Anda di halaman 1dari 27

Foto Ini oleh Penulis Tidak Diketahui dilisensikan atas namaCC BY-NC

Foto Ini oleh Penulis Tidak Diketahui dilisensikan atas namaCC BY-NC
STATE OF THE ART
Masyarakat

TANAH

Pengusaha Pemerintah
MANAJEMEN
• Bahasa Itali..  menagerie, maneggio
• Bahasa Inggris..  To manage
• Bahasa Spanyol..  administrar
• Bahasa Perancis.. faire en sorte, management
• Bahasa Rusia.. управлять (upravlyat)
• Bahasa Portugis..  gerir
• Bahasa Arab..  ‫( تدبير‬tadbir)
• Bahasa Malaysia..  mengurus
• Bahasa Jepang..  管理 (kanri)
• Bahasa Jerman..  verwalten
Pengertian
• George R. Terry..  manajemen sebagai sebuah proses yang khas yang terdiri dari
beberapa tindakan, yakni perencanaan, pengorganinasian, menggerakkan, dan
pengawasan yang dilakukan untuk menentukan dan mencapai target atau sasaran
yang ingin dicapai dengan memanfaatkan semua sumber daya, termasuk sumber daya
manusia dan sumber daya lainnya.
• Henry Fayol..  manajemen adalah suatu proses perencanaan, pengorganisasian,
pengoordinasian, dan pengawasan/kontrol terhadap sumber daya yang ada agar
mencapai tujuan secara efektif dan efisien
• Marry Parker Follet..  manajemen adalah suatu seni yang tiap-tiap pekerjaan bisa
diselesaikan dengan orang lain
• James A.F Stoner..  manajemen adalah proses perencanaan, pengorganisasian, dan
penggunaan sumber daya organisasi yang lain dalam rangka mencapai tujuan
organisasi yang telah ditetapkan di organisasi tersebut
Scholar Ide
George R. Terry planning, organizing, leadership, coordination, dan control
Henry Fayol planning, organizing, commanding, coordinating, controlling, dan forecasting
Winasdi dan J.F. Stoner Planning, Organizing, Leading dan Controlling
Ernest Dale Planning, Organizing, staffing, directing, inovasion, reporting, dan controlling
Koonts dan O’Donel Planning, Organising, staffing, directing, dan controlling
Oey Liang Lee Planning, Organizing, Directing, dan Controlling
William Newman Planning, organizing, assembling Resource, Survesing, dan controlling
Louis A. Alen planning, staffing, leading, controlling
S.P. Siagian planning, organizing, motivating, controlling, dan evaluating
Richard L. Daft perencanaan, pengorganisasian, kepemimpinan dan pengendalian sumber
daya organisasi
Odway Tead Leading dan Pengarahan
The Liang Gie Balancing
T. Hani Handoko perencanaan, pengorganisasian, penyusunan personalia, pengarahan,
kepemimpinan dan pengawasan
Marry Parker Follet Mempengaruhi dan memimpin
Eiji Ogawa Planning, Organizing, Actuating, dan Controlling
Payment for ecosystem services
Artikel ini berjudul Payment for ecosystem services (PES): a holistic tool for sustainable forest
management-a case study from Pakistan. Artikel ini merupakan artikel manajemen terkini yang bisa
diakses pada situs mendeley.com. Ia merupakan satu dari sekitar lima juta lebih artikel yang
didalamnya memuat kata management. Artikel ini ditulis oleh S. Muhammad, U. Habiba, G. Raza,
S.A. Bano, S. Shah, M. Sabir, M. Amin, S. Alam, A. Akhtar, dan M. Hussain dan diterbitkan di tahun
2021 oleh Brazilian Journal of Biology. Dari judulnya, kita sudah dapat menebak bahwa ini
merupakan artikel tentang alat untuk memanajemeni hutan agar berkelanjutan.
Tulisan ini mendiskusikan tentang insentif yang harus diperoleh ekosistem akibat perlakuan-
perlakuan manusia. Saat ini orang orang sudah memikirkan dan mulai mempraktikan bahwa setiap
penggunaan hutan harus ada biaya yang dibayarkan oleh pengguna layanan hutan. Untuk besaran
biaya yang harus dikeluarkan oleh pengguna tersebut juga sudah dipikirkan tentang metode
mengukurnya. Dalam tulisan itu disebut sebagai payment for ecosystem services (PES). Setiap
pengguna layanan ekosistem diharuskan membayar sejumlah uang untuk biaya pelayanan tersebut.
Nah, tulisan ini berupaya mengevaluasi alat tadi. Hasilnya studi ini merekomendasikan penerapan
strategi PES pada tingkat 5%, sehingga total US$ 78.922 dapat diperoleh dari ekowisata dan kredit
karbon di wilayah studi setiap tahun, yang dapat memainkan peran penting dalam pengelolaan
hutan lestari.

Anda mungkin juga menyukai