Anda di halaman 1dari 12

Pengadaan Barang/Jasa pada

BUMN
Badan Usaha Milik Negara

Direktorat Pengembangan Strategi dan Kebijakan


Pengadaan Khusus
Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Agustus 2023
Ketentuan lebih lanjut mengenai
UU No. 19/2003 pendirian, pembinaan, pengurusan, dan
tentang pengawasan Perum diatur dengan
BUMN Peraturan Pemerintah

Pasal 35

Direksi BUMN menetapkan tata


cara pengadaan barang dan jasa
PP No. 23 Tahun 2022
bagi BUMN yang bersangkutan,
tentang Perubahan PP No. 45 Tahun
Dasar 2005 tentang Pendirian, Pengurusan,
Pengawasan dan Pembubaran BUMN
selain pengadaan barang dan jasa
sebagaimana dimaksud pada ayat
(1) berdasarkan pedoman umum
Hukum yang ditetapkan oleh Menteri
Pasal 99 ayat 2

Permen BUMN No. 2 Tahun 2023 Direksi menetapkan SOP sebagai


tentang Pedoman Tata Kelola dan ketentuan pelaksanaan PBJ dengan
Kegiatan Korporasi Signifikan Badan berpedoman kepada Peraturan
Usaha Milik Negara Menteri ini.

Pasal 160
Peraturan Direksi BUMN
Pengaturan PBJ pada BUMN
(Permen BUMN No 2 Tahun 2023)

1. Ruang Lingkup 8. Cara PBJ


2. Tujuan PBJ 9. Pelaksana PBJ
3. Prinsip PBJ 10. PBJ Jangka Panjang
4. Kebijakan PBJ 11. Penunjukan Langsung
5. Etika dalam PBJ 12. Sanggahan
6. Penggunaan PDN dan UMK 13. Perjanjian/Kontrak
7. Pemantauan Penggunaan 14. Track Record dan Blacklist
PDN
Pengaturan PBJ pada BUMN
(Permen BUMN No 2 Tahun 2023)

1. Ruang Lingkup 8. Cara PBJ


2. Tujuan PBJ 9. Pelaksana PBJ
3. Prinsip PBJ 10. PBJ Jangka Panjang
4. Kebijakan PBJ 11. Penunjukan Langsung
5. Etika dalam PBJ
12. Sanggahan
6.Penggunaan PDN dan 13. Perjanjian/Kontrak
UMK 14. Track Record dan Blacklist
7.Pemantauan
15. Tata Cara Pengadaan
Penggunaan PDN
Penggunaan
PDN dan UMK
Mengutamakan penggunaan produksi
dalam negeri dan pemberdayaan produk
Usaha Mikro dan Usaha Kecil.

Diharuskan:
Memenuhi penggunaan produksi dalam
negeri sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan; dan

memberikan preferensi harga


penggunaan produksi dalam negeri
Pemantauan dan
Penggunaan PDN

Direksi membentuk Tim Peningkatan


1 Penggunaan Produk Dalam Negeri
(Tim P3DN)

Tim P3DN memiliki tugas:


Memantau dan memastikan penggunaan
2 PDN dan perluasan kesempatan bagi UMK
Tender/seleksi umum

Tender terbatas/seleksi terbatas


Cara Penggadan
Penunjukan langsung (Metode
Pengadaan)
Pengadaan langsung
(termasuk e-purchasing)

Cara pengadaan di atas dapat menggunakan


wadah digital (digital platform)
Panitia
pengadaan
Tim pengadaan yang dibentuk dan
ditetapkan oleh Direktur Utama

Pejabat
Pelaksana PBJ pengadaan
Dilaksanakan oleh pejabat yang
(Para Pihak) terkait/berwenang. Misal: Direktur
Pengadaan, Direktur Teknis, dsb.

Lembaga profesional
Lembaga yang membantu dalam
melakukan proses pengadaan. Misal:
Instansi pemerintah, Surveyor
Independen
Barang dan Jasa dibutuhkan bagi kinerja Penanganan darurat (keamanan,
utama perusahaan keselamatan masyarakat, dan asset
strategis Perusahaan)
Hanya terdapat satu penyedia yang mampu
Barang dan Jasa pembelian berulang
(repeat order)
Barang dan Jasa memerlukan
keberlangsungan pengetahuan Penyedia
Penanganan darurat akibat bencana alam

Apabila cara tender/seleksi umum atau


tender/seleksi terbatas telah dilakukan 2 kali
Barang dan Jasa merupakan lanjutan
yang sifatnya tidak bisa dipecah-pecah
Barang dan Jasa dimiliki oleh pemegang hak
atas kekakyaan intelektual Penyedia merupakan BUMN, Anak
Perusahaan, Perusahaan Terafiliasi
BUMN

Penunjukan Jumlah dan nilai ditetapkan oleh Direksi

Langsung Jasa konsultan yang tidak direncanakan


sebelumnya
(paling sedikit memenuhi)
Tata Cara
Pengadaan

Serah Terima
Persiapan Pelaksanaan
Hasil
Pengadaan Pemilihan
Pekerjaan

Persiapan Pelaksanaan
Perencanaan Pemilihan
Pengadaan Kontrak
Monitoring Kebijakan
Pengadaan Barang/Jasa pada
BUMN
LKPP melakukan pemberian pendapat terhadap
pedoman pengadaan barang/jasa

LKPP BUMN

Umpan balik kepada LKPP dalam rangka


pengembangan pemberian pendapat LKPP
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai