Anda di halaman 1dari 9

Pertolongan Pertama Saat Terjadi

Tenggelam

Matthew Cristiano
XII-A1

1
PENGERTIAN TENGGELAM

Tenggelam adalah gangguan pada sistem


pernapasan karena seseorang menghirup air/cairan
sehingga menghambat/mencegah udara masuk.
Kondisi ini dapat mengakibatkan kematian,
terutama pada bayi dan anak-anak.

2
BEBERAPA PENYEBAB TENGGELAM

• Tidak bisa berenang


• Ketidakmampuan akibat penyakit akut ketika
berenang
• Panik saat berada dalam air
• Mengalami cidera saat berada dalam air
seperti keram

3
KLASIFIKASI
1.Berdasarkan Kondisi Paru-paru Korban

4
2.Berdasarkan Kondisi Kejadian

5
PENATALAKSANAAN KORBAN TENGGELAM

PENANGANAN PADA KORBAN TENGGELAM

• Bantuan Hidup Dasar


Buka jalan nafas, bantuan pernafasan, dan kompresi dada. Jika ketiga
langkah sudah dilakukan, periksa apakah korban mengalami defisit pada
tubuhnya semisal memeriksa kesadaran korban.
• Membawa Korban Ke Rumah Sakit Terdekat Untuk
Mendapatkan Penanganan Dokter
Kunci utama menyelamatkan seseorang dengan henti jantung adalah
bertindak bukan menilai.
• Bantuan Hidup Lanjut
Pemberian oksigen dengan tekanan lebih tinggi, yang dapat dilakukan
dengan BVM (Bag Valve Mask) atau tabung oksigen.
6
TEKNIK MENOLONG
TEKNIK MENOLONG YANG AMAN :

• Raih
Ini adalah teknik yang paling aman sehingga dapat dilakukan oleh
yang tidak bisa renang sekalipun. Dengan cara menggunakan
tongkat sehingga dapat mencapai korban dan menariknya ke tepi.
• Lempar
Jika tidak dapat menemukan tongkat yang cukup panjang untuk
mencapai korban, maka carilah bahan yang bisa mengapung
(ringbuoy/ban pelampung, jerigen dll), bisa juga menggunakan tali.
Lemparkan bahan tadi ke arah korban. Jika anda berada di kolam
renang umum, maka gunakanlah ringbuoy (ban pelampung) yang
ada di tepi kolam.

7
• Dayung
Jika anda sedang di perahu (terutama jenis kano/kayak) berhatihatilah
saat mendekati korban. Kekuatan korban saat panik sangat berbahaya
dan dapat membalikkan perahu yang anda tumpangi.
• Renang
Berenang mendekati korban adalah pilihan terakhir jika cara lain tidak
memungkinkan untuk dilakukan.

8
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai