Anda di halaman 1dari 30

Kebutuhan Tenaga

Keperawatan

By :
Heny Nurma Y
Pendahuluan

• Pelay kep merup bagian dari pelay kesh di


RS.
• Apabila pelay kep nya bermutu maka pelay
kesh di RS tersebut juga bermutu karena
mayoritas pemberian pelay di RS diberikan
oleh tenaga perawat.
• Pelay kep bersifat humanistik dan unik,
oleh sebab itu diperlukan kiat-kiat khusus
dari perawat dalam rangka pemunuhan
kebutuhan tenaga.
• Perawat adalah tenaga yg jumlahnya
terbesar di RS maka diperlukan tenaga
perawat yg memenuhi syarat, untuk
mendapat tenaga kerja yg memenuhi
syarat maka dalam rekruitmen dan
seleksi tenaga harus lebih selektif krn
tenaga kep sangat berpengaruh pada
peningkatan mutu pelayanan kep di RS
1. Pengelompokan pasien
2. Penentuan kebutuhan staf
3. Seleksi
4. Orientasi
5. Jadwal
6. Penugasan
7. Absensi
8. Pengembangan staf
9. Penurunan pergantian
Perencanaan Tenaga
Keperawatan
Langkah-langkah perencanaan tenaga kep
menurut Gillies :
• identifikasi bentuk dan beban pelay kep
•Tentukan kategori perawatan yg diperlukan
•Tentukan jumlah masing2 kategori perawat
•Menerima dan menyaring utk mengisi posisi yg
ada
•Melaksanakan seleksi
•Menentukan tenaga perawat utk setiap unit dan
setiap shift
•Berikan tggj wb
Penentuan tenaga kep dipengaruhi
oleh keinginan untuk menggunakan
tenaga kep yang sesuai

• Pimpinan keperawatan harus


mempunyai keyakinan tertentu
dalam organisasi
Ratio perawat –klien ruang intensif
=1:1
Perbandingan perawat ahli &
terampil di R. Med.Bedah, Kebid,
Anak, Psikiatri = 1 : 2
Ratio perawat klien Dinas pagi / sore =
1 : 5 dan 1 : 10 dinas malam hari
Perkiraan Kebutuhan Tenaga Kep

Menetapkan jumlah tenaga keperawatan sesuai dengan


kategori klien yang dirawat yaitu :
a. Kep mandiri ( Self Care ) :
Memerlukan bantuan minimal dlm melakukan tindk kep &
pengobatan
b. Kep sebagian ( Partial Care) :
Memerlukan bantuan sebagian dlm tindakan kep &
pengobatan
c. Kep Total ( Total Care ) :
Memerlukan bantuan penuh dalam perawatan diri & perlu
observasi ketat
d. Kep intensif ( Intensif Care ) :
Memerlukan observasi & tindakan yang terus
menerus
1. Wkt kep langsung (Direct Care)Waktu yg dibutuhkan +
4 – 5 jam /psn/hr ( Gillies, 1989)

• Self Care : ½ x 4 jam = 2

• Partial Care : ¾ x 4 jam = 3

• Total Care : 1-1½ x 4 jam = 4-6

• Intensive Care : 2 x 4 jam = 8

2. Wkt kep tdk langsung  penelitian di RS Grace Rata2 =


38 mnt/psn/hr  ( Gillies,Wolf & Young) adl 60
mnt/psn/hr

3. Wkt penyuluhan kesh = + 15 mnt/psn/hr ( Gillies,1989 )


Hal-hal yang perlu diketahui untuk
menentukan beban kerja
perawat :
1. Jumlah pasien yang dirawat/hr/bln/th di unit tsb
2. Kondisi/ tingkat ketergantungan pasien
3. Rata-rata hr keperawatan pasien
4. Pengukuran keperawatan langsung, tidak lgs , wkt
penyuluhan kes/psn
5. Frekuensi tindakan keperawatan yang dibutuhkan
psn
Masalah komunitas
Hukum & PP
Pengaruh politik
Kemajuan IPTEK
Pendidikan konsumen
Keadaan ekonomi
Pengaruh musim dan cuaca
p i l d i t entukan
a h l i & t e ram
u m l ah t enaga g a n k lien
• J ke t er gan t un
k a t
oleh ting ah& L e v i n e : 55 %
t A b d u l l
 menuru g a t er a m pil
, 4 5 % ten a
a h l i
tenaga
Metode Penghitungan Kebutuhan
Tenaga kep Di Ruang Rawat Inap

1. Pedoman cara penghitungan kebutuhan tenaga kep (Depkes


RI,2005)
a. Pengelompokan Unit Kerja di RS  sec garis besar :
• rawat inap dewasa
• rawat inap anak/perinatal
• rawat inap intensif
• gawat darurat (IGD)
• kamar bersalin
• kamar operasi
• rawat jalan
b. Metode pendekatan dalam penghitungan tenaga kep di ruang
rawat inap
• Cara perhitungan berdasarkan klasifikasi pasien
1. tingkat ketergantungan px berdasarkan jenis kasus
2. rata2 px per hari
3. jam perawatan yg diperlukan/hr/px
4. jam perawatan yg diperlukan/ruangan/hr
5. jam efektif setiap perawat adalah tujuh jam per hari
Contoh perhitungan dlm satu ruangan
berdasar klasifikasi px

No Jenis/kategori Rata2 px/hr Rata2 Jml


jam/perawat perawatan/
an/px/hr hr
a b c d e
1 Px peny dalam 10 3.5 35
2 Px bedah 8 4 32
3 Px gawat 1 10 10
4 Px anak 3 4.5 13.5
5 Px kebidanan 1 2.5 2.5
Jumlah 93.0
Tingkat Ketergantungan Pasien dan
Kebutuhan Tenaga Perawat

KEBUTUHAN TENAGA PERAWAT


KLASIFIKASI JUMLAH
PASIEN PASIEN
Pagi Siang Malam

Minimal care 11 11x0,17= 1,87 11x0,14= 1,54 11x0,07= 0,77

Partial care 4 4x0,27= 1,08 4x0,15= 0,6 4x0,10= 0,4

Total care 2 2x0,36= 0,72 2x0,30= 0,6 2x0,20= 0,4

Jumlah 17 3,67 2,74 1,57


4 3 2
• Jumlah tenaga kep yg diperlukan
Jumlah jam perawatan = 93 = 13 perawat
jam kerja efektif per sif 7
• Untuk perhitungan jumlah tenaga tersebut perlu di tambah (faktor
koreksi) dengan hari libur/cuti/hari besar(loss day)
Loss day =
Jumlah hr mgg dlm 1 th + cuti + hr besar x ∑ prwt tersedia
Jumlah hr kerja efektif

52 + 12 + 14 = 78 hr x 13 = 3.5 0rang
286
• Jumlah tenaga kep yg mengerjakan tugas2 nonkep seperti
membuat perincian px pulang, kebersihan ruangan,
kebersihan alat2 mkn px dan lain2, diperkirakan 25% dari
jam pelay kep .
• (jumlah tenaga kep + loss day) x 25%
(13+ 3.5) x 25% = 4.1
jumlah tenaga : tenaga yg tersedia + faktor koreksi
= 16.5 + 4.1 = 20.6 = 21 prwt
• Tingkat ketergantungan pasien
1. asuhan kep minimal (minimal care)
2. suhan kep sedang
3. asuhan kep agak berat
4. asuhan kep maksimal
2. Metode Gillies
a. Jumlah tenaga yg diperlukan:
∑ jam prwtn yg dbthkn/hr x Rata2∑ px x ∑ hr/th
∑ hr/th − hr tdk kerja/th x ∑ jam kerja per org/hr

b. Cara perhitungan jml perawat yg bertugas tiap hari


rata2 ∑ px/hr x ∑ jam prwtn tiap klien/24 jam
∑ jam kerja/hari
c. Cara perhitungan jmlh perawat yg bebas tugas tiap hari

∑ hr t kerja/th x ∑ tenaga yg dibutuhkan/24 jam


∑ hari kerja perorangan/th
Contoh soal

• R. Muria adalah ruang peny dalam memiliki


rata2 klien 30 org/hr. Jam perawatan yg
dibutuhkan klien per hari adalah 3 jam. Jam
kerja perorang/hr adalah 7 jam. Saat ini ruang
muria memiliki 17 0rang perawat pelaksana.
Maka jumlah perawat yg dibutuhkan
berdasarkan rumus Gillies adalah
a. Jumlah hr tak kerja pertahun = (hari mgg dlm
1 th = 52 hr) + (cuti thnan) + (hr besar dlm
setahun = 10 hr) + (cuti sakit+ijin = 12 hr)
jd jml keseluruhan = 52+12+10+12= 86
b. Jml hr kerja efektif per thn
365 hari – 86 = 279 hr
c. Jml tenaga yg diperlukan
3 x 30 x 365 = 16.8 = 17 orang
279 x 7
d. Jumlah yg bertugas tiap hari
30 x 3 = 12.8 = 13 orang
7
e. Jml tenaga yg bebas tugas per hari
86 x 13 = 4 orang
279
Cara lain metode Gillies

• Rumus kebutuhan tenaga kep di satu unit perawatan adalah


AxBxC F
= = H
(C−D) x E G
Ket:
A = rata2 jumlah perawatan/px/hr
B = rata2 jumlah px/hr
C = jumlah hr/th
D = jumlah hr libur masing2 perawat
E = jumlah jam kerja masing2 perawat
F = jumlah jam perawatan yg diberikan perawat per th
G = jumlah jam perawatan yg diberikan perawat per th
H = jumlah perawat yg dibutuhkan utk unit tersebut
3. Metode formulasi Nina
4. Metode hasil lokakarya keperawatan
rumus utk penghitungan kebutuhan tenaga kep
adalah
jam perawatan 24jm x 7 (tempat tdr x BOR)

+ 25 %
Hari kerja efektif x 40 jam

Formula ini memperhitungkan hari kerja efektif yaitu 41 mgg.


Tambahan 25% adalah untuk penyesuaian thd produktivitas
5. Metode Dauglass
a. Dinas Pagi
Mandiri x 0.17
parsial x 0.27
total x 0.36
b. Dinas Sore
Mandiri x 0.14
parsial x 0.15
total x 0.30
c. Dinas malam
Mandiri x 0.07
parsial x 0.10
total x 0.20
6. Menghitung tenaga perawat
berdasarkan Full Time Equivalent (FTE)
Penghitungan Beban Kerja

1. work sampling
2. time and motion study
3. daily log

Anda mungkin juga menyukai