Anda di halaman 1dari 6

Sekolah

Bukanlah
Pabrik
OLEH ININX ROSE
Sekolah itu seyogyanya
rumah kedua bagi siswa,
guru, dan seluruh warga
sekolah. Sekolah harus
membuat siswa dan guru
bahagia.
Sekolah menjadi wadah
bagi siswa untuk bebas
belajar sesuai minat
bakatnya, guru sebagai
fasilitatornya.
KURIKULUM SETIAP SISWA DISESUAIKAN DENGAN
KEMAMPUAN MEREKA,
BUKAN SEPERTI PABRIK YANG MENCETAK BARANG
YANG SAMA DAN SERAGAM
Begitu pula dengan cara
belajarnya. Seperti halnya botol,
kaleng, dan cup. Cara
membukanya berbeda. Botol
dengan memutar tutupnya,
kaleng dengan mencongkel
ringnya, cup dengan mencoblos
plastiknya. Karena setiap siswa
mempunyai multiple
intelligences yang berbeda.
Dengan cara belajar
yang berbeda,
pendekatan berbeda,
maka assessmennya
pun berbeda. Dengan
begitu, siswa dapat
mengoptimalkan
minat bakatnya.

Anda mungkin juga menyukai