Anda di halaman 1dari 15

Ekonomi

dalam Islam
Pendidikan Fikih kelas XI semester Genap
01 Ekonomi Islam

02 Bank

indikator
Ekonomi
Islam
ekonomi Islam dalam bahasa arab berarti prtengahan dan
Pengertian berkeadilan, (orang yang berlaku jujur, lurus dan tidak
menyimpang dari kebenaran)
Ekonomi Dengan demikian, dinamakan ekonomi Islam: penerapan sistem
yang berkeadilan dalam menjalankan ekonomi sesuai dengan al-
Islam Qur’an dan sunnah.

Ekonomi Islam merupakan bentuk usaha duniawi yang bernilai


ibadah, juga merupakan amanah. Amanah dalam melaksanakan
hubungan baik dengan Allah dan dengan manusia.

Ekonomi Islam adalah tata aturan yang berkaitan dengan


produksi, distribusi dan konsumsi, serta kegiatan lain dalam
emncari ma’isyah (penghasilan), sesuai dengan ajaran Islam.
Hukum dan Tujuan Ekonomi Islam
Hukum Ekonomi Islam Tujuan Ekonomi Islam

1. Memperoleh kesejahteraan
Dasar hukum ekonomi Islam ekonomi dalam batas dan moral
adalah al-Qur’an, hadits, Islam
dengan penjelasan para ulama
yang terbimbing dan tsiqah 2. Membina persaudaraan dan saling
(terpercaya). Ijma dan Qiyas. ta’awun
3. Pemerataan ekonomi
prinsip-prinsip ekonomi Islam dan cara membangun ekonomi umat

Prinsip-prinsip ekonomi Islam Cara membangun ekonomi Islam

 Hukum asal suatu kegiatan a. Aspek kultural: dalam hal ini tokoh
ekonomi itu mubah, sampai ada masyarakat berpengaruh dalam membangun
dalil yang melarangnya. ekonomi umat, bi-idznillah
 Dilakukan dengan saling rela b. Aspek struktural: dalam hal ini erat
kaitannya dengan kebijakan yang ditetapkan
 Hendaknya mendatangkan pemerintah. Jadi semakin kebijakannya baik,
maslahat insyaa Allah semakin baik pula
 Lepas dari unsur gharar (samar), perekonomian
riba dan kezholiman. c. Aspek teknis: berkaitan dengan kompetensi
 Akuntable, atau tercatat. dalam pengelolaan bisnis
BANK
Dasar Hukum
Zakat

“Ambillah zakat dari sebagian harta mereka,


dengan zakat itu kamu membersihkan dan
menyucikan mereka” (QS. at-Taubah [9]: 103).
Pengertian
Bank Syariah Bank Konvensional

Lembaga keuangan yang usaha


pokoknya memberikan pembiayaan
Bank yang melaksanakan
dan jasa-jasa lain dalam lalu lintas
kegiatan usaha konvensional
pembayaran serta peredaran uang yang dalam kegiatannya
yang beroperasi disesuaikan den- memberikan jasa dalam lalu
gan prinsip-prinsip lintas pembayaran
syariah
perbedaan bank syariah dan bank konvensional

Bank Konvensional
Bank Syariah

1. melakukan investasi-investasi yang halal 1. investasi yang halal dan haram


2. berdasarkan prinsip bagi hasil, jual beli atau sewa 2. memakai perangkat bunga
3. profit d falah (mencari kemakmuran dunia dan 3. profit oriented
akhirat) oriented
4. hubungan dengan nasabah dalam bentuk 4. hubungan dengan nasabah dalam bentuk
hubungan kemitraan hubungan debitor-debitor
5. penghimpunan dan penyaluran dana harus
sesuai dengan fatwa Dewan pengawas syariah 5. tidak terdapat dewan sejenis
6. kewajiban mengelola zakat 6. tidak ada kewajiban mengelola zakat
Produk Bank Syariah
Mudharabah
1
bentuk kerjasama antara kedua belah pihak.
pihak pertama sebagai modal, sedangkan pihak
kedua sebagai pengelola.
keuntungan dibagi berdasarkan kesepakatan
yang ditentukan keduanya
Wadi'ah 4
titipan uang, barang, dan surat-
surat berharga atau deposita dan Musyarakah
tidak boleh dimanfaatkan secara 2
akad yang dilakukan oleh kedua belah
tidak benar
pihak, untuk meningkatkan aset bersama
dalam melaksanakan usaha dengan tujuan
Qardi Hasan memperoleh keuntungan bersama
5
pinjaman tanpa suku bunga dari
pihak Bank
Murabahah
3
jual beli barang dengan tambahan
keuntungan atas dasar harga pembelian
yang pertama secara jujur
keunggulan dan kelemahan bank syariah

keunggulan kelemahan

1. mekanisme didasarkan pada prinsip 1. terlalu berprasangka baik terhadap semua


efisien, keadilan, kebersamaan nasabah dan berasumsi bahwa semua orang
2. tidak mudak dipengaruhi gejolak moneter terlihat jujur
3. penyimpangan dana sesuai dengan jenis 2. metode bagi hasil memerlukan perhitungan
simpanan dan jangka waktunya yang rumit
4. lebih mandiri dalam penentuan kebijakan 3. kekeliruan penilaian proyek berakibat lebih
bagi hasil besar
5. relatif lebih mudah merespon kebijakan 4. belum biasa mengakomodasi kebutuhan
pemerintah masyarakat dan kurang kompetitif
6. terhindar dati praktik money laundering 5. pemahaman masyarakat yang kurang tepat
terhadap kegiatan operasional
keunggulan dan kelemahan bank konvensional

keunggulan kelemahan

1. metode bunga telah lama dikenal oeh


masyarakat 1. kredit bermasalah
2. lebih kreatif dalam menciptakan 2. praktik curang
produk dengan metode yang telah
teruji dan berpengalaman 3. praktik spekulasi yang terlalu ambisius
3. penyimpanan dana yang telah terbiasa dan tanpa perhitungan
dengan metode bunga
4. dukungan peraturan perundang- 4. inkonsisatensi penyaluran kredit, campur
undangan dan kebajikan pemerintah tangan pemilik yang berlebihan, dan
yang lebih mapan
5. persaingan antar bank memacu manajer yang tidak profesional
manajemen bekerja lebih baik
menurut Dr. Amir Machmud dalam menelaah
Fungsi perkembangan Bank Syariah ada empat, yakni:
BANK 1. mendukung strategi pengembangan eonomi
regional
Syariah 2. memfasilitasi segmen pasar yang belum terjangkau
3. menarik nasabah yagn tidak berminat dengan
Bank Konvensional
4. memfasilitasi distribusi utilas barang modal untuk
kegiatan produksi melalui sewa menyewa (ijarah)
SYUKRON

Anda mungkin juga menyukai