Anda di halaman 1dari 12

Bahan

terbarukan
pengganti beton
Albertus arlend hega utomo
2222019
Timbercrete
• Apa itu timbercrete?
• Kekurangan dan kelebihannya dibanding
dengan beton
• Apakah timbercrete cocok digunakan di
Indonesia?

2
Apa itu timbercrete?

3
Timbercrete adalah….

• Balok atau bata yang • Selain itu penggunaan


dibuat dari limbah serbuk limbah serbuk gergaji
kayu yang di gergaji dan ini dapat mengurangi
di tambahkan dengan
semen dan pasir. Sama penumpukan limbah
seperti beton konvensional serbuk kayu hasil
lainnya, namun yang gergaji yang
membedakan adalah berbahaya jika
pergantian kerikil/ terbawa angin dan
koraldengan serbuk
gergaji. Dengan demikian
terhirup oleh manusia.
bobot yang di hasilkan • Mengurangi emisi
dari Timbercrete lebih karbon yang dapat
ringan di banding beton-
beton konvensional yang
mengurangi pemasan
biasa di pergunakan. global.

4
its me buddy

Pasir
bangunan

Serbuk kayu Semen 5


Kekurangan dan kelebihannya
kelebihan kekurangan

Menyerap karbon
Lebih cocok digunakan pada daerah sub tropis dan
harga satuannya mahal
Kemudahan instalasi

Bahan baku mudah didapat

Embodied energy rendah

Ringan dan fleksibel

Kedap air

Tahan api

Tidak mudah retak Ketika menerima beban

Kenyamanan termal
7
Apakah timbercrete cocok di
Indonesia?

Apakah timbercrete cocok di Indonesia?

8
Simak yang satu ini!
Meskipun timbercrete Berdasar dengan bahan baku yang bisa dikatakan murah
namun, mempunyai nilai jual yang tinggi. Timbercrete bisa
diciptakan untuk negara-negara
menjadi solusi untuk mengurangi emisi carbon yang berujung
subtropis dengan 4 musim pada pengurangan globalisasi. Untuk saat ini penggunaan
tetapi tidak menutup timbercrete populer di Australia.
kemungkinan bahwa
timbercrete bisa digunakan di
negara tropis terutama
Indonesia. Dikarenakan
timbercrete ini kedap air dan
api, namun belum ada
pengujian penggunaan
timbercrete yang dilakukan di
negara tropis contohnya
indoensia.

9
Beberapa contoh penggunaan timbercrate

Click icon to add picture

australia australia australia australia

10
kesimpulan
Telah dipakai dalam
pembangunan rumah
tinggal di negara negara 4
musim khususnya
Australia
Mempunyai banyak Untuk saat ini timbercete
kelebihan yang belum di ujicoba di
mendukung indonesia

Timbercrete ampuh Ramah lingkungan


menjadi bahan
Mengurangi emisi
terbarukan pengganti
karbon berbahaya
beton

11
Sekian terima kasih

12

Anda mungkin juga menyukai