Anda di halaman 1dari 13

POKOK

PEMBAHASAN

Antropologi dan Antropologi Hk


ANTROPOLOGi

“Antropologi” lahir atau muncul berawal dari


ketertarikan orang-orang Eropa melihat ciri-ciri
fisik, adat istiadat, dan budaya yang berbeda
dengan mereka.
Antropologi mempelajari dari segi: 
Keragaman fisik  Kebudayaan

Antropologi Antropos : Manusia Logos : Studi


Antropologi merupakan suatu disiplin yang
berdasarkan rasa ingin tahu yang tiada henti-
hentinya tentang manusia

Ruang lingkup: Mempelajari manusia baik dari


aspek fisik maupun budayanya, di manapun dan
zaman kapanpun.
Pembagian Antropologi

Antropologi mempelajari perkembangan kehidupan manusia dan


budayanya, dengan cabang-cabang ilmu, diantaranya; ilmu
PraSejarah untuk mempelajari kehidupan asal usul manusia, dan
untuk mengetahui ragam bahasa manusia maka harus mempelajari
Etnolinguistik, sedangkan ilmu yang mempelajari cara manusia
berbangsa dan berbudaya disebut Etnologi.
Antropologi adalah studi ilmu yang mempelajari tentang manusia
dari Aspek Budaya, Perilaku, Nilai, Keanekaragaman, dan lainnya.
.
1. Antropologi fisik
mmpelajari asal usul terjadinya manusia, menurut
pandangan ilmiah dimana manusia berkembang scr
evolusi.
Etnolinguistik/ anto
Bahasa

2. Antopolgi Budaya Pra-sejarah

Etnologi/ ilmu
bangsa2
Antropologi terbagi dalam: Antropologi Ekonomi, Antropologi
Politik, Antropologi Pendidikan, dan Antropologi Hukum.
Antropologi Hukum
Antropolgi Hukum merupakan ilmu yg mempelajari manusia
dengan kebudayaan, khususnya di bidang Hukum, atau ilmu
tentang Manusia dalam kaitannya dengan Kaidah-kaidah sosial
yang bersifat Hukum.
Dinamika Pemikiran dlm Ilmu
Hukum
HUKUM???

Ketentuan ketentuan yang menjadi peraturan


hidup suatu masyarakat yang bersifat
mengendalikan, mencegah, mengikat, memaksa
atau ketentuan ketentuan lainya yang apabila
dilanggar berakibat kepada sanksi.
Ilmu hukum dengan segala
keterbatasannya, maka diperlukan ilmu
sosial lainnya untuk memperluas wawasan
keilmuan agar keluar dari pandangan yg
sebatas normatif.
Perbedaan:

Ilmu Pengetahuan Sosial bersifat deskriktif yg


berusaha memaparkan apa adanya dan tidak
mengemukakan apa yg seharusnya tentang suatu
realitas sosial

Ilmu Pengetahuan Hukum bersifat normatif


Antropologi Hukum

Adalah suatu spesialisasi dari Antro Budaya yang berdiri


sendiri.

Ilmu pengetahuan min. mengandung 3 hal;


1. obyek
2. Metode
3. sistem
Budaya dan Kebudayaan Hukum
Budaya adalah milik bersama yang perlu dipertahankan atau dilestarikan.
Budaya hukum adalah tanggapan masyarakat terhadap suatu perbuatan yang
dianggap baik, yang hal ini juga bergantung pada sikap penegak hukum.
Nilai budaya atau Postulat adalah nilai yang ada dalam masyarakat modern dan
masyarakat sederhana yang dinilai baik atau dipertahankan.

Kebudayaan hukum adalah kekuasaan yang digunakan oleh


penguasa untuk mengatur masyarakat agar tidak melanggar kaidah-
kaidah sosial yang telah ada dalam masyarakat.

Hukum diperlukan meski telah ada kaidah atau norma dalam


masyarakat, agar terdapat keteraturan dalam kehidupan manusia
melalui hukum tertulis dengan sanksi yang nyata disamping norma
dan kaidah yang sanksinya lebih bersifat sosial atau akhirat.
Budaya dan Kebudayaan Hukum
Masalah Hukum tidaklah hanya pada masalah hukum yang normatif
(undang-undang), atau masalah hukum yang merupakan pola
perilaku yg sering terjadi (hukum adat ), tetapi juga masalah budaya
terhadap suatu masalah Hukum, dikarenakan adanya Faktor Budaya
yang mempengaruhinya, yaitu:
1. Faktor-faktor Budaya yg melatarbelakangi Masalah Hukum ;
misalnya, Cara-cara menyelesaikan Masalah Perselisihan dikalangan
Orang Batak, tidak sama dengan orang Minang, Jawa, Bali, Maluku
dan lainya
2. Cara-cara tersebut menjadi Objek perhatian Antrop Hukum
KESIMPULAN Antropologi erat kaitannya dengan kebudayaan

Kebudayaan merupakan serangkaian norma, moralitas sosial,


petunjuk, rencana, dan strategi yang terdiri atas model kognitif yang
dimiliki manusia, dan menjadi alat utama untuk menghadapi
lingkungannya dalam wujud pola pikir dan pola tingkah laku. Pada
dasarnya, hukum berasal dari kebudayaan, yaitu berakar dari pola
pikir dan pola hidup manusia. Antropologi hukum mengkaji
kehidupan manusia secara genetik dan biologis, yaitu hukum-hukum
yang berkaitan dengan keturunan manusia dan proses enkulturasi
yang terjadi antar manusia. Antar hukum mengkaji kebudayaan yang
berkembang dinamis dalam kehidupan manusia hingga membentuk
norma dan nilai-nilai yang harus ditaati manusia

Anda mungkin juga menyukai