Anda di halaman 1dari 27

Hepatiti

PD3I
Poli (PENYAKIT YANG
sB DAPAT DICEGAH
Program Imunisasi

o DENGAN
IMUNISASI)

Pertusi Difteri Hi
s b
Nasional

Campa Tetanu VPD


k s (vaccine
preventable
diseases)
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH
(BIAS)
dr. Destia Ayu Conita
UPT Perumnas 2
Apa itu BIAS ?

 BIAS : adalah bulan dimana semua anak


sekolah dasar (SD), Madrasah Ibtidaiyah (MI),
Sekolah dasar luar biasa (SDLB) dan Sekolah
Luar Biasa (SLB) baik negeri maupun swasta
di seluruh Indonesia di imunisasi sesuai
ketentuan, tanpa dipungut biaya.

.
TUJUAN BIAS

 Meningkatkan derajat kesehatan anak usia


sekolah dan menurunkan angka kesakitan akibat
penyakit Campak,Tetanus dan Difteri
PD3I
Program Imunisasi Nasional

Hepatiti (PENYAKIT YANG


Poli DAPAT DICEGAH
sB
o DENGAN
IMUNISASI)

Pertusi Difteri Hi
s b

Campa Tetanu VPD


k s (vaccine
preventable
diseases)
DIFTERI
 Penyakit infeksi yang disebabkan oleh racun yang
dikeluarkan oleh bakteri Corynebacterium diphteriae
 Menular melalui saluran nafas
 Sangat menular
 Gejala dapat berupa demam, sakit menelan, pembesaran
kelenjar limfa di leher, terbentuk mebran di daerah faring
sehingga menyumbat jalan nafas
 Angka kematian tertinggi pada usia muda dan
lansia
 I M U N I S A S I UPAYA U TA M A
DIFTERI DI INDONESIA 2006-2014
Kasus Difteri dan Jumlah Kab/Kota Jatim Tahun 2006-2014
Tahun Jumlah Tahun 2013
kasus 775 kasus
2006 432
2007 183
2008 218
2009 189
2010 432 Tahun 2014
2011 816 394 kasus
2012 1192
2013 775
2014 394
: 1 kasus difteri dalam
provinsi
Komplika
si

Kematian pada 5-­‐10 %


kasus
TETANUS
BAKTERI CLOSTRIDIUM TETANI
Tidak menular
DISTRIBUSI TETANUS NEONATORUM
MENURUT PROVINSI DI INDONESIA,
Tahun 2013: 78 kasus
2013-2014

Tahun 2014: 64 kasus

Data as of 31 Dec
: 1 kasus Source: Integrated VPD Surveillance 2014
data
*Dots are randomly placed within provinces

● 10% kematian pada tetanus ringan/sedang


● >50% kematian pada dewasa akibat tetanus berat
● >90% kematian pada neonatus akibat tetanus berat
CAMPAK
 Penyakit Campak (measles) disebabkan infeksi virus
Morbilli.
 Virus ini sangat menular
terutama pada anak – anak
usia prasekolah dan anak – anak SD.
Virus masuk ke dalam tubuh melalui perantara udara yang
berasal dari batuk, bersin atau kotoran tangan penderita
campak.

Penyakit ini dapat dicegah dengan memberikan imunisasi.


 Penyakit campak dapat menyebabkan
komplikasi dan mungkin bisa mengakibatkan
kematian.
 Komplikasi bisa berupa Infeksi telinga bagian
tengah, infeksi saluran pernafasan bagian
bawah, Pneumonia (infeksi paru-paru),
Encephalitis (radang otak).
CAMPAK, MR MMR
Usia
Imunisasi Bulan Tahun
Lahir 1 2 3 4 5 6 9 12 15 18 24 3 5 6 7 8 9 10 12 18

Campak 1 2 3
MMR 1 2

• Imunisasi campak/ M R pada anak balita (program nasional)


diberikan 2 kali pada umur 9 dan 18 bulan (Permenkes RI no
12/ 2017)
• Imunisasi campak ke 3 pada umur 6 tahun (BIAS/ SD kelas 1)
• Bila dapat M M R umur 15 bulan dan 5- 6
tahun, imunisasi campak / M R umur 18
bulan dan 6 tahun tidak perlu.
REVISI
PERMENKES NO.
12 TH 2017
DT Td T *HPV
Campak d

* Demonstration 1 SD
Program imunisasi 2 SD 3 SD  5 SD 5
HPV terintegrasi & 6 SD
dalam kegiatan BIAS
di DKI Jakarta (mulai
2016) dan DI
Yogyakarta (mulai
2017)
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH
SEMUA NEGARA
melakukan IMUNISASI RUTIN LENGKAP
Apa artinya ?

SEMUA NEGARA YAKIN


Imunisasi AMAN dan BERMANFAAT, mencegah
SAKIT BERAT, CACAT, KEMATIAN
Bayi, Baduta, Anak Sekolah, Remaja
BENARKAH IMUNISASI AMAN?

BENAR !!!
Siapa yang menyimpulkan ?
Para AHLI-AHLI di BADAN-BADAN RESMI
Di semua Negara
yang Mengawasi KEAMANAN dan MANFAAT
IMUNISASI

BUKAN PENDAPAT PERORANGAN


BENARKAH IMUNISASI BERMANFAAT ?

BENAR !!!
Siapa yang menyimpulkan ?

Para AHLI-AHLI di BADAN-BADAN RESMI


Di semua Negara
yang Mengawasi KEAMANAN dan MANFAAT
IMUNISASI

BUKAN PENDAPAT PERORANGAN


MANFAAT IMUNISASI GLOBAL
CAKUPAN MENINGKAT, KASUS MENURUN

Polio 1980 - 2010

SOEDJATMIKO, WIW, 23 April


2019
Sehat  Investasi
perlu Solusi
Imunisasi
salah satunya

Anda mungkin juga menyukai