Anda di halaman 1dari 13

AKSI NYATA KRITERIA KETERCAPAIAN

TUJUAN PEMBELAJARAN
ENDAYANI, S.Pd
UPT SDN 18 PULAU PUNJUNG
KEC. PULAU PUNJUNG KAB. DHARMASRAYA
Fungsi Kreteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran

Merefleksikan proses pembelajaran dan


menganalisis tingkat penguasaan
kompetensi peserta didik untuk
membantu pendidik memperbaiki proses
belajarnya.
REFLEKSI PEMEBLAJARAN

Refleksi pembelajaran merupakan


salah satu kegiatan pembelajaran
yang mengharuskan peserta didik
untuk memberikan umpan balik
secara lisan dan tertulis kepada
Guru di dalam kelas
MANFAAT REFLEKSI PEMBELAJARAN

Manfaat refleksi pembelajaran bagi siswa yaitu untuk


menyalurkan ungkapan proses pembelajaran yang sudah
dilakukan, apakah sudah baik atau masih kurang. Hal ini dapat
melatih kepercayaan diri siswa untuk mengungkapkan
pendapat, serta memperbaiki minat dan metode yang mereka
inginkan.
Bagi guru Refleksi pembelajaran berguna untuk meninjau
sebuah kelompok atau kelas untuk menggambarkan situasi
atau kondisi dari sebuah kelas, serta guru bisa mengetahui
potensi setiap individu dan siswa-siswa di kelas tersebut.
Dengan begitu, guru dapat meningkatkan kegiatan
evaluasi berlanjut dan berjenjang.
RANCANGAN PEMBELAJARAN
BERDIFERENSIASI
• Sebelum melakukan pembelajaran berdiferensiasi guru melakukan pemetaan pembelajaran di dalam kelas, seperti
kesiapan dan minat belajar siswa.

Analisis hasil Asesmen dan melakukan pengelompokkan berdasarkan kriteria perlu bimbingan, perlu peringatan,
berusaha dengan baik, pemantapan dan istimewa.

Guru merancang modul ajar berdasarkan hasil pemetaan yang sudah dilakukan.

Guru menguraikan kriteria ketercapaian tujuan pembelajaran (KKTP) berdasarkan tujuan pembelajaran yang ingin
dicapai.

Guru melakukan proses pembelajaran di dalam kelas sesuai dengan modul ajar yang sudah dibuat.
RPP/MODUL AJAR

Modul ajar IPAS Kelas 4 Bisa dilihat pada link di bawah ini :

https://docs.google.com/document/d/
1kAEqpdzKU1F8QdCKsR-XD87NQPwyQ8aR/edit?
usp=drive_link&ouid=101731091505417237609&rtpof=t
rue&sd=true
DOKUMENTASI PEMBELAJARAN
BERDIFERENSIASI
DOKUMENTASI UMPAN BALIK
HASIL UMPAN BALIK
Rafatar Sabiq Arga

Saya senang Saya suka belajar Saya senang


belajar dengan dengan buk inda , belajar dengan
buk inda seru dan asyik buk inda
REFLEKSI
Bagi guru refleksi pembelajaran berguna untuk
meninjau sebuah kelompok atau kelas untuk
menggambarkan situasi atau kondisi dari sebuah
kelas, serta guru bisa mengetahui potensi setiap
individu dan siswa-siswi di kelas tersebut. Dengan
begitu, guru dapat meningkatkan kegiatan evaluasi
berlanjut dan berjenjang.
KESIMPULAN
Refleksi pembelajaran
berguna untuk mengetahui
kekurangan dan kelebiahn
kegiatan pembelajaran yang
sudah dilakukan.
TERIMAKSIH
SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai