Anda di halaman 1dari 28

MENGENAL KAWASAN KARST, CIRI-CIRI

DAN TINDAKAN PREVENTIV SEDERHANA


UNTUK PELESTARIANNYA

By:
Tjahyo Nugroho Adji

KARST RESEARCH GROUP


FAC. OF GEOGRAPHY-UGM
Bagaimana saya tahu kalau rumahku di kawasan karst?

 Banyak terdapat gua


 Terdapat bukit-bukit yang sambung
menyambung
 Terdapat sungai bawah tanah
 Kadang terdapat telaga
 Terdapat aliran sungai yang masuk ke
bawah tanah
KARST GUNUNGSEWU
Karst Gunungsewu dari udara
Gunungsewu karst di permukaan
Jika disingkapkan
Gunungsewu karst bawah permukaan
Sumber: Haryono, 2005
PERKEMBANGAN KARST
Grund 1914
Aref dkk (1987)
Perkembangan Karst di Pulau Jawa
TAHAP AWAL : Terendapkannya batugamping
TAHAP KEDUA : Batugamping terangkat dan menjadi daratan
TAHAP KETIGA: Air hujan melarutkan batugamping
Ditanahku terdapat luweng apa yang
harus saya lakukan?
Tips mengelola luweng

 Memelihara mulut luweng


 Mengendalikan erosi di sekitar mulut
luweng dan daerah tangkapan airnya
 Mengendalikan penggunaan pupuk dan
pestisida
 Tidak menyalurkan atau membuang
sampah, limbah rumah tangga, dan
limbah lainnya langsung ke luweng
Ditanahku terdapat gua, apa yang
harus saya lakukan?

 Memiliki ornamen gua yang indah dan


langka
 Pernah menjadi hunian manusia purba
 Habitat/rumah satwa
 Tempat masuknya sungai permukaan ke
sungai bawah tanah
 Tempat keluarnya sungai bawah tanah
Tips mengelola gua

Tips mengelola gua


1. Untuk gua tempat masuknya sungai
permukaan
 Memelihara mulut gua dari masuknya pencemar
 Mengendalikan pemanfaatan tanah di atas mulut
gua/tangkapan air
2. Tidak membuang sampah, bangkai, dan limbah
di dalam gua
3. Tidak menambang pospat sebelum ada
rekomendasi dari dinas berwenang.
4. Ikut berpartisipasi dalam melindungi gua
dengan mengontrol orang yang akan memasuki
gua.
Ditanahku terdapat mataair, apa yang harus
saya lakukan?
 Melindungi kawasan sekitar mataair dengan radius 50-100
meter
 Membuat bangunan penangkap mataair
 Tidak membendung mataair terlalu tinggi
Ditanahku terdapat telaga, apa yang harus saya
lakukan?

 Tidak mengeruk telaga


 Meminimalkan sedimentasi telaga
 Menjaga tepian telaga
Katanya di kawasan karst tidak boleh ditambang,
apa alasannya?
Beberapa fungsi kawasan karst:

 Bahan galian C / mineral / tambang


 Reservoir airtanah
 Penyeimbang siklus karbon, mengurangi efek rumah kaca
 Sumberdaya alami dan hayati
 Pariwisata
 Pendidikan/penelitian
 dll
Still continue to research the mechanism of carbondioxide
consumption in dissolution process
Spatial and temporal variation of CO2 rest in the karst water after dissolving limestone

Gilap Cave -- log PCO2

-1.0
-1.5
-2.0
-2.5
-3.0
-3.5
23/ 3/ 06 22/ 4/ 06 22/ 5/ 06 21/ 6/ 06 21/ 7/ 06 20/ 8/ 06 19/ 9/ 06 19/ 10/ 06 18/ 11/ 06 18/ 12/ 06 17/ 1/ 07 16/ 2/ 07 18/ 3/ 07 17/ 4/ 07

Ngreneng Cave - log PCO2

-1.0

-1.5

-2.0
23/ 3/ 06 22/ 4/ 06 22/ 5/ 06 21/ 6/ 06 21/ 7/ 06 20/ 8/ 06 19/ 9/ 06 19/ 10/ 06 18/ 11/ 06 18/ 12/ 06 17/ 1/ 07 16/ 2/ 07 18/ 3/ 07 17/ 4/ 07

Bribin Cave - log PCO2


-0.5

-1.0

-1.5

-2.0

-2.5
2 3 /3 /0 6 2 2 /4 /0 6 2 2 /5/0 6 2 1/6 /0 6 2 1/7/0 6 2 0 /8 /0 6 19 /9 /0 6 19 /10 /0 6 18 /11/0 6 18 /12 /0 6 17/1/0 7 16 /2 /0 7 18 /3 /0 7 17/4 /0 7

Anda mungkin juga menyukai