Anda di halaman 1dari 6

Teori Konsumsi

Pendekatan Nilai Guna


Pengantar Ilmu Ekonomi
Semester Ganjil 2013/2014
Tiga Pendekatan Teori Konsumsi :
A. Konsep Kegunaan
Dikembangkan oleh ahli ekonomi: William Stanley Jevon ( Inggris),
Karl Menger (Austria), dan Leon Walras (Perancis)
B. Pendekatan Kurva Indiferens
Dikembangkan sejak tahun 1880. Ahli-ahli ekonomi yang
mengembangkan teori ini: Francis Y. Edgeworth (Ingris) tahun 1881,
Velvedro Pareto (Italia) tahun 1906, dan John R.Hickas serta
R.G.D.Allen (Inggris) tahun 1930.
C. Pendekatan La Grange Multiplier
A. Konsep Kegunaan

• Konsumen yang rasional akan membeli suatu barang jika barang tersebut
memberikan kepuasan atau kegunaan/utilitas (utility).
• Konsep utilitas (sifatnya abstrak) sangat berguna terutama dalam
menjelaskan kenikmatan, kepuasan, kegunaan subyektif yang diperoleh
pada saat mengkonsumsi suatu barang.
• Pada saat mengkonsumsi suatu barang, konsumen akan memperoleh
kegunaan. Ukuran kegunaan adalah guna (utils). Makin banyak jumlah
barang yang dikonsumsi, makin banyak pula utilitas total yang diperoleh.
• Setiap ada tambahan konsumsi, maka utilitas akan bertambah dengan
pertambahan utilitas yang makin menurun, karena selera sudah mulai
berkurang.
• Besarnya tambahan utilitas sebagai akibat tambahan satu satuan konsumsi
barang dinamakan utilitas marjinal (Marginal utility).
Hukum Utilitas :
Pertambahan konsumsi suatu barang akan
meningkatkan utilitas total, akan tetapi
pertambahan konsumsi secara terus menerus akan
menyebabkan pertambahan utilitas yang makin
kecil atau menurunnya utilitas marjinal”.

Menurunnya utilitas marjinal adalah akibat


menurunnya selera orang terhadap barang akibat
bertambahnya konsumsi barang tersebut.
Hubungan Kuantitas Barang Dikonsumsi dengan Utilitas Total
dan Utilitas Marjinal

Kuantitas
Utilitas Utilitas
Barang
Total Marjinal
Dikonsumsi
(TU) (MU)
(X)
1 0
2 4 4
3 7 3
4 9 2
5 10 1
6 9 -1
7 7 -2
Kurva Utilitas Total dan Utilitas

Guna
11

Marjinal 10

9
• Fungsi utilitas total: U = f (X),
dimana U = utilitas total dan X = 8

barang yang dikonsumsi. 7

6
• Turunan pertama dari fungsi
5
utilitas total terhadap barang
dikonsumsi dinamakan utilitas 4

marjinal (marginal utility). 3

2
• Utilitas Marjinal menunjukkan
besarnya perubahan jumlah 1

utilitas sebagai akibat 0


0 1 2 3 4 5 6 7 8
bertambahnya satu satuan -1
barang yang dikonsumsi.
-2
Jumlah Barang X

Anda mungkin juga menyukai