Anda di halaman 1dari 2

GLAUKOMA SUDUT TERBUKA/KRONIK/SIMPLEKS Definisi : Suatu glaucoma yang terjadi pada orang yamng memiliki sudut mata terbuka

sehingga menyebabkan peningktan TIO . Epidemiologi pada usia > 40 tahun paling sering pada ras kulit putih dan hitam gejala lebih sering menyebabkan kebutaan maling penglihatan

Etiologi 50 % genetika 99 % karena hambatan pengeluaran aquos humor pada jalinan trabekular dank anal Schlemm Faktor risiko Diabetes mellitus Hipertensi Miopia

Gejala dan Tanda mata terasa berat sebelah kepala pusing sebelah kadang-kadang penglihatan kabur memerlukan kacamata koreksi untuk presbiopia lebih kuat di banding usianya ekskavasasi papil degenerasi papil penurunan lapang pandang peningkatan TIO tidak ada halo asimptomatik

Diagnosis banding Glaukoma bertekanan rendah Galukoma sudut tertutp kronik Glaukoma sekunde dengan sudut terbuka Glaukoma akibat steroid

Penatalaksanaan Penderita glaucoma harus memakai obat seumur hidup untuk mencegah kebutaan . Farmakologi : Pilokarpin tetes mata 1-4 % ditambahkan/tidak asetazolamid 3X1 Non farmakologi : Olahraga dapat menurunkan sedikit TIO Minum tidak boleh banyak dapat meningkatkan TIO Tekanan darah cepat meningkat dapat meningkatkan TIO Tekanan darah tidak boleh diturunkan cepat mengakibatkan bertambahnya terancam saraf mata oleh TIO .

Referensi : Sidarta , FKUI

Anda mungkin juga menyukai