Anda di halaman 1dari 13

1 12/19/2012

Pend. Fisika Inti (PAF 08312)


Kuliah ke-4
Successive Disintegration
12/19/2012 2
Aturan Umum Proses
Peluruhan
Proses perubahan suatu unsur menjadi unsur lain,
dinamakan peluruhan spontan (spontaneous decay) atau
transmutasi (transmutation)
Nomor massa unsur, A, kedua ruas persamaan harus
sama.
Nomor atom unsur, Z, kedua ruas persamaan juga harus
sama
Harus dipenuhi Hukum Kekekalan Massa-Energi dan
kekekalan Momentum.
3 12/19/2012
Peluruhan Alpha
Jika sebuah atom/inti memancarkan partikel alfa (alpha
particle), maka akan kehilangan dua proton dan dua buah
neutron
N turun/berkurang 2
Z turun/berkurang 2
A turun/berkurang 4

Skema Peluruhan Alfa :



X dinamakan inti induk (parent nucleus)
Y dinamakan inti anak (daughter nucleus)

He Y X
4
2
4 A
2 Z
A
Z
+

4 12/19/2012
Peluruhan Alpha (Alpha Decay)
Peluruhan
226
Ra



Umur paroh peluruhan ini
adalah 1600 tahun.
Sisa mass berubah menjadi
energi kinetik
Momentum dari kedua partikel
sama dan geraknya
berlawanan arah.


He Rn Ra
4
2
222
86
226
88
+
5 12/19/2012
Beta Decay
Pada peluruhan beta, inti anak (daughter nucleus)
mempunyai jumlah nukleon yang sama dengan inti induk
(parent), tetapi nomor atomnya berbeda satu.
Pemancaran (emisi) elektron tersebut berasal dari inti
Proses ini terjadi apabila neutron berubah menjadi
proton dan elektron
Harus dipenuhi Hukum Kekekalan Energi
6 12/19/2012
Peluruhan Beta Energy Electron
Energy yang dibebaskan pada
peluruhan beta hampir semuanya
menjadi energi kinetik elektron
Hasil Eksperimen menunjukkan
bahwa beberapa elektron energi
sebesar energi kinetik tersebut
Untuk menghitung kehilangan
energi missing energy, pada
1930 Pauli, mengajukan
keberadaan partikel lain.
Enrico Fermi menamakan partikel
ini partikel neutrino
Sifat-sifat neutrino :
Tidak bermuatan listrik
Massa lebih kecil dari elektron,
tetapi tidak mungkin nol
Mempunyai Spin =
Interaksinya dengan materi sangat
lemah
7 12/19/2012
Beta Decay
Skema Peluruhan Beta




v merupakan simbol dari neutrino
merupakan simbol dari antineutrino

Dapat disimpulkan bahwa pada peluruhan beta
dipancarkan pasangan partikel, yaitu :
Elektron dan antineutrino
Positron dan neutrino
v + +
v + +
+

+
e Y X
e Y X
A
1 Z
A
Z
A
1 Z
A
Z
v
8 12/19/2012
Peluruhan Gamma (Gamma Decay)
Sinar Gamma (Gamma rays) dipancarkan oleh inti yang tereksitasi dan
kembali lagi ke tingkat energi yang lebih rendah (lower energy state)
Serupa dengan proses elektron yang berpindah jumps ke tingkat energi
rendah dan memancarkan photon
Keadaan inti yang tereksitasi dihasilkan oleh lompatan jumps baik
proton maupun neutron
Tingkat energi inti tereksitasi dapat disebabkan oleh tumbukan seperti
pada pemancaran partikel alpha atau beta
Contoh peluruhan beurutan (decay sequence)
Tahap pertama pemancaran beta (beta emission)
Tahap kedua pemancaran gamma (gamma emission)




C* adalah inti Carbon dalam keadaan tereksitasi
Emisi Gamma, tidak merubah baik A maupun Z
+
v + +

C * C
e * C B
12
6
12
6
12
6
12
5
9 12/19/2012
Hukum Peluruhan Berurutan
(Successive Disintegration)
Isotop Radioaktif alami maupun buatan dapat berlangsung
secara berturut-turut. Inti induk meluruh menjadi inti anak
(daughter), dan inti anak akan meluruh lagi menjadi inti
cucu (grand-daughter), dan seterusnya.
Pada saat, t , sejumlah N
1
atom unsur induk, meluruh
dengan konstanta peluruhan
1
. N2 adalah jumlah atom
unsur anak yang meluruh dengan konstanta peluruhan
1
menjadi inti stabil.
Pada saat t = 0, diasumsikan N
1
= N
10
, dan N
2
= N
20
= 0.

1 1
1
N
dt
dN
= ,
2 2 1 1
2
N N
dt
dN
=
2 2
3
N
dt
dN
=
10 12/19/2012
Successive Disintegration
t
o
e N N
1
1

=
,
2 2 10 1 2 2 1 1
2
1
N e N N N
dt
dN
t


= =

t
e N N
dt
dN
1
10 1 2 2
2



= +
atau
Kedua ruas persamaan tersebut dikalikan dengan faktor : e

2
t

t t t t
e e N e N
dt
dN
e
2 1 2 2
.
10 1 2 2
2



= +
atau
( )
t t
e N e N
dt
d
) (
10 1 2
1 2 2


=
11 12/19/2012
Lanjutan
C e N e N
t t
+

=
) (
10
1 2
1
2
1 2 2



Dengan pengintegralan diperoleh :
C adalah konstanta integrasi
Harga C diperoleh dari kondisi : N
2
= N
20
= 0, pada saat t = 0, sehingga
diperoleh :
10
1 2
1
N C

=
( )
t t
e e N N
2 1
10
1 2
1
2



=
Substitusi harga C ke dalam persamaan akan diperoleh :
Peluruhan Berurutan
N
1

N
2

N
3

100
t ( jam )
44
Ru
105

45
Rh
105

46
Pd
105
(Stabil)

12/19/2012 13
Soal Latihan
Terdapat peluruhan radioaktif berantai :
Nd
149
----> Pm
149
-----> Sm
149
(stabil)
t
1/2
= 1,8 jam t
1/2
= 50 jam
Jika pada saat t = 0 (awal), terdapat sejumlah 10
6
atom Nd,
tentukanlah !
Jumlah atom Nd, Pm dan Sm setelah 5 jam peluruhan
Kapan Pm mencapai jumlah maksimum
Gambarkan grafik peluruhan berantai tersebut
Berapa gram dihasilkan unsur Sm setelah 10 jam.

Anda mungkin juga menyukai