Anda di halaman 1dari 36

Kelompok 1

Agung Arif S Akhmad Ryfai Aldimeola A Andhika M. Anton Gunadi Arie Abdul R Asep Maulana Bil Adli H.

Chain

sprocket

Definisi Pembagian Rantai Penyetelan video

Definisi Sambungan mata membentuk sabuk besi rantai yang

Mata rantai adalah konstruksi yang terdiri dari Bush, roller, link plate, dan pin.

Pembagian Jenis Rantai A. Rantai Pena Silinder B. Rantai Gigi C. Rantai Pembawa

D. Rantai Cincin
E. Rantai Khusus

A.

Rantai Pena Silinder

Ciri : adanya pena silinder sebagai penghubung plat sisi dari rantai yang masing-masing terkunci. , terdiri dari 3 bagian, yaitu pena, plat sisi, dan selubung pena

Rantai pena dapat di buat dalam berbagai konstruksi , yaitu : 1. Rantai pena Untuk putaran rendah sampai sedang , dengan beban kontruksi tidak terlalu berat

2. Rantai berselubung (bush chain) Terdapat bush yang berfungsi sebagai pelindung pena sehingga dapat lebih awet di banding dengan rantai pena

3. Rantai roller (roller chain standard) Dilindungi oleh bush roller sehingga lebih awet. Rantai ini pula dapat dibuat dalam bentuk majemuk

4. Rantai offset-side bar Kontruksi rantai agak presisi, tidak terdapat plat sisi luar atau dalam, kedua plat sisi tersebut saling menjepit.

B.

Rantai Gigi RANTAI Gigi dikonstruksikan tanpa ada pena atau bush pengait, bentuk kaitannya berupa celah pada plat yang tersusun . fungsi pena pada rantai gigi hanya sebagai pivot. Digunakan untuk kebutuhan konstruksi beban besar, putaran tinggi dan tidak berisik, sehingga rantai ini disebut silent chain

Berdasarkan konstruksi pivotnya , rantai gigi dibagi menjadi 3, yaitu : Rantai Gigi Bush Penuh, Rantai Gigi Bush Belah, dan Rantai Gigi Pena Belah.

Rantai gigi Bush Penuh Bagian pivot rantai terdiri dari 2 bagian utama ; pena silinder dan bush silinder yang tersusun sesuai tebal bagian plat rantai yang terdiri dari satu buah atau dua buah plat tiap susunannya

Rantai Gigi Bush Belah

Bagian pivot terdiri dari satu buah pena silinder dan bush yang terbelah setiap penanya.

Rantai Gigi pena belah

Bagian pivot berupa pena yang terbelah tanpa bush

C.

R a n t a i P e m b a w a (C o n v e y o r C h a i n )

Mempunyai bentuk khusus yang di rancang agar sesuai dengan fungsinya sebagai pembawa. Untuk rantai konveyor ini bentuk gigi dari sproketnya lebih panjang dan dalam.

D.

Rantai Cincin

Bentuknya berupa cincin elip berantai, maka berfungsi terbatas sebagai pengikat dan sebagai rantai penarik. Bentuk sproket mempunyai kontru ksi tersendiri yaitu berupa poligon yang dilengkapi alur serta bagian pengaitnya.

E.

Rantai Khusus

Biasanya digunakan pada peralatan pertanian atau pertambangan. Putaran lambat dan konstruksi rantai saling mengait serta panjang.

Aplikasi dalam dunia manufaktur

-Crane -Fork pada forklift -Penggerak roda belakang pada motor

-penggerak sepeda

Penyetelan

Definisi
Pembagian Sprocket

Fungsi dan Aplikasi dalam Dunia Manufaktur


Penyetelan

Definisi

Sproket adalah roda bergerigi yang berpasangan dengan rantai, track, atau benda panjang yang bergerigi lainnya. Berbeda dengan roda gigi, sproket tidak pernah bersinggungan dengan sproket lainnya dan tidak pernah cocok.

Pembagian Sproket Berdasarkan konstruksinya: a. b. Konstruksi sproket untuk rantai pena Konstruksi sproket untuk rantai Konveyor

c. d.

Sproket Rantai Gigi Roda Rantai Cincin

a.

Kontruksi untuk rantai pena pada pembuatannya dikerjakan berupa benda pemesinan, konstruksi las, tuangan dan assembling.

b.

Konstruksi Sproket untuk rantai konveyor

Bentuk gigi tiap jenis Rantai berbeda sesuai Dengan jenis rantai.

c.

Sproket Rantai Gigi

d.

Roda Rantai Cincin

Idler Sproket
terdapat bearing antara bagian naf dan poros pivotnya.

The End

Thats all

Thanks for your attention.....

Anda mungkin juga menyukai