Anda di halaman 1dari 16

Nama

Alamat

: Satya Gunawan
: Komplek BLKI Samarinda, No. D9

Unit Kerja : BLKI Samarinda


Email : satyagunawanst@gmail.com

FUNGSI PENITIK
Fungsi penitik adalah untuk membuat titik pusat atau titik-titik garis sebagai acuan/tanda.

Tujuan penandaan dengan penitik


1. Menentukan pusat-pusat lubang pada perpotongan garis untuk memudahkan dan memusatkan awal dari pengeboran. 2. Untuk menjelaskan garis hingga dimana bagian yang dikerjakan. 3. Untuk menjelaskan garis-garis goresan.

PENITIKAN
Penitikan adalah proses pembuatan lubang pada benda kerja atau bahan-bahan dengan alat yang diperkeras dan digerinda ujungnya dengan sudut 300 900

Jenis - jenis penitik


Jenis penitik menurut penggunaannya 1. Penitik garis 2. Penitik pusat

Cara menggunakan penitik

Penitik dipegang di tangan kiri

Miringkan dan geser sepanjang garis hingga tepat pada garis potong

Penitik harus tegak lurus terhadap benda keja

FUNGSI STAMP
Untuk menandai logam dan beberapa bahan bukan logam dengan nomor, huruf, angka dan tanda-tanda lainnya

BAGIAN-BAGIAN STAMP

TIPE-TIPE STAMP
CAP NOMOR

CAP HURUF

CAP TANDA

TIPE-TIPE STAMP
Cap huruf dan nomor dapat diperoleh dalam set yang berbeda-beda ukuran yang terdiri dari: 0,5; 0,75; 1,0; 1,5; 2,0; 2,5; 3,0; 4,0; 5,0 mm; dst.

CARA STAMPING
Stamping dilakukan dari kanan ke kiri (untuk orang tidak kidal) agar mudah di lihat. Letakkan stamp pada benda kerja, miringkan sedikit kearah kita, datas garis tanda. Tarik stamp hati-hati ke garis sampai kita merasakan berhenti di garis itu.

CARA STAMPING (sambungan)


Stamp kemudian di tegakkan sampai menyentuh permukaan benda kerja dengan rata. Pukul satu kali dengan ringan pada posisi ini. Periksa hasilnya tepat di garis dan lurus (tegak). Pukul dengan keras hingga kedalamannya seragam. Hilangkan tonjolan-tonjolan yang terjadi dengan kikir.

TERIMA KASIH

EVALUASI
1. 2. 3. 4. Jelaskan fungsi dari penitik Sebutkan dan jelaskan jenis-jenis penitik Jelaskan fungsi dari stamp Sebutkan tipe-tipe stamp

Anda mungkin juga menyukai