Anda di halaman 1dari 2

Anamnesis Apakah nyeri tenggorokan disertai dispagia? Apakah nyeri tenggorokan mempengatuhi nafsu makan dan minum?

m? Apakah nyeri tenggorokan disertai dengan otalgia?

Diagnosis Banding Tonsilitis akut: bakteri dan virus

Pemeriksaan fisik Suhu biasanya tinggi, dapat ditemukan halitosis Pemeriksaan rongga mulut: tonsila palatina biasanya bengkak dan hiperemis, dapat ditemukan bercak kekuningan atau keabuan disertai eksudat. Eksudat dapat berkumpul dan membentuk membran

Pemeriksaan Penunjang Pemeriksaan darah: didapatkan leukositosis, peningkaran LED dan protein C reaktif. Bakterilogi: diambil dari afus tenggorokan jarang dilakukan karena hasil baru didapatkan setelah 2-3 hari.

Terapi Terapi umum: Tirah baring, pemberian cairan adekuat, dan diet ringan. Diberikan analgetik oral dan antibiotik dapat diberikan berupa suntikan doses tunggal benzatine peniciline 1,2 juta unit IM untuk bakteri yang resisten dapat diberikan eritromisine. Golongan chepalosporine dan makrolide dapat diberikan bagi pasien yang alergi peniciline.

Komplikasi & Prognosis Komplikasi: Abses atau infiltrat peritonsiler, abses parafaring, adenitis servikal supurativa, OMA Prognosis: Gejala tonsilitis biasanya meningkat 2 atau 3 hari setelah perawatan dimulai. Infeksi biasanya sembuh setelah pengobatan selesai, tetapi beberapa orang mungkin membutuhkan lebih dari 1 antibiotik.

Apakah keluhan disertai sakit tenggorokan? Keluhan apa yang sering dirasakan (lemah badan, penuruan nafsu makan, rasa tidak enak di mulut & bau mulut)?

Tonsilitis kronik: Infeksi berulang

Gambaran hipertrofi: Tonsila membesar dengan adanya hipertropi dan detritus. Kripta tampak membesar, purulen dan gambaran seperti keju atau seperti dempul. Gambaran atrofi: Tonsil tampak kecil, menampakan lekukan yang disebut grave dimana tepinya

Pemeriksaan darah: Peningkatan LED dan protein C reaktif pada hitung jenis ditemukan shift to the left. Biakan dari apustonsil menunjukan bakteri dengan virulensi rendah dan jarang menunjukan streptococus

Konservatif: pemberian antibiotik, irigasi dengan normal salin, upaya pembersihan kripta tonsilar. Operatif: dengan tonselektomi. Indikasi tonselektomi: corpulmonal karena obstruksi jalan nafas menahun, adenoid dengan sindrome sleep apneu,

Komplikasi: Abses atau infiltrat peritonsiler, abses parafaring, adenitis servikal supurativa, OMA Prognosis: Tergantung pada komplikasi operasi yang mungkin terjadi. Dapat terjadi pendarahan masif interaoperatif pada minggu setelah operasi dan pada waktu yang lebih lama (jarang).

hiperemis. Tampak sekret purulen yang tipis pada kripta.

beta hemolitikus

hipertropi mengakibatkan gangguan makan dan penurunan berat badan yang cepat, biopsi karena curiga keganasan, post abses peritonsiler yang berulang.

Anda mungkin juga menyukai