Anda di halaman 1dari 1

Ikatan valensi: e orbital-lektron yang terlibat hanya elektron valensi

Ikatan terbentuk karena adanya overlap (tupang tindih) orbital-orbital dari unsur
2
yang
berkaitan
Orbital atom yang saling tumpang tindih siisi oleh pasangan elektron dengan spin
berlawanan
Ikatan sigma dan pi
Ikatan tunggal 1 ikatan sigma
Ikatan ganda 1 ikatan sigma dan 1 ikatan pi
Ikatan rangkap tiga 1 ikatan sigma dan 2 ikatan pi
Contoh: berapa jumlah ikatan sigma dan pi yang terdapat pada molekul asam asetat (cuka)
CH3COOH. Jawab iktan tunggalnya ada 5 dan 1 ikatan ganda
Orbital atom mempunyai bentuk tertentu:
1). Orbital s berbentuk bola: gerakan elektronnterbatas dikawasan bola sekitar inti
2). Tiga orbital p berbentuk cuping dan saling tegak lurus, mengarah ke sumbu koordinat x,y
dan z
Hibridasi istilah yang digubnakan untuk pencampuran orbita 2 atom dalam satu atom
1). Merupakan pencampuran dari sedikitnya dua orbital atom yang tidak setara
Orbital sp
1) Bentuk orbital hibrida sp
2) Membentuk dua ikatan kovalen
Orbital sp
2

1) Membentuk orbitaal hibridasi sp
2

2) Membentuk tiga ikatan
3) Semua ikatan identik
Orbital sp3
1) Membentuk empat ikatan kovalen
2) Semua ikatan identik
3) Sudut ikatan antara dua ikatan sebesar109,5
0

4) Geometri molekul adalah tetrahedral
LATIHAN
Prediksikan bentuk molekul dan sudut ikatan senyawa:
1) PF3
2) COCL2
3) CS2
4) PbCl2
5) CBr4
6) SF2

Anda mungkin juga menyukai