Anda di halaman 1dari 7

SEJARAH SINGKAT

Perbedaan mendasar antara Windows,


Linux dan Macintosh
Windows
Merupakan system operasi yang di buat dan di kembangkan oleh Microsoft, windows sendiri
merupakan OS yang sangat di minati di seluruh dunia dikarnakan pengoprasian yang cukup
mudah, banyak nya software yang di buat hanya untuk system operasi windows, games 3d
high class yang hanya bias di mainkan di widows.
Linux
Linux merupakan system operasi open source yang sangat di minati bukan saja free tetapi
mempunyai user interface yang sangat baik, linux sendiri dikembangkan dari nenek
moyangnya UNIX, karna open source inilah bermunculan distribusi linux yang di
kembangkan seperti UBUNTU, REDHAT, OPEN SUSE dll
Macintosh
Merupakan salah satu jenis komputer yang di buat dan di kembangkan oleh perusahaan
raksasa apple, Macintosh di perkenalkan pertama kali pada bulan januari 1984, macintosh
menggunakan sistem operasi Mac os , Mac os sendiri hanya bisa di jalankan pada computer
keluaran macintosh, di pasaran produk macintosh lumayan mahal

Perbandingan UMUM
WINDOWS
(+)Kelebihan Microsoft Windows :
Pengguna (user) bisa membuka lebih dari 1 file dalam waktu bersamaan.
Pengguna (user) dapat menjalankan lebih dari 1 aplikasi pada saat yg bersamaan.
Digunakan oleh mayoritas pengguna computer di dunia.
Banyak terdapat aplikasi yg kompatibel dgn Windows.
Bisa sharing dari berbagai data aplikasi yang lainnya dgn mudah.
Banyak mendukung dari hardware & software.

(-)Kekurangannya :
Space hardisk yang dibutuhkan besar.
Membutuhkan kecepatan prosesor yang begitu tinggi.
Sistem file yg agak kacau, Contoh: jika kita menginstall suatu aplikasi system DLL
(Dynamic Link Libraries) biasanya langsung diletakkan di
C:\\Windows\System\ Sementara aplikasi itu sendiri letaknya ada di tempat yang
lain, sehingga dapat menyusahkan disaat menguninstall aplikasi tersebut.

LINUX
(+)Kelebihan Linux :
Jika pada Linux, bisa berinteraksi dgn operating system lain dgn cara : Kompabilitas
file system, network, & emulasi operating system.
Lisensi gratis
Virtual memory linux mempunyai kemampuan menjalankan program program yg
lebih dari seharusnya.
Didukung ribuan programmer programmer seluruh dunia.

(-)Kekurangan Linux :
Aplikasi yang tersedia belum begitu lengkap, tidak seperti di windows.
Operating system yang lumayan sulit untuk dipelajari.

MACINTOSH
Macintosh yang berarti Mac OS.
(+)Kelebihan dari Macintosh/Mac OS :
Mac OS tidak mudah terkena virus.
Bisa melakukan semua hal yang hanya dilakukan di MAC.
OS yang lumayan begitu banyak peminatnya, khususnya para graphic designer.

(-)Kekurangan dari Macintosh/Mac OS:


Biaya (produk) mahal.
Tidak bisa digunakan dalam waktu yang bersamaan.
Hanya berguna bagi Graphic Designer.
Mac tidak bisa dirakit sendiri.
Softwarenya tidak begitu lengkap, dan kurang cocok bagi para gammers atau untuk
bermain game, karena tampilannya kurang begitu menarik untuk gaming.

Perbandingan FITUR
Dibawah ini perbandingan beberapa fitur yang dimiliki Windows (Win 7), Mac OS (X Lion)
& Linux / Ubuntu:
No.
1.

User Interface

Windows (7)
user interface
lebih terbatas ini
dikarenakan
hanya
menggunakan
user interface
bawaanya saja
namun windows
seri terkini sudah
lebih baik

Mac OS (x Lion)

2.

Multitasking dan
windows management

Aero Peek,
menampilkan
thumbnail
aplikasi yang
terbuka melayang
di atas taskbar.
(gambar 2.1)

Mission Control,
menggabungkan
fitur Expose dan
Spaces
(gambar 2.2)

3.

Easy to find (Search)

search box,
pada start menu
akan mencoba
menemukan apa
yang kita cari
(gambar 3.1)

Spotlight, search
bar di Mac,
menjadi lebih
produktif di Lion
(gambar 3.2)

4.
5.

Web browser bawaan


Multimedia

Internet Explorer
Dibekali dengan
Windows Live
Essentials &
Movie Maker,
yang mendukung
cloud Microsoft.

Safari
Mac OS lama
dilengkapi versi
iLife & Apple
QuickTime Player

6.

Intertaiment / game

Mac. Valve
Software
menawarkan

Microsofts Games
untuk Windows
Marketplace

Linux / Ubuntu
Banyak pilihan
komputer yang
lambat(XFCE atau
Fluxbox),
menyukai gaya
Mac(GNOME atau
menggunakan utility
Docker), terbiasa di
Windows& memiliki
komputer yang cukup
cepat (desktop KDE)
Fungsi kombinasi
tombol baru, Alt+Tab
untuk bekerja pada
multiple desktop.
Atau kita bisa
menggunakan
Metacity window
manager.
(gambar 2.3)
Gnome shell akan
mendapatkan banyak
peningkatan,
termasuk aplikasi
pencarian yang lebih
cerdas ketika
menggeser file-file
yang berbeda serta
fitur pencarian dalam
Dash yang lebih baik
(gambar 3.3)
Firefox
Fitur post processing
GNOME Mplayer
misalnya.
Deinterlacing dan
fitur-fitur yang
memperindah
tampilan video
nampaknya sudah
berjalan semestinya
Sayangnya, dukungan
developer game

beberapa judul
terlaris

7.

Security

8.

Back Up

9.

Fitur spesial

10.

License

Action Center
mempermudah
kita mengontrol
system
keamanan.
Tersedia jg
Microsoft
Security
Esentials secara
gratis.
Backup and
Restore,
membantu kita
membuat
cadangan data.
Fitur System
Restore,
membantu
merestore sistem
file PC ke seting
sebelumnya.
User control,
Jump List, Device
Stage, dll

Berbayar

memudahkan
pengguna untuk
membeli game
secara online dan
mencoba demo.
Sandboxing,
Addres Space
Layout
Randomization
(ASLR) & full disk
engkripsi FileVault
2 merupakan
pertahanan yang
diandalkan

komersial untuk linux


sangat minim

Time Machine,
memungkinkan
Anda mem-backup
seluruh sistem
Anda (documents,
photos, system
files, dan lainnya)
dan untuk merestorenya
kembali cukup
mudah
Parental Control,
Resume, Autosave,
Revert, FaceTime,
Mail, AirDrop, dll

Deja Dup (Ubuntu


11.10), menjadi
perangkat pembackup
yang dapat digunakan
untuk membackup
dan merestore.

Berbayar

Inbuilt firewall &


perlindungan virus
untuk menghindari
spam dan berbagai
jenis malware.

Thunderbirdmenjadi
email client default
menggantikan
Evolution yang akan
disingkirkan secara
total dari system.
Open source

Penjelasan Singkat
2. Multitasking dan windows management
(gambar 2.1)

Selain menekan Alt + Tab untuk beralih antar aplikasi, juga dapat dilakukan dengan menekan tombol
Win + Tab bila Anda mengaktifkan Aero Glass. Aero Peek menampilkan thumbnail aplikasi yang
terbuka melayang di atas taskbar. Tambahkan aplikasi yang sering digunakan ke taskbar dengan
mengklik kanan aplikasi tersebut dan pilih Pin this program to taskbar di menu dropdown.

(gambar 2.2)

mengenalkan Mission Control, yang menggabungkan fitur Expose dan Spaces. Expose
menampilkan thumbnail dari semua jendela, sehingga memudahkan navigasi. Fitur Spaces
mensetup beberapa desktop, membuat Anda menetapkan aplikasi spesifik untuk masingmasing desktop dan menghindari desktop berantakan. Sekarang semua dapat diakses pada satu
layar.

(gambar 2.3)

3. Easy to find (Search)


(gambar 3.1)
Search box pada start menu akan mencoba
menemukan permintaan Anda dengan
menunjukkan hasil yang dikelompokkan
menurut kategori (documents, e-mail, music,
picture, dan lainnya) pada ssat Anda
mengetik.
Pencarian di folder tertentu atau library
dapat menemukan hasil yang terbatas pada
isi folder saja. Pengguna dapat menerapkan
pencarian lebih detai dengan menggunakan
menu drop down search box. Sebuah panel
pratinjau yang dihasilkan membuat kita
dapat melihat apakah itu hasil yang kita cari.

(gambar 3.2)
Untuk mengaktifkannya dengan cara mengkilk ikon
kaca pembesar di sudut kanan atas atau menekan
Command + Spasi, Spotlight akan mencari seluruh hard
drive, web atau Wikipedia. Saat Anda mengetik
karakter dalam search bar, Spotlight akan menemukan
pilihan yang mungkin dan dikelompokkan menurut
kategori (dokumen, musik, gambar) dan sering kali
menemukan apa yang Anda cari sebelum Anda selesai
mengetik. Anda dapat mempersempit cakupan
pencarian untuk tipe data tertentu dengan
menyesuaikan Spotlight di System Preferences.

Referensi:

http://sandiaza.blogspot.com/2011/04/linux-vs-windows.html
http://2010245-if-unsika.blogspot.com/2012/10/perbedaan-windows-linux-mac-os.html
http://portal.paseban.com/review/11837/sistem-operasi-komputer-ubuntu-1204-vs-windows-8
http://adisurya2012.blogspot.com/2013/05/ilmu-tentang-windows-vs-linux-vs-macos.html
http://blog.mborong.com/sistem-operasi-terbaik-mac-os-x-lion-vs-windows-7/
http://en.wikipedia.org/wiki/Compositing_window_manager
http://bojalinuxer.blogspot.com/2011/08/fitur-fitur-unggulan-ubuntu-1110.html
http://portal.paseban.com/article/78842/sistem-operasi-linux
http://danangdk.blog.uns.ac.id/2011/12/08/gxine-front-end-dari-framework-xine-yang-stabil/

Anda mungkin juga menyukai