Anda di halaman 1dari 28

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

SAREBU (SARERANG KAWUNG ABU AREN) SHEET MASK


INOVASI MASKER KECANTIKAN DARI HERBAL

BIDANG KEGIATAN
PKM KEWIRAUSAHAAN

Diusulkan oleh:
Rifa Nurfauziah 260110150103 2015
Alfia Nursetiani 260110150095 2015
Herlina 260110150104 2015
Sulis Martalita Putri 260110150106 2015
Nida Adlina 260110170043 2017

UNIVERSITAS PADJADJARAN
SUMEDANG
2018
PENGESAHAN PROPOSAL PKM-KEWIRAUSAHAAN

1. Judul Kegiatan : Sarebu Sheet Mask (Sarerang Kawung


Abu Aren)
2. Bidang Kegiatan : PKM-K
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Rifa Nurfauziah
b. NIM : 260110150103
c. Jurusan : Farmasi
d. Universitas/Institut/Politeknik : Universitas Padjadjaran
e. Alamat Rumah dan No Telp./HP : Puri Cendana Blok E1/46 Bekasi dan
08976284475
f. Email : rifanurfauziah97@gmail.com
4. Anggota Pelaksana Kegiatan/ Penulis : 4 orang
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : Soraya Ratnawulan Mita, M.Si, Apt.
b. NIDN/NIDK : 0001017523
c. Alamat Rumah dan No Telp./HP : Jl. Ice Skating V No. 11, Bandung 40293
dan 085322744100
6. Biaya Kegiatan Total
a. Kemristekdikti : Rp 5.363.000
b. Sumber lain : -
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 5 bulan

Sumedang, 31-10-2018
Menyetujui
Wakil Dekan Bidang Akademik, Ketua Pelaksana Kegiatan,
Kemahasiswaan, Inovasi dan Kerjasama,
Fakultas Farmasi

(Prof. Muchtaridi, M.Si., Ph.D., Apt.) (Rifa Nurfauziah)


NIP. 197406021999031001 NIM. 260110150103
Wakil Rektor Bidang Akademik dan Dosen Pembimbing,
Kemahasiswaan,

(Dr. Arry Bainus, MA.) (Soraya Ratnawulan Mita, M.Si., Apt.)


NIP. 196106271990011001 NIDN. 0001017523

ii
DAFTAR ISI

PENGESAHAN PROPOSAL PKM-KEWIRAUSAHAAN .................................. ii


DAFTAR ISI .......................................................................................................... iii
DAFTAR LAMPIRAN .......................................................................................... iv
BAB 1 PENDAHULUAN .......................................................................................1
1.1 Latar Belakang ....................................................................................1
1.2 Rumusan Masalah...............................................................................2
1.3 Tujuan .................................................................................................2
1.4 Luaran yang Diharapkan.....................................................................2
1.5 Manfaat Kegiatan................................................................................2
BAB 2 GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA .............................................4
2.1 Ide Pokok (Kondisi Umum) ................................................................4
2.2 Deskripsi Produk.................................................................................4
2.2.1 Karakteristik produk...................................................................4
2.2.2 Spesifikasi ..................................................................................5
2.2.3 Keunggulan Produk ....................................................................5
2.3 Peluang Pasar dan Sumberdaya ..........................................................6
2.4 Analisis Kelayakan Bisnis ..................................................................6
2.5 Indikator Keberhasilan ........................................................................7
BAB 3 METODE PELAKSANAAN ......................................................................8
3.1 Pemunculan dan Penyaringan Gagasan ..............................................8
3.2 Pengembangan dan Pengujian Konsep ...............................................8
3.3 Strategi Pemasaran ..............................................................................8
3.7 Evaluasi ...............................................................................................9
3.7.1Tahap pengembangan usaha .......................................................9
3.7.2 Evaluasi Kegiatan ....................................................................10
BAB 4 BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ......................................................11
4.1 Anggaran Biaya ................................................................................11
4.2 Jadwal Kegiatan ................................................................................11
DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................12

iii
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping ............................. 13


Lampiran 2 Justifikasi Anggaran Kegiatan ........................................................... 21
Lampiran 3 Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas ................ 23
Lampiran 4 Surat Pernyataan Ketua Peneliti/Pelaksana ....................................... 24

iv
1

BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Aren (Arenga pinnata) merupakan salah satu jenis tumbuhan tropis yang
tersebar luas di Indonesia dan menjadi salah satu sumber kekayaan yang ada
(Hatta, 1993).
Serbuk halus pelepah aren yang digunakan masyarakat Minahasa sebagai
obat gatal saat bekerja di kebun, masyarakat Sunda menggunakan abu pelepah
daun aren yang telah dibakar sebagai bahan kosmetik tradisional untuk
menghilangkan jerawat dan masyarakat Tomohon menjadikan tepung dari pelepah
daun aren sebagai obat luka bakar dan gatal-gatal pada kulit (Sangi et al., 2012).
Pelepah aren yang telah lama bermanfaat dalam pengobatan tradisional antara lain
untuk pengobatan jerawat (Meiske et al, 2002).
Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh Zainudin et al. (2015)
melaporkan bahwa ekstrak akar aren mengandung senyawa metabolit sekunder,
yaitu flavonoid, alkaloid, steroid/triterpenoid, tanin, saponin, terpenoid,
antrakuinon, senyawa-senyawa tersebut mempunyai kemampuan sebagai
antibakteri.
Dari penelitian yang dilakukan Dewi et al. (2015) dapat disimpulkan bahwa
pelepah aren memiliki aktivitas sebagai antimikroba terhadap bakteri penyebab
jerawat Staphylococcus aureus dan Propionibacterium acnes.
Saat ini banyak perawatan kecantikan yang berbahaya, seperti mengandung
merkuri atau hidrokuinon yang berlebihan. Masyarakat mulai melakukan gerakan
back to nature. Masker organik merupakan salah satu pilihan skin care yang
digemari. Sheet Mask adalah salah satu jenis masker yang sangat mudah untuk
diaplikasikan. Tercatat pada Januari 2016 – Mei 2017, penggunaan Sheet Mask
terbanyak di dunia adalah di Asia dengan persentase 7,2% disusul oleh Amerika
Utara 2,6%, Eropa 2%, Amerika Latin 1,8% serta Timur Tengah dan Afrika 0,4%
(Mintel, 2018). Maka tercetuslah pembuatan Sheet Mask dari abu tangkai daun
aren yang aman dan memiliki banyak khasiat.
2

1.2 Rumusan Masalah


Perumusan masalah pada usulan program kreativitas mahasiswa ini adalah
sebagai berikut:
1. Bagaimana mengenalkan potensi aren sebagai produk perawatan
kecantikan kulit yang aman dan berkhasiat kepada masyarakat?
2. Bagaimana membuat suatu produk perawatan kecantikan kulit yang efektif
dan efisien dari bahan herbal sarerang kawung abu aren?

1.3 Tujuan
Tujuan usulan program kreativitas mahasiswa kewirausahaan ini adalah
sebagai berikut:
1. Masyarakat mengetahui manfaat dari aren sebagai produk kecantikan kulit.
2. Mendapatkan suatu produk perawatan kecantikan kulit dari bahan herbal
sarerang kawung abu aren yang efektif, praktis, dan efisien.

1.4 Luaran yang Diharapkan


Produk ini mampu menjadi solusi alternatif yang praktis, efisien, dan efektif
dalam menjaga kesehatan dan kecantikan kulit. Selain itu sarerang kawung abu
aren dalam produk ini diharapkan dapat menjadi produk lokal, dimana masyarakat
dapat membudidayakan dan memanfaatkan sarerang kawung abu aren sebagai
produk perawatan kecantikan.

1.5 Manfaat Kegiatan


Manfaat usulan program kreativitas mahasiswa kewirausahaan ini adalah
sebagai berikut:
1. Terciptanya produk inovasi baru yang praktis efisien, dan efektif dari herbal
sarerang kawung abu aren sebagai alternatif perawatan kecantikan kulit dan
memaksimalkan potensinya agar lebih dikenal dan bermanfaat bagi
masyarakat.
2. Mengembangkan inovasi dalam berwirausaha dengan cara memanfaatkan
3

tanaman aren sebagai potensi lokal.


4

BAB 2
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 Ide Pokok (Kondisi Umum)


Sarerang Kawung merupakan salah satu bahan kosmetik tradisional yang
berasal dari tangkai daun atau pelepah aren yang dibakar. Sarerang kawung
diklaim dapat menghaluskan kulit dan menghilangkan bekas jerawat (Ramdianti,
et al., 2013). Saat ini sediaan kosmetik Sarerang Kawung yang telah beredar di
masyarakat adalah bedak tabur dan masker bubuk. Penggunaan bedak dinilai tidak
memiliki nilai estetika karena warna bedak yang berwarna hitam tidak dapat
digunakan ketika akan beraktivitas sehari-hari. Sementara penggunaan masker
bubuk dinilai tidak efektif dan efisien karena bubuk masker perlu ditambahkan air
terlebih dahulu. Hal ini menyebabkan waktu yang dibutuhkan untuk meracik dan
mengaplikasikan masker lebih lama. Selain itu, setelah pengaplikasian masker
bubuk, wajah perlu dibilas untuk menghilangkan bubuk masker kering yang
tertinggal.
Saat ini, masyarakat lebih suka akan produk perawatan yang praktis namun
tetap memiliki efektivitas yang baik. Masker wajah terdiri dari beragam jenis
bentuk, salah satunya adalah Sheet Mask. Sheet Mask adalah lembaran masker
yang dipotong sesuai dengan bentuk wajah dan telah direndam dengan serum
yang mengandung bahan aktif (Lessonia, 2017). Lembaran masker biasanya
terbuat dari serat alami seperti kertas, katun dan selulosa. Sheet Mask merupakan
terobosan baru yang sangat terkenal dan digemari saat ini. Tercatat pada Januari
2016 – Mei 2017, penggunaan Sheet Mask terbanyak di dunia adalah di Asia
degan persentase 7,2% disusul oleh Amerika Utara 2,6%, Eropa 2%, Amerika
Latin 1,8% serta Timur Tengah dan Afrika 0,4% (Mintel, 2018). Oleh karena itu,
dibuat produk Sheet Mask dengan bahan organik yang berkhasiat dan banyak
ketersediaannya.

2.2 Deskripsi Produk

2.2.1 Karakteristik produk


“Sarebu Sheet Mask” merupakan produk inovasi kosmetik dalam
bentuk Sheet Mask yang mengandung Sarerang Kawung. Sarerang Kawung
5

dihasilkan dari pembakaran tangkai/pelepah daun aren (Arenga pinnata).


Abu yang dihasilkan dari pembakaran kemudian diformulasikan bersama
bahan-bahan tambahan lain sehingga dihasilkan cairan serum. Cairan serum
mengandung Sarerang Kawung kemudian dimasukkan ke dalam kemasan
bersamaan dengan Sheet Mask yang terbuat dari kertas selulosa.

2.2.2 Spesifikasi
Nama : Sarebu Sheet Mask (Masker Organik Sarerang Kawung dari Abu
Tangkai Daun Aren)
Bentuk : Sheet Mask dalam kemasan satuan berisi cairan serum Sarerang
Kawung dan masker kertas selulosa
Harga : Rp. 10.000/pcs

2.2.3 Keunggulan Produk

“Sarebu Sheet Mask” memiliki beberapa keunggulan diantaranya, yaitu:


a. Memiliki aktivitas antioksidan yang dihasilkan oleh senyawa metabolit
sekunder, yaitu flavonoid, tanin dan fenolik (Prasetyo, et al., 2016).
b. Mudah digunakan: hanya perlu membuka sachet, buka masker dan
letakkan di kulit dan tidak perlu dibilas (Lessonia, 2017).
c. Mudah dibawa kemana-mana sehingga dapat digunakan dimanapun dan
kapanpun (Lessonia, 2017).
d. Cepat: perawatan hanya memakan waktu 10-15 menit sekali seminggu
sehingga tidak membuang-buang waktu (Lessonia, 2017).
e. Sheet Mask memberikan hasil langsung yang terlihat (Lessonia, 2017).
f. Kemasan dalam bentuk Sheet Mask lebih efisien dan steril.
6

g. Zat lebih mudah diserap kulit karena teksturnya berbentuk serum

2.3 Peluang Pasar dan Sumberdaya


Tingginya tingkat penggunaan skin care terutama jenis Sheet Mask di
Indonesia menjadi peluang besar untuk produk “Sarebu Sheet Mask”. Harga
produk yang ditawarkan sebesar Rp 10.000,- dengan harga tersebut, produk Sheet
Mask tergolong murah dibandingkan dengan produk lain. Berdasarkan harga yang
tergolong murah maka konsumen remaja hingga dewasa yang tergolong
masyarakat dengan ekonomi kelas menengah kebawah dapat menjangkau produk
ini.

2.4 Analisis Kelayakan Bisnis


2.4.1 Harga Pokok Produksi (HPP)

𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑏𝑖𝑎𝑦𝑎 𝑏𝑎ℎ𝑎𝑛 ℎ𝑎𝑏𝑖𝑠 𝑝𝑎𝑘𝑎𝑖 𝑅𝑝 3.787.000


𝐻𝑃𝑃 = = = 𝑅𝑝 5.049
𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑝𝑟𝑜𝑑𝑢𝑘𝑠𝑖 750
Harga penjualan = Rp 10.000/ pcs
Keuntungan = Rp 10.000 – Rp 5.049 = Rp 4.951

2.4.2 Break Event Point (BEP)

𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑏𝑖𝑎𝑦𝑎 𝑝𝑟𝑜𝑑𝑢𝑘𝑠𝑖 𝑅𝑝 5.363.000


𝐵𝐸𝑃 = = = 536,3 ≈ 537
ℎ𝑎𝑟𝑔𝑎 𝑗𝑢𝑎𝑙 𝑝𝑒𝑟 𝑢𝑛𝑖𝑡 𝑅𝑝 10.000
Hasil perhitungan BEP menunjukkan bahwa produsen akan mencapai titik
imbang jika dapat menjual produk sebanyak 537 pcs “Sarebu Sheet Mask”
per 1 bulan produksi dengan harga jual senilai Rp 10.000 per pcs.

2.4.3 B/ C Ratio

𝐵 ℎ𝑎𝑠𝑖𝑙 𝑝𝑒𝑛𝑗𝑢𝑎𝑙𝑎𝑛 𝑅𝑝 7.500.000


𝑅𝑎𝑡𝑖𝑜 = = = 1,398
𝐶 𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑏𝑖𝑎𝑦𝑎 𝑝𝑟𝑜𝑑𝑢𝑘𝑠𝑖 𝑅𝑝 5.363.000
Karena ratio lebih besar dari satu, maka usaha ini layak dijalankan.
Artinya satuan biaya dikeluarkan diperoleh dari hasil penjualan sebesar 1,4
kali lipat.

2.4.4 Pay Back Period (PBP)


7

𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑖𝑛𝑣𝑒𝑠𝑡𝑎𝑠𝑖 Rp 5.363.000


𝑃𝐵𝑃 = = = 2,0171611
𝐵𝐸𝑃 𝑥 𝑘𝑒𝑢𝑛𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑝𝑒𝑟 𝑏𝑢𝑎ℎ 537 𝑥 𝑅𝑝 4.951
≈ 3 𝑏𝑢𝑙𝑎𝑛
Omzet per bulan = Rp 10.000 x 750 = Rp 7.500.000

2.5 Indikator Keberhasilan


Usaha ini dinyatakan berhasil apabila penjualan produk “Sarebu Sheet
Mask” dapat melebihi atau sama dengan nominal BEP dan berkelanjutan.
8

BAB 3
METODE PELAKSANAAN

3.1 Pemunculan dan Penyaringan Gagasan


Pemunculan ide “Sarebu Sheet Mask” ini diperoleh karena melihat di era
modern ini terutama untuk kalangan remaja masker menjadi trend yang utama.
Sheet Mask ini menjadi topik terkini yang diperbincangkan oleh para beauty
influencer. Sheet Mask ini sangat praktis karena pemakaiannya cukup ditempelkan
pada wajah. Sediaan yang sudah ada sebelumnya terbuat dari abu tangkai daun
aren berupa bedak. Penggunaan bedak dari abu tersebut cenderung menimbulkan
warna kehitaman di kulit, sehingga dibuat formulasi abu tangkai daun aren
menjadi Sheet Mask yang lebih nyaman digunakan. Pemilihan ide “Sarebu Sheet
Mask” ini merupakan trobosan ide yang tepat dalam menangani masalah produk
perawatan kulit menjadi inovasi terbaru dalam dunia kecantikan di Indonesia.

3.2 Pengembangan dan Pengujian Konsep


Pengembangan konsep ini tentunya dilakukan setelah penyarian gagasan.
Pengembangan dan pengujian konsep ini dibuat sedemikian rupa sehingga hasil
yang dirancang dapat menarik perhatian masyarakat dan tentunya menimbulkan
reaksi positif dari masyarakat terhadap produk kami yaitu “Sarebu Sheet Mask”.

3.3 Strategi Pemasaran


Tahapan awal dari strategi pemasaran produk “Sarebu Sheet Mask” yaitu
dengan melakukan promosi di sekitar kampus Universitas Padjadjaran. Setelah itu
pemasaran produk Sheet Mask ini akan dilakukan melalui media sosial seperti
intagram, shopee, tokopedia, lazada, bukalapal dan blibli.com. Saat produk telah
mencapai target penjualan, pemasaran akan dilakukan lebih lanjut lagi dengan
melakukan kegiatan endorse pada orang-orang yang memiliki pengaruh untuk
menarik perhatian dan minat konsumen. Penjualan produk juga memanfaatkan
kegiatan event dimana event tersebut menyediakan stand untuk tempat
berwirausaha. Untuk memperluas area penjualan, dilakukan rekruitmen reseller
untuk menjual produk diberbagai kota di Indonesia. Setiap reseller harus menjual
9

minimal 100 produk dalam jangka waktu satu bulan. Reseller akan mendapatkan
potongan harga sebesar 20% dari haruga jual produk. Terdapat dua metode
penyetokan barang bagi reseller: (1) pembayaran produk dilakukan diawal
penyetokan barang dan (2) Pembayaran dilakukan sesuai barang yang terjual dan
stok yang tersisa dikembalikan.

3.4 Komposisi Produk


Untuk memproduksi “Sarebu Sheet Mask” digunakan bahan dari sarareng
kawung, air, gliserin, butilen glikol, ammonium poliakriloildimetil taurat, askorbil
glukosid, biosakarida gum-1, citronellol, disodium EDTA, hidrogenasi lesitin,
hidroksiasetofenol, isopropyl lauroil sarkosinat, linalool, manosa, niasinamid,
fenoksietanol, feniletil resorsinol, sodium hialuronat, xanthan gum dan parfum.

3.5 Cara Penggunaan Produk


Agar mendapat hasil yang maksimal langkah awal penggunakan Sheet Mask
yang dilakukan yaitu membuka lipatan masker dan gunakan pada wajah yag
sebelumnya sudah dibersihkan terlebih dahulu, kemudian sesuaikan masker
dengan bentuk wajah, biarkan masker menutupi kulit wajah selama 15 menit,
lepaskan masker dan pijat secara perlahan cairan yang tersisa di kulit, kemudian
segera bersihkan dengan menggunakan kapas.

3.6 Manfaat Produk


Produk “Sarebu Sheet Mask” setelah 15 menit pemakaian akan membuat
kulit menjadi lembab, tampak lebih cerah dan warna kulit tampak merata, setelah
pemakaian selama satu minggu jerawat akan hilang, kulit terasa lebih bercahaya
dan bintik hitam tersamarkan.

3.7 Evaluasi
3.7.1 Tahap pengembangan usaha
Untuk melihat respon konsumen terhadap kualitas dari produk
perwatan kulit “Sarebu Sheet Mask” dilakukan pengisian kuesioner. Jika
10

tanggapan dari konsumen positif dan daya beli produk baik, maka akan
diajukan izin edar terhadap produk Sheet Mask ini.

3.7.2 Evaluasi Kegiatan


Evaluasi dilakukan untuk mengetahui sejauh mana usaha ini
berjalan serta kekurangan dan kelebihan. Hasil evaluasi merupakan
masukan untuk dapat membuat produk sesuai dengan keinginan konsumen
dan tentunya akan lebih menarik di mata konsumen.
11

BAB 4
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya


No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)
1. Peralatan penunjang 126.000
2. Bahan habis pakai 3.787.000
3. Perjalanan 600.000
4. Lain-lain 850.000
TOTAL BIAYA Rp 5.363.000
Tabel 1 Ringkasan Anggaran Biaya PKM-K

4.2 Jadwal Kegiatan

No Kegiatan Bulan ke-1 Bulan ke-2 Bulan ke-3 Bulan ke-4 Bulan ke-5
1. Studi
literature
2. Promosi
3. Persiapan
alat dan
bahan
4. Produksi
karya
5. pemasaran
6. Evaluasi
perkemban
gan usaha
7. Evaluasi
kegiatan
8. Laporan
pertanggun
g jawaban

Tabel 2 Jadwal Kegiatan


12

DAFTAR PUSTAKA

Dewi, A. dkk. 2015. Aktivitas Antimikroba Ekstrak Etanol dan Fraksi Pelepah
Aren (Arenga Pinnata Merr) Terhadap Propionibacterium Acnes Dan
Staphylococcus Aureus. Kartika-Jurnal Ilmiah Farmasi 3 (1), 43-48.

Hatta, S. 1993. Aren Budidaya dan Multigunanya. Yogyakarta: Kanisius.

Lessonia, 2017. The Science Behind The Mask. [Online] Available at:
http://www.lessonia.com/ [Diakses 17 October 2018].

Meiske, S. Sangi., Lidya I. Momuat, dan Maureen Kumaunang. 2002. Uji


Toksisitas Dan Skrining Fitokimia Tepung Gabah Pelepah Aren (Arenga
Pinnata Merr). Program Studi Kimia FMIPA Universitas Sam Ratulangi-
Manado. 12(2). 127-134.

Mintel, 2018. Spotlight on Facial Mask. [Online] Available at: https://asia.in-


cosmetics.com/ [Diakses 17 October 2018].

Prasetyo, Y. E., Sangi, M. S. & Wuntu, A. D., 2016. PENENTUAN TOTAL


FENOLIK DAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN FRAKSI ETIL ASETAT
DARI TEPUNG PELEPAH AREN (Arenga pinnata). Jurnal Ilmiah Sains,
16(2), pp. 68-72.

Ramdianti, N., Hidayah, H. A. & Widiawati, Y., 2013. Kajian Etnobotani


Masyarakat Adat Kampung Pulo di Kabupaten Garut, Purwokerto:
Fakultas Biologi Universitas Jenderal Soedirman.

Sangi, M., L. Momuat & M. Kumaunang. 2012. Uji Toksisitas dan Skrining
Fitokimia Tepung Gabah pelepah Aren (Arenga pinnata). Jurnal Ilmiah
Sains. 12(2): 128-134.

Zainudin, A., U. Hasanah & Y. R. Pemana. 2015. Uji Aktivitas Diuretik Ekstrak
Akar Aren (Arenga pinnata Merr.) Terhadap Tikus Putih Galur Wistar
(Rattus norvgicus) dengan Pembanding Furosemid. Jurnal Kesehatan
Prima. 9(1):1403-141.
13

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping


Ketua Pelaksana
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Rifa Nurfauziah
2 Jenis Kelamin P
3 Program Studi Farmasi
4 NIM 260110150103
5 Tempat dan Tanggal Lahir Bandung, 29 Agustus 1997
6 E-mail rifanurfauziah97@gmail.com
7 Nomor Telepon 08976284475
B. Riwayat Pendidikan
Sarjana S2/Magister S3/Doktor
Nama Institusi UNPAD
Jurusan Farmasi
Tahun Masuk-Lulus 2015-
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)
No Nama Pertemuan Ilmiah Jurnal Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
/Seminar
1 - - -
D. Penghargaan dalam 5 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau
institusi lainnya)
No Jenis Penghargaan Intitusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Sumedang, 31-10-2018
Pengusul,

(Rifa Fauziah)
14

Anggota 1
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Alfia Nursetiani
2 Jenis Kelamin P
3 Program Studi Farmasi
4 NIM 260110150095
5 Tempat dan Tanggal Lahir Pangkalpinang, 26 Juni 1997
6 E-mail alfiaanursetiani@gmail.com
7 Nomor Telepon 082246494141
B. Riwayat Pendidikan
Sarjana S2/Magister S3/Doktor
Nama Institusi UNPAD
Jurusan Farmasi
Tahun Masuk-Lulus 2015-
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)
No Nama Pertemuan Ilmiah Jurnal Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
/Seminar
1 - - -
D. Penghargaan dalam 5 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau
institusi lainnya)
No Jenis Penghargaan Intitusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1 Lulusan Terbaik 1 SMA Negeri 5 Bandung 2014-2015
berdasarkan Nilai
Sekolah Tahun Pelajaran
2014-2015

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Sumedang, 31-10-2018
Pengusul,

(Alfia Nursetiani)
15

Anggota 2
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Herlina
2 Jenis Kelamin P
3 Program Studi Farmasi
4 NIM 260110150104
5 Tempat dan Tanggal Lahir Majalengka, 3 Februari 1997
6 E-mail Herlinaaa03@gmail.com
7 Nomor Telepon 082117502447
B. Riwayat Pendidikan
Sarjana S2/Magister S3/Doktor
Nama Institusi UNPAD
Jurusan Farmasi
Tahun Masuk-Lulus 2015-
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)
No Nama Pertemuan Ilmiah Jurnal Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
/Seminar
1 - - -
D. Penghargaan dalam 5 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau
institusi lainnya)
No Jenis Penghargaan Intitusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Sumedang, 31-10-2018
Pengusul,

(Herlina)
16

Anggota 3
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Sulis Martalita Putri
2 Jenis Kelamin P
3 Program Studi Farmasi
4 NIM 260110150106
5 Tempat dan Tanggal Lahir Bogor, 31 maret 199
6 E-mail sulismartalitap@gmail.com
7 Nomor Telepon 081250203837
B. Riwayat Pendidikan
Sarjana S2/Magister S3/Doktor
Nama Institusi UNPAD
Jurusan Farmasi
Tahun Masuk-Lulus 2015-
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)
No Nama Pertemuan Ilmiah Jurnal Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
/Seminar
1 - - -
D. Penghargaan dalam 5 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau
institusi lainnya)
No Jenis Penghargaan Intitusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Sumedang, 31-10-2018
Pengusul,

(Sulis Martalita Putri)


17

Anggota 4
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Nida Adlina
2 Jenis Kelamin P
3 Program Studi Farmasi
4 NIM 260110170043
5 Tempat dan Tanggal Lahir Bandung, 15 Agustus 1999
6 E-mail nidaadlinaf@gmail.com
7 Nomor Telepon 081211100329
B. Riwayat Pendidikan
Sarjana S2/Magister S3/Doktor
Nama Institusi UNPAD
Jurusan Farmasi
Tahun Masuk-Lulus 2017-
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)
No Nama Pertemuan Ilmiah Jurnal Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
/Seminar
1 - - -
D. Penghargaan dalam 5 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau
institusi lainnya)
No Jenis Penghargaan Intitusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Sumedang, 31-10-2018
Pengusul,

(Nida Adlina)
18

Biodata Dosen Pendamping 1


A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Soraya Ratnawulan Mita, M.Si, Apt
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Farmasi
4 NIDN 0001017523
5 Tempat dan Tanggal Lahir Bandung, 1 Januari 1975
6 E-mail soraya@unpad.ac.id
7 Nomor Telepon 085322744100
B. Riwayat Pendidikan
Sarjana S2/Magister S3/Doktor
Nama Institusi Universitas Institut Teknologi Universitas
Padjadjaran Bandung Padjadjaran
Jurusan Farmasi Farmasetika Kimia

Tahun Masuk-Lulus 1994 – 1999 2007 - 2010 2018 (sedang


berjalan)
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)
No Nama Pertemuan Ilmiah Jurnal Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
/Seminar
1 International Seminar on Study in Vitro Patch 2015, Bandung –
Pharmaceutics Ketoprofen Indonesia

2 Emerging Polymer Development of patch 2016, Melbourne-


Technologies Summit using chitosan as polymer Australia
matrix
3 The 1st International In Vitro Permeation 2017, Tasikmalaya-
Seminar of Health Science Studies of Ketoprofen Indonesia
Lechitin Gel

4 International Seminar on UTILIZATION OF 2017, Bandung


Jamu PAPAYA LATEX
POWDER (Carica
papaya L.) IN ANTI
ACNE FACIAL WASH
19

5 International Conference on In Vitro Permeation 2017, Lombok,


Advance Pharmacy and Study of Indonesia
Pharmaceutical Sciences Ketoprofen Patch
(ICAPPS) 2017 Containing
Ethylcellulose and
Polyvynil Pyrolidone as
Matrices

D. Penghargaan dalam 5 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau


institusi lainnya)
No Jenis Penghargaan Intitusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Sumedang, 31-10-2018
Pendamping,

(Soraya Ratnawulan Mita, M.Si., Apt.)


20

Biodata Dosen Pendamping 2


A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Raden Bayu Indradi, M.Si., Apt.
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Farmasi
4 NIDN 0014039303
5 Tempat dan Tanggal Lahir Bandung/ 14 Maret 1993
6 E-mail bayu.indradi@unpad.ac.id
7 Nomor Telepon 085720104849
B. Riwayat Pendidikan
Sarjana S2/Magister S3/Doktor
Nama Institusi Universitas Universitas Institut
Padjadjaran Padjadjaran Teknologi
Bandung
Jurusan Sarjana Farmasi Profesi Apoteker Magister
Farmasi
Tahun Masuk-Lulus 2010-2014 2014-2015 2015-2017

C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)


No Nama Pertemuan Ilmiah Jurnal Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
/Seminar
1 - - -

D. Penghargaan dalam 5 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau


institusi lainnya)
No Jenis Penghargaan Intitusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Sumedang, 31-10-2018
Pendamping,

(Raden Bayu Indradi, M.Si., Apt.)


21

Lampiran 2 Justifikasi Anggaran Kegiatan


1. Peralatan penunjang
Justifikasi Harga Satuan Jumlah
Material Volume
Pemakaian (Rp) Biaya (Rp)
Peralatan
Mangkuk 2 25.000 50.000
produksi
Peralatan
Pengaduk 2 20.000 40.000
produksi
Peralatan
Sendok 2 8.000 16.000
produksi
Pipet tetes Peralatan produksi 2 5.000 10.000
Untuk lap dan
Lap kain mengeringkan 2 5000 10.000
alat
SUB TOTAL (RP) 126.000

2. Bahan Habis Pakai


Justifikasi Harga Jumlah
Material Volume
Pemakaian Satuan (Rp) Biaya(Rp)
Sarerang Kawung Bahan baku 1 kg 250.000 250.000
Sheet Mask kering Bahan baku 750 pcs 500 375.000
Gliserin Bahan baku 120 ml 20.000 20.000
Butilen glikol Bahan baku 1L 38.000 38.000
Ammonium
Bahan baku 1L 165.000 165.000
poliakriloidmetil taurat
Askorbil glukosida Bahan baku 30 ml 265.000 265.000
Biosakarida gum-1 Bahan baku 25 pcs 22.000 550.000
Citronellol Bahan baku 500 ml 225.000 225.000
Disodium EDTA Bahan baku 500 ml 115.000 115.000
Hidrogenasi lesitin Bahan baku 500 gr 75.000 75.000
Bahan
Hidroksiasetofenon 1 kg 364.000 364.000
baku
Isopropil lauroil
Bahan baku 1L 65.000 65.000
sarkosinat
Linalool Bahan baku 1L 100.000 100.000
Manosa Bahan baku 1L 200.000 200.000
Niasinamid Bahan baku 150 gr 15.000 225.000
500 ml
Fenoksietanol Bahan baku 200.000 200.000
Feniletil resorsinol Bahan baku 1L 250.000 250.000
Sodium hialuronat Bahan baku 500 gr 150.000 150.000
Xanthan gum Bahan baku 500 gr 25.000 25.000
22

Parfum Pewangi 100 ml 130.000 130.000


SUB TOTAL (RP) 3.787.000
3. Perjalanan
Material Justifikasi Volume Harga Satuan Jumlah
Pemakaian (Rp) Biaya(Rp)
Perjalanan
pembe
Untuk
lian bahan 4 kali 50.000 200.000
membeli bahan
baku dan
peralatan
Perjalanan Untuk publikasi
promosi sekaligus
10 kali 40.000 400.000
dan penjualan
penjualan produk
SUB TOTAL (RP) 600.000
23

Lampiran 3 Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas

Program Bidang Alokasi Uraian


No. Nama/NPM
Studi Ilmu Waktu Tugas
Mengatur
Rifa Nurfauziah/ 35 jam/
1 Farmasi Kesehatan keseluruhan
260110150103 minggu
organisasi
Alfia Nursetiani/ 21 jam/ Mengatur
2 Farmasi Kesehatan
260110150095 minggu produksi
Herlina/ 21 jam/ Mengatur
3 Farmasi Kesehatan
260110150104 minggu operasional
Sulis M. Putri/ 21 jam/ Mengatur
4 Farmasi Kesehatan
260110150106 minggu keuangan
Nida Adlina/ 21 jam/ Mengatur
5 Farmasi Kesehatan
260110170043 minggu pemasaran
24

Lampiran 4 Surat Pernyataan Ketua Peneliti/Pelaksana

SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA


Yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama : Rifa Nurfauziah
NIM : 260110150103
Program Studi : Farmasi
Fakultas : Farmasi

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM-Kewirausahaan saya dengan judul:


SAREBU (SARERANG KAWUNG ABU AREN) SHEET MASK INOVASI
MASKER KECANTIKAN DARI HERBAL yang diusulkan untuk tahun anggaran
2019 adalah asli karya kami dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber
dana lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,


maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya penelitian yang sudah diterima ke kas negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-


benarnya.

Sumedang, 31 Oktober 2018

Mengetahui, Yang menyatakan,


Wakil Dekan Bidang Akademik,
Kemahasiswaan, Inovasi, dan Kerja Sama
Materai 6000

(Prof. Muchtaridi, M.Si., Ph.D., Apt.) (Rifa Nurfauziah)


NIP. 197406021999031001 NIM. 260110150103

Anda mungkin juga menyukai