Anda di halaman 1dari 3

Nama Alumni : MARSESA EDWARD, ST (ANG.

2002 L2A002103)
Nama perusahaan : PT. WASKITA KARYA (PERSERO)

1. Bagaimana latar belakang terbentuknya perusahaan ini? Tolong


dilampirkan.
di dirikan tgl 1 januari 1961. Merupakan BUMN konstruksi
pertama di Indonesia. Aslinya dari perusahaan konstruksi belanda
dg nama Volker Aannemings Maatschappij N.V.
2. Dalam kinerjanya perusahaan ini secara teknis menganalisa apa?
Analisa terhadap bisnis konstruksi. Karena visi waskita menjadi
leader dalam dunia konstruksi.
3. Program kerja apa yang dilaksanakan dalam rangka peningkatan
perusahaan di bidang teknik?
Teknik disini tentu teknik konstruksi, kita punya departemen
litbang, punya Instruksi kerja, punya metode kerja, punya asset
dan peralatan, punya kompetisi personal melalu Key Performance
Indikator.
4. Keterkaitan hubungan antara pengorganisasian dengan organisasi?
Perusahaan adalah organisasi, pengorganisasian adalah jalan
menefektifkan, mengefisienkan Sumber daya dan asset
perusahaan. Terkait Waskita memiliki proyek di seluruh indoneisa,
serta di Jeddah, dubai, abu dhabi dll. Ada di kenal dengan Sistem
Manajemen waskita (SMW). Loyalitas dan integritas personal,
daya juang dan pengembangan kepribadian, berfikir maju untuk
korp baju biru (waskita).
5. Bentuk organisasi yang diterapkan untuk menangani proyek besar.
Dalam industry konstruksi, relative kalau dikatakan proyek besar.
Artinya nilai proyek bukan jadi pegangan/ukuran. Tetap
produktifitas personil lah yang jadi tolak ukur. Oleh karena itu
organisasi proyek menyesuaikan dengan kondisi proyek tetapi
tetap merujuk ke Sistem Manajemen Waskita.
Gambarannya, proyek 50 M dan 300 M, proyek 50 M dikerjakan
dengan sumber daya sedikit dan margin yang didapat besar,
artinya ratio produktifitas besar. Lain hal dengan proyek 300 M,
personil dan waktu kerja lebih banyak. Produktifitas personil juga
berbeda.
6. Bagaimana urutan proses dalam mengorganisir proyek yang menunjukkan
hubungan erat antara merencanakan dan mengorganisir suatu kegiatan?
Ada Plan, Do, Checking, Evaluating yang menjadi siklus umum.
Tetapi gambaran besar lainnya dalam bisinis konstruksi adalah
BMW (biaya, mutu, wasktu). Rencana kan sesuatu mulai dari
Design, Procurment dan construction, lalu laksanakan / jalan kan
Sistem Manajemen perusahaan, system control terhadal biaya,
mutu dan waktu, perhatikan hasil kerja, baik kinerja personil atau
progress proyek, evaluasilah terhadap Biaya, Mutu, Waktu.
Jualan di industry konstruksi adalah Biaya, Mutu dan waktu, client
/ owner hanya akan merujuk ketiga hal diatas. Arahkan minded
personil terhadap bisnis waskita.
7. Menggunakan organisasi apa di dalam perusahaan ini apabila volume
pekerjaan proyek masih dapat diserap oleh bidang atau unit yang

bersangkutan pada suatu perusahaan (matriks/fungsional/fungsional


khusus)
Organisasi perusahaan adalah system top-down matrix. Secara
garis besar ada 2 bagian, Pemasaran (tender dll) dan Produksi
(pelaksanaan proyek). Genralnya di dunia konstruksi, ada matrik
terhadap jenis proyek (gedung, trasportasi, hidro, EPC), lalu ada
matrik terhadap wilayah Indonesia (semisal waskita, indonesia
dibagi atas 3 wilayah). Organisasi ada panuduan lain berupa Good
Corporate Governance. Penunjang lain dalam matrik adanya birobiro seperti Litbang, Finance, Human resources, Internal auditor,
Corporate secretary.
8. Adanya tim inti sebagai integrator merupakan upaya perwujudan unsurunsur konsep manajemen proyek dalam struktur organisasi, unsur yang
digunakan di dalam perusahaan, apakah melalui pendekatan sistem dalam
perencanaan dan implementasi ataukah tidak? Your question not quite
clear for me. The point is, System dalam tim, lebih diarahkan
pendekatan implementasi. Tujuannya sebuah proyek adalah
profit, karena kita di bisnis, berjalan kearah tujuannya (profit)
akan menjadi flexibilitas sendiri dalam organisasi. Tim inti
sebagai integrator sebenarnya kurang tepat. Dalam bisnis, tidak
ada integrator, tim inti adalah pembuat keputusan. Proyek telat
dalam pengambilan keputusan adalah masalah besar. Keputusan
menyangkut cost impact dan time impact.
9. Faktor apakah yang berpengaruh yang digunakan dalam perusahaan
dalam menentukan bentuk organisasi pada suatu kegiatan proyek?
Tidak ada faktor khusus, kita punya guidance dalam system
manajemen waskita. Proyek mana pun dan tipe apapun sama,
hanya quantitas nya disesuaikan. Perubahan yang ada bukan
penyimpangan tapi penyesuaian. Secara umum ada 6 tim inti,
project Manager, Cost Control, Engineering, Finance & HRD,
Supervisor, Logistic.
10.Struktur organisasi perusahaan ini? Matrix, jelas diatas.
11.Hal-hal apa saja yang diperlukan dalam penyusunan perencanaan?
Contract, Scope of work, Cost Control, Risk assessment.
Contract : ada budget, ada milestones, ada measurement
progress, gambar awal dll
Scope of work ; dari isi pekerjaan kita di BOQ, kita menentukan
metode yang tepat, procurement yang tepat, persiapan yang
tepat.
Cost Control : nilai contract bukan lah budget proyek. Proyek ada
patokan budget dari management, itu yang dikontrol, metode di
evaluasi, procurement di cek, equipment dan asset di
berdayakan. Tetapi yang paling penting mengurus cash flow, duit
masuk dari termyn dan progress yang dibayar owner.
Risk assessment : control terhadap keseluruhan resiko yang ada.
Resiko quantity, resiko scope of work, resiko time impact dll.
12.Survey dan data-data apa saja yang diperlukan dalam tahap perencanaan
(design)? Tergantung, gali dulu keinginan owner, pahami
konsepnya, tanyakan budget nya. Tetapi yang paling penting
adalah masalah social dan pemerintahan, seperti IMB, AMDAL, dll.
Khas Indonesia kalau seperti ini jadi lahan basah.
13.Hal-hal apa saja yang dijadikan pertimbangan dalam penentuan metode
konstruksi? Semua ke Biaya, Mutu dan Waktu. Biaya kecil bukan

berarti murah jika berdampak kepada mutu dan waktu. Mutu


tinggi akan berdampak ke waktu dan biaya, waktu panjang akan
berdampak ke biaya dan mutu.
14.Bagaimana penyusunan design teknisnya (meliputi spesifikasi teknis
maupun gambar teknisnya)?
Coba tanyakan ke konsultan. Intinya sama saja. Mindset kita
bisnis dan profit perusahaan. Just becareful, just be aware and for
sure just check for cost and time impact.

Anda mungkin juga menyukai