Anda di halaman 1dari 8

Oleh: Anggraeni Parwati (09-036)

ELEMEN SISTEM SARAF


KEPANITERAAN KLINIK ILMU PENYAKIT SARAF
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS KRISTEN
INDONESIA
JAKARTA
PERIODE 14 DESEMBER 2014 24 JANUARI 2015

Neuron
Neuron

dan prosesusnya serta sinaps berperan


pada alur informasi pada sistem saraf.
Dendrit dan akson
Neuron bersifat bipolar.
Dendrit (struktur reseptif): penonjolan

bercabang&melekat pada badan sel.


Akson (struktur konduksi lanjut): setiap neuron 1
akson, pada ujung distal terpecah menjadi beberapa
cabang terminal yang kontak dengan neuron
berikutnya.
Pusat nutritif (trofik) adalah soma/perikarion (badan
sel), mengandung nukelus sel.

Transpor aksonal
Transpor

aksoplasmik : proses
dibuatnya neurotransmitter (NT) di
perikarion dibawa mikrotubulus
aksonal ke ke ujung akson.
Transpor aksoplasmik:
Transpor anterograd (dari badan sel

ujung akson)
Transpor retrograd (dari ujung akson
badan sel)

Mielinasi akson
Mielin

dibentuk oleh :

Oligodendrosit di sistem saraf pusat


Sel Schwann di sistem saraf perifer

Segmen selubung mielin dibentuk oleh 2 sel


berdekatan dan dipisahkan oleh nodus
Ranvier (menimbulkan depolarisasi), disebut
konduksi saltatoris.
Akson :

Bermielin tebal
Bermielin tipis
Akson ntidak bermielin (serabut saraf)

Sinaps
Terminal

akson (bouton): bagian prasinaps


dari sinaps. Mengandung vesikel berisi NT.
Membran sel yang menerima informasi yang
dihantarkan: pascasinaps.
Prasinaps dan pascasinaps dipisahkan oleh
celah sinaptik.
Penebalan osmiofilik pada membran pra dan
pascasinaps:
Sinaps asimetris (sinaps eksitatorik): sel

piramidalis korteks serebri


Sinaps simetris (sinaps inhibitorik): interneuron

Neurotransmitter &
Reseptor
Tipe

neuron berdasarkan bentuk&panjang proyeksi:

Golgi tipe I: neuron utama+proyeksi jauh


Golgi tipe II: interneuron+akson yang pendek

Tipe

neuron berdasarkan fenotip NT-nya:

Di SSP
NT eksitatorik : glutamat. (GLUTAMATERGIK)
NT inhibitorik : asam -aminobutirat (GABA). (GABA-ergik)
Di medula spinalis
NT inhibitorik : glisin

NT

lainnya:

Asetilkolin&norepinefrin di SSO & SSP. (KOLINERGIK)


Dopamin, serotonin & berbagai neuropeptida

interneuron. (DOPAMINERGIK)

Kelompok Fungsional
Neuron
Glutaminergik:

hubungan point-topoint dengan sel target.


Dopaminergik: hubungan lebih difus
(sebuah neuron dopaminergik
biasanya berproyeksi ke banyak
neuron target).
GABAergik: membentuk banyak
sinaps dengan badan sel neuron
pascasinaps.

Sel Glia
Sel

glia/neuroglia merupakan sel terbanyak.


Sel glia pada SSP:
Astrosit/astroglia
Jenis: protoplasmik & fibrilaris
Mempertahankan homeostasis (terutama konsentrasi
ion)
Mencegah NT keluar dari celah sinaps
Kerusakan SSP membentuk jaringan parut (gliosis)
Oligodendroglia/oligodendrosit
Membentuk selubung mielin di SSP
Sel mikroglia
Fagosit teraktivasi pada inflamasi & degenerasi di
sistem saraf.

Anda mungkin juga menyukai