Anda di halaman 1dari 7

Patologi manifestasi klinis

4 tipe kanker tiroid yang merupakan mayoritas


kasus :
Papillary Thyroid Cancer (PTC)
Follicular Thyroid Cancer (FTC)
Medullary Thyroid Cancer (MTC)
Undifferentiated (Anaplastic) Thyroid Cancer
(UTC)
Tipe histopatologi yang lain : Hurtle Cell
Carcinoma, Limfoma dan Sarkoma

Klasifikasi keganasan tiroid berdasarkan WHO

1. Kanker Tiroid Papiler


Golongan terbanyak
dari kanker tiroid
(>80%)
Tumbuhnya lambat
Usia < 40 tahun
Jarang pada anak-anak
Diferensiasi baik
Penyebaran terutama
melalui sistem KGB
regional
Dapat bermetastasis
jauh ke paru-paru atau
tulang

Gambaran makroskopis :
Konsistensi keras
Keputihan
Permukaan yang dipotong
granular dengan
kemungkinan kalsifikasi
Gambaran histopatologi :
Ditemukan struktur papiler
dari sel-sel ganas
Disertai adanya psamosa
bodies di tengah-tengah
struktur yang papiler
Sel raksasa jarang
ditemukan

2. Kanker Tiroid Folikuler


Golongan terbanyak kedua
(10-20%)
Lebih ganas dari PTC
Daerah yang kekurangan
jodium
Ditemukan pada semua
umur
Sering unilateral
Penyebaran melalui
hematogen
Dapat bermetastasis jauh ke
tulang, hati, paru dan kulit
Kemungkinan untuk
mengalami transformasi
menjadi karsinoma
anaplastik

Gambaran histopatologi :
Mengandung sel-sel
folikel neoplastik
3 macam invasi sel :
Invasi minimal
(encapsulated) invasi
hanya pada kapsul
Invasi moderate
ditemukan angioinvasi
Invasi luas invasi pada
kapsul dan pembuluh
darah (ekstensi)

3. Kanker Tiroid Meduler


Insidensnya 5,1% dari
semua keganasan tiroid
Ditemukan pada usia
tua (51-60 tahun)
Berasal dari sel C atau
parafolikuler
Disebut juga karsinoma
sodium karena sangat
keras seperti batu
Metastasis cepat
Tidak adekuat dengan
penatalaksanaan selain
tindakan pembedahan

Gambaran histopatologi
:
Hiperplastik sel C
yang mengandung
immunoreaktif
kalsitonin

4. Kanker Tiroid Anaplastik


Kasusnya jarang yakni
kurang dari 5%
keganasan tiroid
Perjalanan penyakit
cepat dan fatal
Penyebaran melalui KGB
dan bermetastasis jauh
Dalam beberapa minggu
atau bulan sudah
menyebabkan keluhan
akibat penekanan dan
invasi karsinoma berupa
gejala obstruksi
pernafasan atau
obstruksi esofagus

Gambaran histopatologi :
3 subtipe Anaplastik
spindle cell, giant cell dan
small cell
Menunjukkan aktivitas
mitosis yang tinggi, fokus
nekrosis yang luas dan
infiltrasi yang nyata
Dengan pewarnaan
immunohistokimia sering
menunjukkan ekspresi
keratin positif dan
terkadang positif pada
tiroglobulin

Tipe histopatologi lain


Hurthle Cell Carcinoma
Prevalensinya 5% dari
seluruh kanker tiroid
Merupakan varian dari
FTC
Karakteristik
mikroskopis berupa
adanya sel-sel
poligonal dan
hiperkromatik
Insidens metastasis
KGB lebih tinggi
dibanding FTC

Limfoma Maligna
Berjumlah 1% dari
semua kanker tiroid
Tipe yang dominan
adalah NHL yang terjadi
pada wanita tua (dekade
7) yang menderita
Tiroiditis Hashimoto
Gambaran klinis hampir
sama dengan UTC
Gambaran histologi
berupa sel monomorfik
dengan pewarnaan yang
positif untuk CD20

Anda mungkin juga menyukai