Anda di halaman 1dari 12

KLEPTOMANIA ?

1. Iska Nur Karimah


(22)
2. Novi SebtianAmelia (31)

LATAR BELAKANG ?

RUMUSAN MASALAH
O> Apa sebenarnya kleptomania ?
O> Apa saja penyebabnya ?
O> Apa saja gejala yang muncul ?
O> Bagaimana cara mengatasinya ?
O> Apa saja ciri-ciri seorang
kleptomania?

PENGERTIAN
Penyakit jiwa yang membuat
penderitanya tidak bisa menahan diri
untukmencuri.

PENYEBAB

CEDERA OTAK

STRES BERLEBIHAN

KETURUNAN

GEJALA
Dorongan yang kuat dan mendesak
untuk
mencuri item yang tidak
perlu
Bagi si penderita adrenalinnya
terpacu saat melakukan pencurian.
Penderita merasa nikmat atau puas
saat mencuri
Merasa bersalah atau malu setelah
mencuri

KLEPTOMANIA vs PENCURI??
KLEPTOMANIA

PENCURI

mencuri barang yg kurang


beharga

mengambil barang beharga

menyimpan barang yg dicurinya


terkadang mereka juga akan lupa
terhadap barang barang tersebut

Memakai barang yang dicurinya


dan kadang menjualnya

ketika akan mencuri barang,tidak


berniat jahat

ketika mengambil barang pasti


berniat jahat

tidak memperhatikan keadaan


sekitar ketika akan mencuri
barang

mengambil waktu yg tepat ketika


akan mencuri

tidak mau mngaku dirinya klepto

Sering mengakui dirinya klepto

CIRI-CIRI
Punya keinginan besar untuk
mencuri
Merasa senang saat mencuri
Merasa lega dan puas
Tapi setelah mencuri akan merasa
bersalah
Meski sesudah mencuri timbul rasa
takut tapi dorongan untuk mencuri
timbul spontan
Orang kleptomania mencuri bukan

Cara mengatasi

Tindakan Orang Tua

Mencukupi kebutuhan anak.


Memberi perhatian yang cukup.
Mengenali pergaulan anak.
Menyelidiki motivasinya.
Memasukkan konsep nilai yang benar.
Melakukan usaha secara bersama.
Mendidiknya dalam kebenaran.

KESIMPULAN & SARAN


Maka waspadalah dan mengertilah kalau seandainya kita akan
dikunjungi oleh orang yang kira-kira kita sudah tahu bahwa dia
mengidap kleptomania, lebih baik jangan pajang dulu pajangan
kesayangan kita atau barang-barang yang kita anggap berharga baik
materialnya atau harga emosionalnya . Jangan beri kesempatan
untuk sendirian di ruang tamu atau member keleluasan di rumah
kita, karena mereka biasanya tahu tempat dan letak tempat
menyimpan barangbarang penting. Selain itu juga mereka bisa cepat
berorientasi di rumah orang yang dikunjunginya dan pasti mereka
akan segera mengamati letak kamar tidur karena di situ banyak hal
yang kita anggap sangat penting dan pribadi dan justru hal itu
memberikan tantangan yang sangat besar bagi mereka.
Oleh karena itu, sebelumnya kita harus mempersiapkannya dengan
tertib, semua ini hanyalah karena semata-mata untuk menjaga
permusuhan dan prasangka yang tidak diharapkan yang dapat
berakibat fatal atau menyebabkan pertikaian.

REFERENSI
http
://www.lahargokembaren.com/2009/11/kleptomania-suatu-peny
akit.html
http://forumnova.tabloidnova.com/showthread.php?t=25536
http://
fathifaza.wordpress.com/2011/06/18/kaitan-kleptomania-denga
n-pendekatan-psikologi-sosial-dan-

Anda mungkin juga menyukai