Anda di halaman 1dari 2

PENURUNAN RUMUS (H+) DAN (OH-) LARUTAN PENYANGGA

1. Campuran asam lemah dengan basa konjugatnya (misalnya CH3COOH dengan


CH3COONa )
CH3COONa CH3COO- +Na+ (terurai sempurna)
dan
CH3COOH CH3COO- + H+
Ka = (CH3COO- ) (H+ ) / (CH3COOH - CH3COO- )
CH3COO- menambah CH3COO- , maka:
Ka = (CH3COO- + CH3COO- ) (H+ ) / (CH3COOH - CH3COO- )
Konsentrasi CH3COO- sangat kecil, sehingga diabaikan.
Jadi, H+ = Ka. CH3COOH / CH3COO- = Ka

asam

garam

2. Campuran basa lemah dengan asam konjugatnya (misalnya NH4OH dengan NH4Cl).
NH4Cl NH4+ + Cl- (terurai sempurna)
dan
NH4OH NH4+ + OHKb = (NH4+ ) (OH- ) / (NH4OH - NH4+ )
NH4+ menambah NH4+ , maka:
Kb = (NH4+ + NH4+ ) (OH- ) / (NH4+ - NH4OH)
Konsentrasi NH4+ sangat kecil, sehingga diabaikan.
Jadi, OH- = Kb. NH4OH / NH4+ = Kb

basa

garam

PENURUNAN RUMUS (H+) DAN (OH-) HIDROLISIS GARAM


1. Hidrolisis garam yang berasal dari asam lemah, basa kuat. (misalnya CH3COONa)
CH3COONa CH3COO- +Na+
Na+ tidak terhidrolisis, karena komponen basa kuat.
Hidrolisis

CH3COO- + H2O CH3COOH + OHKh = CH3COOH x OH- / (CH3COO- - CH3COOH)


Karena CH3COOH sangat kecil, maka

H
x
H

Kh = CH3COOH x OH / CH3COO
Kh = (H+)( OH-) x

CH3COOH

/ CH3COO-

Kh = Kw

1
Ka

Kembali ke rumus Kh = CH3COOH x OH- / CH3COOKarena CH3COOH = OH- (mengapa?), maka:


Kh = (OH-)2 / CH3COO- (Kh = )
(OH-)2 =

Kw
x CH3COO- (lanjutkan..)
Ka

2. Hidolisis dari garam yang berasal dari basa lemah, asam kuat. (misalnya NH4Cl)
NH4Cl NH4+ + ClCl- tidak terhidrolisis, karena komponen asam kuat.
Hidrolisis
+
4

NH + H2O NH4OH + H+
Kh = (NH4OH) x (H+) / (NH4+ - NH4OH)
Karena NH4OH sangat kecil, maka:
OH
+
+
Kh = (NH4OH) x (H ) / (NH4 ) x
OH

Kh = (H+)( OH-) x
Kh = Kw

1
Ka

NH 4OH

OH

/ NH4+

Kembali ke rumus Kh = (NH4OH) x (H+) / NH4+ .


Karena (NH4OH) = (H+), maka lanjutkan..
3. Jika garamnya berasal dari asam lemah dan basa lemah. Maka rumus pH nya, cari
sendiri..!
Note:
Jika senyawa garam mengandung basa kuat dan asam lemah, misalnya CH3COONa, maka
pHnya pasti atas tujuh. Demikian juga sebaliknya.
Besarnya pH dari hidrolisis garam tsb tidak terlalu besar atau terlalu kecil (kira-kira
mendekati 5 sampai 9).
Penjelasan di atas tidak sepenuhnya benar. Semoga ada manfaatnya.

Anda mungkin juga menyukai