Anda di halaman 1dari 4

qwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqw

ertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwert
yuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyui
IBUKU IDOLAKU
opasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopa
Tugas Menulis Cerpen
sdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdf
ghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghj
RADYTA DWI OKTAVIA RAMADHANI
II B / 30
klzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzx
cvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvb
nmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnm
qwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqw
ertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwert
yuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyui
opasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopa
sdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdf
ghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghj
klzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzx
Oktober 2013

Namaku Radyta. Aku memiliki seorang ibu yang sangat baik. Ibuku cantik sekali. Ia
selalu ramah, penyayang dan selalu memberikan contoh sikap yang baik kepada anak-anaknya.
Ibuku tak pernah berbohong. Karena ia selalu mengajarkan kepada anaknya tentang perilaku
jujur. Ibuku juga mengajarkan kepadaku untuk menjadi anak yang rajin. Ia selalu menyuruhku
untuk rajin bangun pagi kemudian harus segera mandi. Ibuku juga menyuruhku rajin beribadah
agar aku diberikan kebaikan di dunia dan keselamatan di akhirat. Ibuku melarangku bermain dan
menonton televisi terlalu lama. Karena katanya aktivitas tersebut tidak ada gunanya.
Setiap pagi ibukulah yang pertama kali bangun , kemudian ia segera mandi lalu mencuci
baju. Setelah selesai menjemur pakaian , ibuku segera pergi ke pasar untuk berbelanja . Biasanya
ibu tak lupa membelikan kue-kue atau jajanan pasar untukku, untuk kakakku, dan untuk adikku.
Setibanya dari pasar,ibuku langsung memasak makanan untuk kami. Ibu juga membuatkan teh
manis untuk kakakku. Terkadang aku juga minta untuk dibuatkan susu . Setelah ibu selesai
melakukan semua aktivitas paginya, ibuku membangunkan aku dan kakakku. Aku memang sulit
bangun pagi. Namun ibu dengan sabar berusaha mebangunkanku agar tidak terlambat pergi ke
sekolah.
Setelah mandi dan memakai seragam ibuku menyiapkan sarapan untukku. Tak jarang
juga ibu menyuapiku. Ibuku memang seorang yang penyabar dan penyayang . Selesai makan aku
segera berangkat sekolah . Tak ketinggalan juga sekotak tempat makan dan botol minum untuk
bekalku ibu masukan kedalam tasku. Aku mencium tangan ibuku dan memberi salam . Aku
sangat menyayangi ibuku. Ia selalu mendoakan anak-anaknya agar diberi kemudahan dalam
menerima pelajaran di sekolah dan diberikan nilai ulangan yang bagus. Ibu juga berharap
semoga anak-anaknnya selalu mendapat lindungan Allah, diberikan kesuksesan, dan kelak dapat
meraih cita-cita.
Ibuku selalu bijaksana dalam medidik anak-anaknya. Jika kami nakal ibu yang selalu
memarahi dan menasehati kami. Ibu tidak akan mebeda-bedakan terhadap anak-anaknya.Ibuku

mau membelikan apa saja yang aku mau asalkan aku rajin belajar dan nurut sama orang tua.
Ibuku selalu menasehatiku agar aku tidak berani kepada orang tua.
Ibuku mengajarkan kebiasaa-kebiasaan yang baik kepadaku . Seperti meletakkan sepatu
sepulang sekolah ditempatnya , menyuruh kami tidur siang dan mengingatkan kepada kami
untuk mengaji di sore hari. Ibuku juga membiasakan kami untuk sholat lima waktu . Dan
berpuasa di bulan Ramadhan.
Ibuku orang yang sangat perhatian kepadaku. Jika aku sakit ibuku yang merawatku .Ia
juga membawaku pergi ke dokter. Biasanya ibu juga membuatkan air panas untukku mandi agar
aku tidak kedinginan. Ibu juga selalu berusaha membelikan makanan apapun agar aku nafsu
makan. Biasanya saat aku sakit nafsu makanku berkurang.
Saat ulang tahun , ibuku membelikan kue ulang tahun untukku. Ibukun juga
membelikanku sepasang sepatu sebagai kado. Ibuku pandai membuat kue . Kue favoritnya
adalah kue bolu.
Setiap hari Minggu atau liburan ibuku selalu mengajakku jalan-jalan . Entah ke pasar,
mall, ke kebun binatang , ke pantai ataupun hanya sekedar makan diluar. Ibuku jago masak. Ibu
pintar memadukan bahan-bahan apa saja yang tersisa di dapur menjadi sebuah masakan.
Walaupun ia sendiri apalagi aku tak tau nama masakannya apa tapi rasa masakannya tetap
nikmat dan lezat.
Ibuku . Oh Ibuku. Banyak sekali gelar yang aku berikan kepadanya. Ibuku adalah
malaikat tanpa sayap yang sangat menyayangi anak-anaknya. Ibuku lebih hebat daripada
superman, batman dan spiderman kalua dijadikan satu kekuatan mereka. Ibuku yang dengan
sabar dan kuat mendidik , merawat dan membesarkan ketiga anaknya yang aneh-sedikit
merepotkan-dan ajaib itu. Ibuku adalah ratu dari bangsa peri yang selalu menolongku kapan saja
dan dimana saja . Ibuku seorang yang pemberani yang mampu menaiki atap rumah untuk
membetulkan genting yang bocor. Padahal pekerjaan itu umumnya dikerjakan oleh laki-laki.
Ibuku mampu memberikan pelukan terhangatnya untuk anak-anaknya. Ibuku pandai menulis dan
menggambar. Ibuku suka makanan yang pedas seperti rujak, gado-gado dan lain-lain.
Aku bangga memiliki ibu yang selalu berkorban apapun demi anaknya. Aku berdoa
semoga ibu diberikan kesehatan selalu dan diberi umur panjang agar bisa menyambung hidup
bersama keluarga untuk bahagia bersama. Semoga ibu diberi kesabara dan kekuatan dalam
mengurus anak-anak yang walau hanya tiga tai rasanya seperti mengurus puluhan anak panti.

Hhe. Semoga Allah selau memudahkan setiap langkah kehidupannya dan membuka kan pintu
maaf Nya untuk ibuku. Dan aku ingin ibuku selalu menjadi bintang yang sealu bersinar di langit

Anda mungkin juga menyukai