Anda di halaman 1dari 5

SOAL ULANGAN HARIAN BERSAMA PRAKARYA

1. Jelaskan Pengertian Limbah ?


2. Sebutkan jenis-jenis limbah berdasarkan sumber, wujud dan senyawa, serta
berikan contohnya ?
3. Sebutkan prinsip-prinsip pengolahan Limbah ?
4. Jelaskan pengertian limbah organik dan anorganik, serta berikan contoh minimal 2
..?
5. Sebutkan teknik pengolahan limbah kertas menjadi kerajinan ?
6. Tuliskan contoh limbah gas, cair dan limbah padat yang ada di sekolah
?
7. Sebutkan bahan dan alat yang dipakai untuk membuat kerajinan dari :
a. jagung
b. kertas
8. Sebutkan 4 fungsi kemasan .. ?
9. Sebutkan contoh karya dari kerajinan kerang dan sisik ikan ?
10. Sebutkan alat dan bahan perekat dan pemotong yang sering dipakai untuk
membuat kerajinan .. ?

11. Jelaskan pengertian serelia dan umbi ?


12. Sebutkan contoh bahan makanan serelia dan umbi .. ?
13. Sebutkan teknik pengolahan makanan serelia dan umbi ?
14. Jelaskan manfaat bahan makanan serelia dan umbi bagi kesahatan ..?
15. Sebutkan contoh makanan dan olahan dari serelia dan umbi, masing-masing 5
contoh ?
16. Jelaskan teknik memasak dengan cara merebus, mengukus dan menggoreng
..?
17. Sebutkan bagian dari tanaman umbi singkong, kentang, talas dan mantang yang
dimanfaatkan ?
18. Sebutkan contoh bahan makanan setengah jadi dari :
a. jagung
b. beras
c. singkong
19. Sebutkan dan jelaskan 4 bagian dari tanaman sorgum yang dimanfaatkan
..?
20. Sebutkan wilayah kepulauan Indonesia yang bahan makanan pokoknya dari
beras, jagung dan singkong . ?

Jawaban Soal UH Bersama


1. Suatu bahan yang terbuang dari hasil aktifitas manusia sehari-hari
2. a. Limbah berdasarkan sumber (limbah peertanian, limbah
domestik, industri, pertambangan
b. Limbah berdasarkan wujud ( limbah padat, cair dan gas )
c. Limbah berdasarkan senyawanya ( limbah organik dan
anorganik )
3. Reduce (mengurangi ), reause ( menggunakan kembali ), recyvle
( mengurangi)
4. a. Limbah organik adl : limbah yang mudah terurai dan mudah
membusuk (kulit
buah, kulit jagung dll
b. limbah non anorganik adl : limbah yang sulit terurai atau sulit
membusuk ( baja, besi, kaca dll)
5. Disobek, dibubur, anyam, lipat, dan gulung
6. a. Limbah gas (asap pembakaran, karbon dioksida, oksigen dll)
b. limbah cair ( air cucian piring, air bekas mandi, air paretan)
c. limbah padat (kayu, besi, baja dll)
7. Jagung (cat, lem tembok, gunting ,seterika)
kertas ( pilox, lem kertas, gunting, koran/majalah bekas)
8. Menjual produk, melindungi produk, memudahkan penggunaan
produk, dan membuat produk higenis
9. Gantungan kunci dan tirai

11.a. serelia adl tumbuhan golongan tanaman padi-padian /rumputan


yang
dibudidayakan untuk menghasilkan butir-butir berisi bijibijian sbg karbohidrat
b. tanaman umbi adl organ tumbuhan yang mengalami perubahan
ukuran dan bentuk (pembekakan) sebagai akibat perubahan
fungsinya
12.Serelia ; padi, gandum, jagung dan sorgum
umbi : singkong, mantang, kentang talas
13.Hhkh
14.Sebagai sumber karbohidrat, vitamin dan energy
15.a. Nasi goreng ,nasi uduk, bergedel jagung , jasuke , roti
b. getuk, combro, misrok, donat kentang, sambal kentang, kripik
talas dll
16. merebus adl proses melunakan/mematangkan bahan makanan
dalam cairan sampai
mendidih
- mengukus adl proses mematangkan makanan dengan uap air
panas
- mengggoreng adl proses mematangkan makanan dalam minyak
panas dan banyak
17. Singkong ( daun dan umbinya)
kentang (umbinya)
talas ( daun dan umbinya)

18. Jagung (bihun, tepung dan gula)


beras ( tepung dan bihun)
Singkong ( Tepung tapioka)
19. Biji untuk bahan tepung, akar untuk bahan membuat jamu,
batang untuk bahan
baku kertas, daun untuk pakan ternak
20. Beras (pulau kalimantan, pulau sumatra, pulau bali dan pulau
jawa
jagung (pulau madura dan sulawesi)
singkong (pulau jawa )

Anda mungkin juga menyukai