Anda di halaman 1dari 5

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Nilai Tugas

Mata Kuliah Pengantar Cloud Computing


Dosen : Rudi Hartono, ST, M.Kom

ANALISA CLOUD COMPUTING

CLOUDKILAT

Disusun oleh : Adi Saepul M 41513120064 | Satria Wibowo


41513120100 | Muhammad Irwan A 41513120085 | Muhammad
Bahrudin 41513120028 | Adhriyanus A 41513120061 | Try Hadi
S 41513120147 | Uly Angkin R N 41514110028

Analisa perusahaan yang menggunakan cloud computing


Nama Aplikasi Cloud Computing

: CLOUDKILAT

Nama Perusahaan pendiri

: PT. Infinys System Indonesia

Alamat Perusahaan

: Office 88@Kasablanka, Tower A, Unit 7H


Jl. Kasablanka Raya, Kav. 88, Jakarta Selatan
Jakarta 12870, Indonesia.

Cloudkilat merupakan penyedia layanan komputasi awan yang dihadirkan oleh PT.
Infinys System Indonesia untuk memenuhi kebutuhan pasar Indonesia. Cloudkilat hadir
dengan layanan berkualitas namun dengan harga yang murah. Diluncurkan pertama kali
pada bulan September 2013, dan telah menjadi salah satu penyedia layanan komputasi
awan terkemuka untuk kalangan usaha kecil menengah atau startup di Indonesia.
Konsep dan Layanan Cloudkilat
KilatVM, server virtual dengan harga terjangkau tetapi datang dengan teknologi
komputasi awan terkini yang menjamin kehandalan performa maupun ketersediaan serta
dengan kemampuan skalabilitas yang tinggi. Mendukung berbagai macam distro Linux
favorit serta dapat dipasang berbagai macam aplikasi serta kerangka pemrograman. Cocok
untuk pelanggan yang membutuhkan server yang stabil untuk berbagai keperluan.

KilatHosting, layanan Web Hosting berbasis teknologi Komputasi Awan yang


menjamin skalabilitas server serta kecepatan akses yang cepat, dengan arsitektur banyak
simpul (multi node) yang menyebarkan fungsi-fungsi server seperti Web Server, DNS, Mail
Server serta Database Server pada mesin yang berbeda, ditambah dengan Dedicated
Firewall untuk keamanan yang lebih terjamin.

KilatStorage, layanan penyimpanan berkas berbasis obyek yang mendukung penuh


protokol S3 yang dapat diakses dari berbagai macam aplikasi klien yang mendukung
protokol S3 serta dapat di-integrasikan dengan berbagai macam kerangka dan bahasa
pemrograman sebagai distribusi berkas statis untuk situs maupun aplikasi web.

KilatDomain,layanan

pendaftaran

domain

dengan

harga

terjangkau

yang

mendukung banyak Top Level Domain serta domain .ID. Dengan proses pedaftaran yang
mudah serta aktifasi yang cepat, menjadikan anda dapat memiliki domain idaman dalam
waktu yang singkat. Beberapa domain mempunyai fitur manajemen DNS serta kerahasiaan
kepemilikan tanpa dipungut biaya.

Infrastruktur
Didukung arsitektur terdistribusi dengan menggunakan teknologi terkini, membuat
layanan infrastruktur CloudKilat menjadi pilihan tepat bagi Anda yang membutuhkan sumber
daya komputasi untuk membangun aplikasi, menyimpan berkas, atau mempersiapkan
arsitektur sistem sesuai kebutuhan.

Platform
Membangun sebuah aplikasi web menjadi lebih mudah, menyenangkan, dan
menghemat banyak waktu dengan menggunakan berbagai pilihan platform CloudKilat. Kini
Anda hanya perlu fokus pada pengembangan produk Anda, tanpa perlu repot lagi untuk
memikirkan hal teknis seperti arsitektur sistem maupun melakukan pengaturan server.

Domain
Terjangkau dengan banyak pilihan.

KEUNGGULAN CLOUDKILAT

Harga yang terjangkau

Server Cepat dan sudah terbukti beberapa website startup seperti tess.co.id yang
memiliki banyak pengunjung mampu berjalan lancar dengan cloudkilat.

Support 24 jam Dukungan tim teknis yang cepat dan handal 24 jam kapanpun,
dimanapun.

Teknologi yang canggih dan Cloudkilat ini memiliki beberapa mitra teknologi handal
sebut saja SuperMicro, Cloudian, Odin, Cpanel, Veritrans dan CloudControl.

Cloudflare Intergrated Cloudkilat sudah terintregasi dengan Cloudflare, sehingga


mampu memberikan keamanan dan loading yang cepat.

Layanan yang cepat dan hemat, support yang kompeten dan cepat 24/7 sangat
membantu sekali bagi yang mempunyai banyak toko online dan web affiliasi.

KELEMAHAN CLOUDKILAT
Sampai saat ini belum menemukan kelemahan cloud computing ini dan sebagian
perusahaan sudah banyak yang menggunakan cloud computing ini.

Logo CloudKilat dan Perusahaan Infinys System Indonesia

Sumber Referensi
http://www.cloudkilat.com/
http://infinyscloud.com/id

Anda mungkin juga menyukai