Anda di halaman 1dari 3

Definisi sejarah menurut para ahli

(1) Menurut "Bapak Sejarah" Herodotus, Sejarah ialah satu kajian untuk menceritakan
suatu perputaran jatuh bangunnya seseorang tokoh, masyarakat dan peradaban.

(2) Mengikut definisi yang diberikan oleh Aristotle, Sejarah merupakan satu sistem yang
meneliti suatu kejadian sejak awal dan tersusun dalam bentuk kronologi. Pada masa yang
sama, menurut beliau juga Sejarah adalah peristiwa-peristiwa masa lalu yang mempunyai
catatan, rekod-rekod atau bukti-bukti yang konkrit.

(3) Menurut R. G. Collingwood, Sejarah ialah sebuah bentuk penyelidikan tentang hal-
hal yang telah dilakukan oleh manusia pada masa lampau.

(4) Patrick Gardiner menyatakan sejarah sebagai ilmu yang mempelajari apa yang telah
diperbuat oleh manusia.

(5) Drs. Sidi Gazalba mencoba menggambarkan sejarah sebagai masa lalu manusia dan
seputarnya yang disusun secara ilmiah dan lengkap meliputi urutan fakta masa tersebut
dengan tafsiran dan penjelasan yang memberi pengertian dan kefahaman tentang apa
yang berlaku.

(6) SEJARAH, menurut E.H. Carr dalam buku teksnya What is History, adalah dialog
yang tak pernah selesai antara masa sekarang dan lampau, suatu proses interaksi yang
berkesinambungan antara sejarawan dan fakta-fakta yang dimilikinya.

(7) Menurut Muthahhari, ada tiga cara mendefinisikan sejarah dan ada tiga disiplin
kesejarahan yang saling berkaitan, yaitu:
a. sejarah tradisional (tarikh naqli) adalah pengetahuan tentang
kejadian-kejadian, peristiwa-peristiwa dan keadaan-keadaan kemanusiaan di masa
lampau dalam kaitannya dengan keadaan-keadaan masa kini.
b. sejarah ilmiah (tarikh ilmy), yaitu pengetahuan tentang hukum-hukum yang tampak
menguasai kehidupan masa lampau yang diperoleh melaluipendekatan dan analisis atas
peristiwa-peristiwa masa lampau.
c. filsafat sejarah (tarikh falsafi), yaitu pengetahuan tentang perubahan-perubahan
bertahap yang membawa masyarakat dari satu tahap ke tahap lain, ia membahas hukum-
hukum yang menguasai perubahan-perubahan ini. Dengan kata lain, ia adalah ilmu
tentang menjadi masyarakat, bukan tentang mewujudnya saja.

(8) Shefer juga berpendapat bahwa Sejarah adalah peristiwa yang telah lalu dan benar-
benar berterjadi.

(9) Sejarah adalah ilmu pengetahuan dengan umumnya yang berhubungan dengan cerita
bertarikh sebagai hasil penfsiran kejadian-kejadian dalam masyarakat manusia pada
waktu yang telah lampau atau tanda-tanda yang lain. (Muhammad Yamin)
(10) History is the memory of human experience (Robert V. Daniels)

(11) All past event is history (history as actuality). History can help student to understand
human behaviour in the past, present and future (new goals for historical studies).
(J.Banks)

(12) History .... is a mountain top of human knowledge from whence the doings of our
generation may be scanned and fitted into proper dimensions (Gustafson, 1955).

(13) History is what one age finds worthy of note in another (Burckhardt, 1958)

(14) History can mean any events or episodes that happened in the past, no matter to
whom they happened and no matter whether the episodes were in any way related. More
often, the term is restricted to things that happened to people (Nugent, 1967).

Anda mungkin juga menyukai