Anda di halaman 1dari 9

BAB HUKUM PENCURIAN

ِ‫اب َح ِّد اَلس َِّر َقة‬


ُ ‫َب‬

   
Hadits No. 1255    
Dari ‘Aisyah bahwa Rasulullah Shallallaahu
‘alaihi wa Sallam bersabda: “Tidak boleh ‫ قَا َل َرسُو ُل هَّللَا ِ صلى هللا‬:‫ت‬ ْ َ‫ض َي هَّللَا ُ َع ْنهَا قَال‬ ِ ‫َ ع َْن عَائِ َشةَ َر‬
dipotong tangan seorang pencuri, kecuali ٍ ‫ق إِاَّل فِي ُرب ُِع ِدين‬
‫َار‬ ٍ ‫ار‬ ْ
ِ ‫ ( اَل تُقطَ ُع يَ ُد َس‬: ‫عليه وسلم‬
sebesar seperempat dinar atau lebih.” َ‫ تُ ْقط ُع‬:‫ي‬
ِّ ‫َار‬ ْ
ِ ‫ َولفظ البُخ‬.ٍ ‫ َواللَّ ْفظُ لِ ُم ْسلِم‬. ‫ق َعلَ ْي ِه‬
َ ُ ْ َ ٌ َ‫ ُمتَّف‬ ) ‫صا ِعدًا‬
َ َ‫ف‬
Muttafaq Alaihi dan lafadznya menurut ‫ َوفِي ِر َوايَ ٍة أِل َحْ َم َد اِ ْقطَعُوا فِي‬ ‫اعدًا‬ ِ ‫ص‬ َ َ‫َار ف‬ ٍ ‫اَ ْليَ ُد فِي ُرب ُِع ِدين‬
riwayat Muslim. Menurut Lafadz Bukhari: ‫ك‬ َ
َ ِ‫ َواَل تَ ْقطَعُوا فِي َما هُ َو أ ْدنَى ِم ْن َذل‬,‫َار‬ ٍ ‫ُرب ُِع ِدين‬
 
“Tangan seorang pencuri dipotong (jika
mengambil sebesar seperempat dinar
atau lebih.” Menurut riwayat Ahmad:
“Potonglah jika mengambil seperempat
dinar dan jangan memotong jika
mengambil lebih kurang daripada itu.”
     
Hadits No. 1256    
Dari Ibnu Umar Radliyallaahu ‘anhu
bahwa Nabi Shallallaahu ‘alaihi wa Sallam ‫ي صلى هللا‬ َّ ِ‫ ( أَ َّن النَّب‬: ‫ض َي هَّللا ُ َع ْنهُ َما‬
ِ ‫َ َوع َِن ا ْب ِن ُع َم َر َر‬
pernah memotong (tangan pencuri)   ٌ َ‫ ُمتَّف‬ ) ‫ ثَ َمنُهُ ثَاَل ثَةُ د ََرا ِه َم‬،‫عليه وسلم قَطَ َع فِي ِم َج ٍن‬
‫ق َعلَ ْي ِه‬
karena mengambil sebual perisai seharga
tiga dirham. Muttafaq Alaihi.
     
Hadits No. 1257    
Dari Abu Hurairah Radliyallaahu ‘anhu
bahwa Rasulullah Shallallaahu ‘alaihi wa ‫ قَا َل َرسُو ُل هَّللَا ِ صلى‬: ‫َ َوع َْن أَبِي هُ َر ْي َرةَ رضي هللا عنه قَا َل‬
Sallam bersabda: “Allah melaknat pencuri ‫ فَتُ ْقطَ ُع‬، َ‫ْضة‬َ ‫ق ْالبَي‬ ُ ‫ْر‬
ِ ‫ق ؛ يَس‬ ِ ‫هللا عليه وسلم ( لَ َعنَ هَّللَا ُ الس‬
َ ‫َّار‬
 
yang mencuri telur kemudian dipotong ‫ق َعلَ ْي ِه أَ ْيضًا‬ٌ َ‫ ُمتَّف‬ ) ُ‫ فَتُ ْقطَ ُع يَ ُده‬، ‫ق ْال َحب َْل‬
ُ ‫ْر‬
ِ ‫ َويَس‬، ُ‫يَ ُده‬
tangannya, lalu mencuri tali dan dipotong
tangannya.” Muttafaq Alaihi.
     
Hadits No. 1258    
Dari ‘Aisyah Radliyallaahu ‘anhu bahwa
Rasulullah Shallallaahu ‘alaihi wa Sallam ‫ض َي هَّللَا ُ َع ْنهَا ؛ أَ َّن َرسُو َل هَّللَا ِ صلى هللا‬ ِ ‫َ َوع َْن عَائِ َشةَ َر‬
bersabda: “Apakah engkau akan ‫ ( أَتَ ْشفَ ُع فِي َح ٍد ِم ْن ُحدُو ِد هَّلْلا ِ ؟ ثُ َّم قَا َم‬:‫عليه وسلم قَا َل‬
memberikan pertolongan untuk ‫ أَيُّهَا النَّاسُ ! إِنَّ َما هَلَكَ الَّ ِذينَ ِم ْن قَ ْبلِ ُك ْم أنَّهُ ْم‬: ‫ فَقَا َل‬، ‫ب‬
َ َ َ‫اختَط‬ْ َ‫ف‬
membebaskan suatu hukuman dari   ‫ق فِي ِه ُم‬ َ ُ َ ُ‫يف‬
َ ‫ َوإِذا َس َر‬، ُ‫ق فِي ِه ُم الش ِر ت َركوه‬َّ َ ‫َكانُوا إِذا َس َر‬
َ
hukum-hukum yang telah ditetapkan ُ‫ َواللَّ ْفظ‬، ‫ق َعلَ ْي ِه‬ َ ‫ ْال َح ِد‬ ) ‫ض ِعيفُ أَقَا ُموا َعلَ ْي ِه ْال َح َّد‬
ٌ َ‫يث ُمتَّف‬ َّ ‫ال‬
Allah?”. Kemudian beliau berdiri dan ‫ت ا ْم َرأةٌ تَ ْستَ ِعي ُر‬َ ِ َ‫ َكان‬: َ‫ ع َْن عَائِ َشة‬: ‫‍ َولَهُ ِم ْن َوجْ ٍه آ َخ َر‬.‫لِ ُم ْسلِ ٍم‬
berkhutbah. Beliau bersabda: “Wahai ْ‫ فَأ َ َم َر ْالنَّبِ ُّي صلى هللا عليه وسلم بِقَطع‬، ُ‫ َوتَجْ َح ُده‬، ‫ْال َمتَا َع‬
ِ
manusia, orang-orang sebelummu binasa ‫يَ ِدهَا‬
adalah karena jika ada seseorang yang
terpandang di antara mereka mencuri,
mereka membebaskannya, dan jika ada
orang lemah di antara mereka mencuri,
mereka menegakkan hukum padanya.”
Muttafaq Alaihi dan lafadznya menurut
riwayat Muslim. Menurut riwayatnya dari
jalan lain bahwa ‘Aisyah Radliyallaahu
‘anhu berkata: Ada seorang perempuan
meminjam barang lalu memungkirinya,
maka Nabi Shallallaahu ‘alaihi wa Sallam
memerintahkan untuk memotong
tangannya.
     
Hadits No. 1259    
Dari Jabir Radliyallaahu ‘anhu bahwa
Rasulullah Shallallaahu ‘alaihi wa Sallam ‫ ع َِن النَّبِ ِّي صلى هللا عليه‬، ‫َ َوع َْن َجابِ ٍر رضي هللا عنه‬
bersabda: “Pengkhianat, pencopet, dan ْ َ‫ ق‬،‫س‬
‫ط ٌع‬ ٍ ِ‫ ِواَل ُم ْختَل‬، ‫ب‬ٍ ‫ْس َعلَى خَ ائِ ٍن َواَل ُم ْنتَ ِه‬ َ ‫ ( لَي‬: ‫وسلم قَا َل‬
perampok tidak dikenakan hukuman   َ‫ َوابْنُ ِحبَّان‬، ُّ‫َّحهُ التِّرْ ِم ِذي‬َ ‫صح‬ َ ‫ َو‬ ،ُ‫ َواأْل َرْ بَ َعة‬،ُ‫ َر َواهُ أَحْ َمد‬ )
potong.” Riwayat Ahmad dan Imam
Empat. Hadits shahih menurut Tirmidzi
dan Ibnu Hibban.
     
Hadits No. 1260    
Rafi’ Ibnu Khodij Radliyallaahu ‘anhu
berkata: Aku mendengar Rasulullah ‫ْت َرسُو َل‬ ُ ‫ قَا َل َس ِمع‬، ‫يج رضي هللا عنه‬ ٍ ‫َ َوع َْن َرافِ ِع ْب ِن خَ ِد‬
Shallallaahu ‘alaihi wa Sallam bersabda:  ) ‫ط َع فِي ثَ َم ٍر َواَل َكثَ ٍر‬ْ َ‫ ( اَل ق‬: ‫هَّللَا ِ صلى هللا عليه وسلم يَقُو ُل‬
“Tidak dipotong orang yang mencuri buah   َ ‫ َوابْنُ ِحبَّان‬,ُّ‫َّحهُ أَ ْيضًا اَلتِّرْ ِم ِذي‬
َ ‫صح‬َ ‫ َو‬,َ‫َر َواهُ اَ ْل َم ْذ ُكورُون‬
dan mayang kurma.” Diriwayatkan oleh
Ahmad dan Imam Empat. Hadits shahih
juga menurut Tirmidzi dan Ibnu Hibban.
     
Hadits No. 1261    
Abu Umayyah al-Mahzumy Radliyallaahu  
‘anhu berkata: Dihadapkan kepada ُّ‫ ( أ ُ ِت َي ال َّن ِبي‬:‫َ َو َعنْ أَ ِبي أ ُ َم َّي َة ْال َم ْخ ُزومِيِّ رضي هللا عنه َقا َل‬
Rasulullah Shallallaahu ‘alaihi wa Sallam َ ‫ َولَ ْم ي‬،‫ف اعْ ت َِرا ًفا‬
‫ُوج ْد‬ َ ‫صلى هللا عليه وسلم ِبلِصٍّ َق ِد اعْ َت َر‬
seorang pencuri yang telah benar-benar ‫ك‬َ ‫ َف َقا َل َرسُو ُل هَّللا ِ صلى هللا عليه وسلم َما إِخال‬،ٌ‫َم َع ُه َم َتاع‬
َ َ
mengaku, namun dia tidak membawa .‫ َفأ َ َم َر ِب ِه َفقُطِ َع‬،‫ْن أَ ْو َثاَل ًثا‬ ِ ‫ َفأ َ َعا َد َعلَ ْي ِه مَرَّ َتي‬،‫ َبلَى‬:‫ت َقا َل‬ َ ‫َس َر ْق‬
َ ‫هَّللا‬ ‫ر‬
ُ ‫ف‬
ِ ْ
‫غ‬ َ
‫ت‬ ْ‫س‬َ ‫أ‬ : ‫ل‬
َ ‫ا‬‫ق‬َ َ
‫ف‬ ،ِ
‫ه‬ ْ
‫ي‬ َ ‫ل‬ِ ‫إ‬ ْ‫ب‬ ُ
‫ت‬ ‫و‬ ‫هَّللا‬
َ َ ِ ‫ِر‬ ‫ف‬ ْ
‫غ‬ َ
‫ت‬ ْ‫اس‬ : ‫ل‬
َ ‫ا‬ َ
‫ق‬ َ
‫ف‬ ،ِ
‫ه‬ ‫ب‬
ِ َ ‫َو ِجي‬
‫ء‬
barang curiannya. Rasulullah Shallallaahu
َ ْ َ ً
‫ أخ َر َج ُه أبُو دَاوُ َد‬ ) ‫ الل ُه َّم تبْ َعلَ ْي ِه ثاَل ثا‬:‫ َف َقا َل‬،ِ‫َوأَ ُتوبُ إِلَ ْيه‬
َ ُ َّ
‘alaihi wa Sallam bersabda: “Aku tidak
‫ َو ِر َجالُ ُه ِث َقات‬، ُّ‫ َوال َّن َسائِي‬،‫ َوأَحْ َم ُد‬،ُ‫ظ لَه‬ ُ ‫َواللَّ ْف‬
mengira engkau mencuri.” Ia berkata:
Benar (aku telah mencuri). Beliau
mengulanginya dua atau tiga kali. Lalu
beliau memerintahkan untuk dihukum
dan dipotonglah tangannya. Kemudian
orang tersebut dihadapkan kepada beliau
dan beliau bersabda: “Mintalah ampun
kepada Allah dan bertaubatlah kepada-
Nya.” Ia berkata: Aku mohon ampun
kepada Allah dan bertaubat kepada-Nya.
Lalu beliau bersabda: “Ya Allah, berilah
taubat kepadanya -tiga kali.” riwayat Abu
Dawud, Ahmad dan Nasa’i. Lafadz
menurut Abu Dawud. Para perawinya
dapat dipercaya.
     
Hadits No. 1262    
Hakim meriwayatkannya dari hadits Abu
Hurairah r.a, ia meriwayatkan hadits itu ،ُ‫ فَ َساقَهُ بِ َم ْعنَاه‬،َ‫ث أَبِي هُ َر ْي َرة‬ ِ ‫َ َوأَ ْخ َر َجهُ ْال َحا ِك ُم ِم ْن َح ِدي‬
dengan makna yang sama, dn di dalamnya ُ‫ ثُ َّم احْ ِس ُموهُ ) َوأَ ْخ َر َجه‬،ُ‫ فَا ْقطَعُوه‬،‫ ( ْاذهَبُوا بِ ِه‬:‫َوقَا َل فِي ِه‬
ada sabda beliau: “Bawalah dia dan ‫س بِإ ِ ْسنَا ِد ِه‬َ ْ‫ اَل بَأ‬:‫ َوقَا َل‬،‫ْالبَ َّزا ُر أَ ْيضًا‬
 
potonglah tangannya, kemudian bakarlah
(bekas potongannya.” al-Bazzar juga
meriwayatkannya dan ia berkata:
Sanadnya tidak ada yang berkomentar.
     
Hadits No. 1263    
Dari Abdurrahman Ibnu Auf Radliyallaahu
‘anhu bahwa Rasulullah Shallallaahu ِ ‫ض َي هَّللا ُ َع ْنهُ؛ أَ َّن َرسُو َل هَّللا‬
ِ ‫ف َر‬ ٍ ْ‫َ َوع َْن َع ْب ِد الرَّحْ َم ِن ْب ِن عَو‬
ُ
‫ق إِ َذا أقِي َم َعلَ ْي ِه‬ ْ
‘alaihi wa Sallam bersabda: “Pencuri tidak ِ ‫ ( اَل يَغ َر ُم الس‬:‫صلى هللا عليه وسلم قَا َل‬
ُ ‫َّار‬
perlu mengganti jika telah dijalankan   ‫ هُ َو‬:‫ َوبَيَّنَ أَنَّهُ ُم ْنقَ ِط ٌع َوقَا َل أَبُو َحاتِ ٍم‬،‫ َر َواهُ النَّ َسائِ ُّي‬ ) ‫ْال َح ُّد‬
hukuman atasnya.” Riwayat Nasa’i dan ia ‫ُم ْن َك ٌر‬
menjelaskan bahwa hadits ini munqothi’.
Abu Hatim berkata: Hadits ini munkar.
     
Hadits No. 1264    
Dari Abdullah Ibnu Amar Ibnu al-’Ash  
Radliyallaahu ‘anhu bahwa Rasulullah ‫ ع َْن‬،‫ض َي هَّللا ُ َع ْنهُ َما‬ ِ ‫اص َر‬ ِ ‫َ َوع َْن َع ْب ِد هَّللا ِ ْب ِن َع ْم ِرو ْب ِن ْال َع‬
Shallallaahu ‘alaihi wa Sallam pernah ‫ صلى هللا عليه وسلم ؛ ( أَنهُ ُسئِ َل ع َِن الت ْم ِر‬ ِ ‫ُول هَّللا‬
َّ َّ ِ ‫َرس‬
ditanya tentang kurma yang tergantung. ‫ َغ ْي َر ُمتَّ ِخ ٍذ‬،‫اج ٍة‬ ‫ح‬ ‫ي‬ ‫ذ‬
َ َ ِ ِ ِ ِِ َ َْ
‫ن‬ ‫م‬ ‫ه‬ ‫ي‬ ‫ف‬ ‫ب‬ ‫اب‬ ‫ص‬ َ ‫أ‬ ‫ن‬ْ ‫م‬
َ َ : ‫ال‬ َ ‫ق‬َ ‫ف‬ ‫؟‬ ‫ق‬ِ َّ‫ْال ُم َعل‬
Beliau bersabda: “Barangsiapa mengambil ْ
ُ‫ فَ َعلَ ْي ِه ال َغ َرا َمة‬،ُ‫ َو َم ْن خَ َر َج بِ َش ْي ٍء ِم ْنه‬،‫ فَاَل َش ْي َء َعلَ ْي ِه‬،ً‫ُخ ْبنَة‬
dengan mulutnya karena suatu keperluan, ‫ فَبَلَ َغ‬، ُ‫ َو َم ْن خَ َر َج بِ َش ْي ٍء ِم ْنهُ بَ ْع َد أَ ْن ي ُْؤ ِويَهُ ْال َج ِرين‬،ُ‫َو ْال ُعقُوبَة‬
tanpa menyimpannya dalam baju, baginya ،‫ َوالنَّ َسائِ ُّي‬،َ‫ أَ ْخ َر َجهُ أَبُو دَا ُود‬ ) ‫ط ُع‬ ْ َ‫ثَ َمنَ ْال ِم َجنِّ فَ َعلَ ْي ِه ْالق‬
tidak ada hukuman. Barangsiapa ‫ص َّح َحهُ ْال َحا ِكم‬ َ ‫َو‬
membawa sebagian keluar, ia wajib
mengganti dan disiksa. Barangsiapa
membawa sebagian keluar, setelah
dibeber di tempat penjemuran, hingga
mencapai harga perisai, maka ia harus
dipotong.” Riwayat Abu Dawud dan
Nasa’i. Hadits shahih menurut Hakim.
     
Hadits No. 1265    
Dari Shofwan Ibnu Umayyah Radliyallaahu
‘anhu bahwa Nabi Shallallaahu ‘alaihi wa ‫ي صلى هللا‬ َّ ِ‫ص ْف َوانَ ْب ِن أُ ِّميَّ ٍة رضي هللا عنه أَ َّن اَلنَّب‬ َ ‫َ َوع َْن‬
Sallam bersabda ketika memerintahkan ‫ فَ َشفَ َع‬,ُ‫ق ِردَا َءه‬ َّ ْ َ
َ ‫عليه وسلم قَا َل لَهُ لَ َّما أ َم َر بِقَط ِع اَل ِذي َس َر‬
memotong orang yang mencuri ُ,‫ أَ ْخ َر َجهُ أَحْ َمد‬ ) ?‫ك قَ ْب ِل أَ ْن تَأْتِيَنِي بِ ِه‬ َ ِ‫ ( هَاَّل َكانَ َذل‬:‫فِي ِه‬
selendangnya, lalu ia meminta kebebasan ‫ َو ْال َحا ِكم‬,‫ص َّح َحهُ اِبْنُ اَ ْل َجارُو ِد‬
َ ‫ َو‬.َ‫َواأْل َرْ بَ َعة‬
 
untuk sang pencuri: “Mengapa yang
demikian itu tidak sebelum engkau
membawanya kepadaku?”. Riwayat
Ahmad dan Imam Empat. Hadits shahih
menurut Ibnu al-Jarud dan Hakim.
     
Hadits No. 1266    
Jabir Radliyallaahu ‘anhu berkata: Ada
seorang pencuri dihadapkan kepada Nabi ‫ق إِلَى اَلنَّبِ ِّي صلى هللا عليه‬ ٍ ‫ار‬ِ ‫ ِجي َء بِ َس‬: ‫َ َوع َْن َجابِ ٍر قَا َل‬
Shallallaahu ‘alaihi wa Sallam dan beliau َ َ‫ ق‬.‫ق‬
:‫ال‬ َّ
َ ‫ُول ِ! إِن َما َس َر‬ ‫هَّللَا‬ َ ‫ ( اُ ْقتُلُوهُ فَقَالُوا يَا َرس‬:‫ال‬ َ َ‫وسلم فَق‬
bersabda: “Bunuhlah dia.” Mereka ُ‫ ث َّم‬,ُ‫ فَقَا َل اُ ْقتُلُوهُ فَ َذ َك َر ِم ْثلَه‬, ‫ ثُ َّم ِجي َء بِ ِه اَلثَّانِيَ ِة‬,‫اِ ْقطَعُوهُ فَقَطَ َع‬
berkata: Ia hanya mencuri wahai  ) ُ‫ اُ ْقتُلُوه‬:‫ ثُ َّم ِجي َء بِ ِه اَ ْلخَا ِم َس ِة فَقَا َل‬,‫ك‬ َ ِ‫ِجي َء بِ ِه اَلرَّابِ َع ِة َك َذل‬
Rasulullah. Beliau bersabda: “Potonglah ‫ َوا ْستَن َك َره‬,‫ َوالنِّ َسائِ ُّي‬,‫أَ ْخ َر َجهُ أَبُو دَا ُو َد‬
ْ
tangannya.” Maka dipotonglah
tangannya. Kemudian ia dihadapkan
untuk yang kedua kali (karena mencuri
lagi) dan beliau bersabda: “Bunuhlah ia.”  
Mereka mengatakan sebagaimana
sebelumnya. Lalu ia dihadapkan untuk
ketiga kali, lalu mereka menyebut seperti
sebelumnya. Kemudian ia dihadapkan
untuk yang keempat kali, begitu juga. Lalu
dihadapkan untuk yang kelima kali dan
beliau bersabda: “Bunuhlah dia.” Riwayat
Abu Dawud dan Nasa’i. Menurut Nasa’i ia
hadits munkar.
     
Hadits No. 1267    
Ia juga meriwayatkan hadits serupa dari
hadits Ibnu Hathib. Syafi’i menyebutkan
 
‫ب نَحْ َوه َو َذ َك َر‬
ٍ ‫ث ْب ِن َحا ِط‬ ِ ‫ث اَ ْل َح‬
ِ ‫ار‬ ِ ‫َ َوأَ ْخ ُر َج ِم ْن َح ِدي‬
bahwa pembunuhan pada kelima kali ‫اَل َّشافِ ِع ُّي أَ َّن اَ ْلقَ ْت َل فِي اَ ْلخَ ا ِم َس ِة َم ْنسُوخ‬
adalah mansukh.
4- Had pencuri

- Mencuri: Adalah mengambil harta terjaga milik orang lain, tanpa syubhat padanya,
pada tempatnya yang dikhususkan, dengan takaran khusus, dengan cara sembunyi-
sembunyi.

- Hukum mencuri: Haram, dan dia termasuk dari dosa-dosa terbesar.


- Islam memerintahkan untuk menjaga harta, mengharamkan dari mengganggunya,
maka Islam melarang pencurian, pengambilan paksa, mengambil semaunya ataupun
mencopetnya; karena ini termasuk dari memakan harta orang lain dengan batil.

- Hikmah disyari'atkannya had pencurian:

Allah menjaga harta dengan cara mewajibkan potong tangan bagi pencuri, karena
tangan yang hianat kedudukannya sama dengan anggota tubuh berpenyakit yang
mewajibkan pemotongannya demi untuk menyelamatkan tubuh, dalam pemotongan
tangan pencuri terdapat pelajaran bagi dia yang berfikiran untuk mencuri harta orang
lain, sebagai pembersih dosa pencuri dan juga sebagai penegak bagi landasan keamanan
dalam masyarakat dan penjagaan terhadap harta milik umat.

- Hukuman pencuri:

‫والسارق والسارقة فاقطعوا أيديهما جزاء بما كسبا‬1- ‫) فمن تاب من‬38( ‫قال هللا تعالى نكاال من هللا وهللا عزيز حكيم‬
‫ بعد ظلمه وأصلح فإن هللا‬‫يتوب عليه إن هللا غفور رحيم‬

1- Allah berfirman: "Laki-laki yang mencuri dan perempuan yang mencuri, potonglah
tangan keduanya (sebagai) pembalasan bagi apa yang mereka kerjakan dan sebagai
siksaan dari Allah. Dan Allah Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana (38) Maka barangsiapa
bertaubat (di antara pencuri-pencuri itu) sesudah melakukan kejahatan itu dan
memperbaiki diri, maka sesungguhnya Allah menerima taubatnya. Sesungguhnya Allah
Maha Pengampun lagi Maha Penyayang" (Al-Maaidah: 38-39)

2- ,‫ " لعن هللا السارق يسرق البيضة فتقطع يده‬:‫ قال رسول هللا صلى هللا عليه وسلم‬: ‫عن أبي هريرة رضي هللا عنه قال‬
‫ويسرق الحبل فتقطع يده " متفق عليه‬

2- Berkata Abu Hurairah r.a: telah bersabda Rasulullah SAW: "Allah melaknat seorang
pencuri yang mencuri telur lalu tangannya dipotong dan juga pencuri tali sehingga
tangannya di potong" (Muttafaq Alaihi) .

- Wajibnya pemotongan dalam had mencuri ketika terealisasinya syarat berikut:

1- Hendaknya si pencuri seorang mukallaf (yaitu baligh dan berakal), memiliki pilihan,
seorang Muslim atau kafir dzimmi.
2- Harta yang dicuri adalah sesuatu yang berharga, sehingga tidak akan dipotong bagi
dia pencuri alat yang digunakan untuk kelalaian atau khomer dan semisalnya.

3- Harta yang dicuri telah mencapai nisobnya, yaitu seperempat dinar emas atau lebih,
atau apa saja yang harganya menyerupai seperempat dinar atau lebih.

4- Pencurian dilakukan dalam keadaan sembunyi-sembunyi dan tertutup, kalau tidak


demikian tidak dipotong, seperti dia yang merebut, menjambret, merampas dan
semisalnya, pada kejadian seperti ini hanya mewajibkan ta'zir.

5- Harta diambil dari hirznya, dengan mengeluarkan darinya.


Hirz: tempat yang dipergunakan untuk menyimpan harta, dia akan berbeda-beda, sesuai
dengan kebiasaan, hirz setiap dari harta memiliki tempat khusus, hirz untuk harta adalah
rumah, Bank ataupun toko, kandang untuk kambing dan seterusnya.

6- Tidak adanya syubhat dalam mencuri, sehingga tidak dipotong dia yang mencuri harta
orang tuanya, tidak pula dari dia yang mencuri harta anak dan keturunannya, tidak juga
ketika salah satu suami-isteri mencuri milik pasangannya, termasuk pula dia yang
mencuri karena kelaparan.

7- Permintaan fihak korban dari hartanya yang dicuri.

8- Pencurian ditetapkan oleh salah satu dari dua perkara berikut:

1- Pengakuan sendiri pencuri tersebut sebanyak dua kali.


2- Persaksian, dengan bersaksinya dua orang adil kalau dia telah mencuri.

- Had pencurian:

1- Seorang pencuri dibebani dua hak: hak khusus, yaitu harta yang dia curi jika ada, atau
yang semisalnya maupun harganya jika dia rusak, baginya juga hak umum, yaitu hak
Allah Ta'ala dengan memotong tangannya ketika syarat-syaratnya telah lengkap, atau
dengan menta'zirnya ketika persyaratannya tidak lengkap.

2- Apabila telah diputuskan pemotongan, maka tangan kanannya yang dipotong pada
batas pergelangannya, lalu dimasukkan kedalam minyak mendidih atau apa saja yang
bisa menghentikan keluarnya darah, baginya juga untuk mengembalikan apa yang telah
dia curi dari harta atau menghadirkan pengganti kepada pemiliknya. Syafa'at
diharamkan dalam had pencurian jika hal tersebut telah sampai kepada hakim.

3- Apabila dia kembali mencuri, maka kaki kirinyalah yang dipotong dari pangkal telapak
kaki, dan jika masih juga mengulanginya dia akan dipenjara, di ta'zir sampai taubat dan
tidak dipotong.
- Dipotong tangan pencopet, yaitu dia yang mengambil dari saku pakaian ataupun
lainnya, yang mana dia mengambil dalam keadaan sembunyi-sembunyi dan disyaratkan
pula jumlahnya harus sudah mencapai nishobnya; karena dia termasuk mencuri dari
hirz.

- Nishab pencurian:

Seperempat dinar dari emas atau lebih, ataupun lainnya yang harganya sebanding
dengan seperempat dinar.

‫ "تقطع اليد في ربع دينار فصاعدًا" متفق عليه‬:‫ قال النبي صلى هللا عليه وسلم‬:‫عن عائشة رضي هللا عنها قالت‬

Berkata Aisyah r.a: telah bersabda Nabi SAW: "tangan seseorang akan dipotong dengan
seperempat dinar atau lebih" Muttafaq Alaihi .

- Apabila seorang pencuri mengaku telah mencuri, akan tetapi barang curian tidak ada
padanya, maka bagi qadhi disyari'atkan untuk memintanya menarik kembali perkataan
tersebut, namun jika dia bersikeras dan tidak mau menarik pernyataannya, maka dia
akan dipotong. Sedangkan jika dia mengakui perbuatannya dalam mencuri, kemudian
menarik lagi pernyataannya, maka dia tidak akan dipotong; karena hukum had akan
dibatalkan oleh perkara yang syubhat dan tidak jelas.

- Barang siapa yang mencuri dari baitul mal, maka dia akan di ta'zir dan didenda dengan
denda yang sesuai dan tidak di potong, begitu pula dengan dia yang mencuri dari
ghonimah (harta rampasan perang) ataupun juga mencuri dari jatah yang seperlima.

- Potong tangan diwajibkan atas seorang peminjam yang menolak untuk


mengembalikan pinjamannya, karena yang demikian masuk dalam kategori mencuri.

‫ كانت امرأة مخزومية تستعير المتاع وتجحده فأمر النبي صلى هللا عليه وسلم أن تقطع‬:‫عن عائشة رضي هللا عنها قالت‬
‫ أخرجه مسلم‬... ‫يدها‬

Berkata Aisyah r.a: bahwa seorang wanita dari bani Makhzumiyah meminjam beberapa
barang dan mengingkarinya, maka Nabi SAW memerintahkan agar tangannya di potong
… H.R Muslim .

- Diantara kesempurnaan taubatnya seorang pencuri adalah mengganti barang yang


telah dicuri kepada pemiliknya ketika dia telah rusak, jika dia memiliki kelapangan,
membayar harganya kepada pemilik, sedangkan jika dia dalam keadaan sulit, maka
diakhirkan sampai memiliki kelapangan, dan jika barang yang dicurinya masih utuh,
maka syarat sahnya taubat adalah dengan mengembalikannya.

- Barang siapa yang terkena kewajiban had, baik itu pencurian, zina ataupun minum
khomer, kemudian dia bertaubat darinya sebelum hal tersebut sampai kepada Hakim,
maka hukum had akan terbebas darinya, dan dia tidak disyari'atkan untuk membongkar
aibnya tersebut setelah ditutupi oleh Allah, akan tetapi dia harus mengembalikan apa
yang telah diambilnya.

TINJAUAN HUKUM TERHADAP TINDAK PIDANA PENCURIAN DATA MELALUI INTERNET


DIHUBUNGKAN DENGAN PASAL 362 KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM PIDANA (KUHP)

Undergraduate Theses from JBPTUNIKOMPP / 2004-09-17 12:51:31


Oleh : Siti Hodijah; NIM : 3.16.00.014, Jurusan Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, UNIKOM
Dibuat : 2004-09-17, dengan 3 file

Tindak pidana pencurian data melalui internet merupakan tindak pidana berupa
perbuatan mengambil data milik orang lain yang tersimpan di dalam internet tanpa
seizin dari pemilik data tersebut. Hukum di Indonesia belum mempunyai aturan khusus
mengenai perlindungan terhadap data milik orang lain yang tersimpan di dalam
internet, khususnya terhadap tindak pidana pencurian data melalui internet. Apabila
terjadi tindak pidana pencurian data melalui internet di Indonesia, maka aturan yang
digunakan untuk menangkap pelakunya adalah pasal 362 Kitab Undang-Undang Hukum
Pidana (KUHP), oleh sebab itu penulis mencoba melakukan penelitian untuk mengetahui
tindakan yang dapat dikatakan sebagai tindak pidana pencurian data melalui internet,
penggunaan pasal 362 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) terhadap para
pelaku tindak pidana pencurian data melalui internet, dan upaya hukum yang dapat
dilakukan oleh pemilik data dalam internet yang datanya dicuri oleh pihak lain melalui
internet.
Penelitian yang dilakukan oleh penulis bersifat deskriptif analitis dengan pendekatan
yuridis normatif. Adapun untuk menganalisis data yang dihasilkan, penulis
melakukannya secara kualitatif yuridis sehingga tidak menggunakan metode-metode
matematis dan rumus-rumus statistik.
Berdasarkan hasil penelitian, dapat diketahui bahwa tindak pidana pencurian data
melalui internet adalah suatu tindakan berupa perbuatan mengambil data milik orang
lain yang tersimpan di dalam internet tanpa seizin dari pemilik data tersebut yang
dilakukan melalui internet, pasal 362 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) dapat
digunakan untuk dapat menghukum para pelaku tindak pidana pencurian data melalui
internet berdasarkan arrest listrik yang menyatakan bahwa suatu benda meskipun tidak
berwujud, namun apabila bernilai ekonomis atau mempunyai nilai guna bagi pemiliknya
maka dapat dianggap sebagai benda dan dapat dijadikan objek dari suatu tindak pidana.
Selain itu terdapat beberupa peraturan lainnya yang terkait yang dapat digunakan
hakim dalam memutuskan perkara seperti ini, walaupun masih berupa Rancangan
Undang-Undang (RUU) yaitu RUU Teknologi Informasi dan RUU Rahasia Dagang. Kedua
RUU tersebut dapat digunakan dengan menggunakan penafsiran hukum
futuristis/antisipasif. Adapun upaya hukum yang dapat dilakukan oleh pemilik data
dalam internet yang datanya dicuri oleh pihak lain adalah melalui dua cara yaitu secara
pidana dengan dasar tuntutannya pasal 362 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana
(KUHP) tentang pencurian dan secara perdata dengan dasar gugatannya pasal 1365
Kitab Undang-Undang Hukum Perdata (Burgerlijk Wetboek/BW) yaitu perbuatan
melawan hukum yang menyebabkan kerugian bagi orang yang datanya telah dicuri.

Deskripsi Alternatif :

Tindak pidana pencurian data melalui internet merupakan tindak pidana berupa
perbuatan mengambil data milik orang lain yang tersimpan di dalam internet tanpa
seizin dari pemilik data tersebut. Hukum di Indonesia belum mempunyai aturan khusus
mengenai perlindungan terhadap data milik orang lain yang tersimpan di dalam
internet, khususnya terhadap tindak pidana pencurian data melalui internet. Apabila
terjadi tindak pidana pencurian data melalui internet di Indonesia, maka aturan yang
digunakan untuk menangkap pelakunya adalah pasal 362 Kitab Undang-Undang Hukum
Pidana (KUHP), oleh sebab itu penulis mencoba melakukan penelitian untuk mengetahui
tindakan yang dapat dikatakan sebagai tindak pidana pencurian data melalui internet,
penggunaan pasal 362 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) terhadap para
pelaku tindak pidana pencurian data melalui internet, dan upaya hukum yang dapat
dilakukan oleh pemilik data dalam internet yang datanya dicuri oleh pihak lain melalui
internet.
Penelitian yang dilakukan oleh penulis bersifat deskriptif analitis dengan pendekatan
yuridis normatif. Adapun untuk menganalisis data yang dihasilkan, penulis
melakukannya secara kualitatif yuridis sehingga tidak menggunakan metode-metode
matematis dan rumus-rumus statistik.
Berdasarkan hasil penelitian, dapat diketahui bahwa tindak pidana pencurian data
melalui internet adalah suatu tindakan berupa perbuatan mengambil data milik orang
lain yang tersimpan di dalam internet tanpa seizin dari pemilik data tersebut yang
dilakukan melalui internet, pasal 362 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP)
dapat digunakan untuk dapat menghukum para pelaku tindak pidana pencurian data
melalui internet berdasarkan arrest listrik yang menyatakan bahwa suatu benda
meskipun tidak berwujud, namun apabila bernilai ekonomis atau mempunyai nilai guna
bagi pemiliknya maka dapat dianggap sebagai benda dan dapat dijadikan objek dari
suatu tindak pidana. Selain itu terdapat beberupa peraturan lainnya yang terkait yang
dapat digunakan hakim dalam memutuskan perkara seperti ini, walaupun masih berupa
Rancangan Undang-Undang (RUU) yaitu RUU Teknologi Informasi dan RUU Rahasia
Dagang. Kedua RUU tersebut dapat digunakan dengan menggunakan penafsiran hukum
futuristis/antisipasif. Adapun upaya hukum yang dapat dilakukan oleh pemilik data
dalam internet yang datanya dicuri oleh pihak lain adalah melalui dua cara yaitu secara
pidana dengan dasar tuntutannya pasal 362 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana
(KUHP) tentang pencurian dan secara perdata dengan dasar gugatannya pasal 1365
Kitab Undang-Undang Hukum Perdata (Burgerlijk Wetboek/BW) yaitu perbuatan
melawan hukum yang menyebabkan kerugian bagi orang yang datanya telah dicuri.

Anda mungkin juga menyukai