Anda di halaman 1dari 1

No Kepada Yth Dari Perihal Tanggal

: 0100/MC/JKS/KCB/X/2011 MEMORANDUM INTERNAL : SDM & Umum : Ka.Cab KMI Bogor : Usulan & Rekomendasi Penambahan Personil KMI Bogor : 13 Oktober 2011/15 Dzulqadah 1432 H

Assalamualaikum Wr. Wb. Alhamdulillah, shalawatu wa salam ala Rasulillah, semoga kita selalu dilindungi Allah SWT dalam menjalankan amal sehari - hari, Amin. Menanggapi hasil penggabungan KMI Ciledug dengan KMI Bogor, diperlukan langkah strategis & teknis terkait dengan penanganan pelayanan nasabah kol 1 & 2 serta follow up marketing kolektif di wilayah Ciledug dan sekitarnya. Mengingat wilayah Ciledug dan sekitarnya masih cukup berpotensi dalam pembiayaan kolektif. Untuk itu beberapa usulan yang hendak kami sampaikan ke pihak manajemen antara lain: 1. Menambah 1 personel/ Staff di KMI Cab. Bogor sebagai Account Officer khusus wilayah Ciledug & sekitarnya, bertugas sebagai kepanjangtanganan marketing KMI Bogor dalam melayani nasabah Kol 1 & 2 serta follow up marketing kolektif. 2. Merekomendasikan Sdr. Ardi Maulana sebagai Account Officer (AO) KMI Cab. Bogor, mengingat latar belakang serta pengalaman yang bersangkutan cukup menjadi pertimbangan untuk mengemban tugas seperti tertera dalam point 1 dan semangat beliau dalam memanfaatkan kesempatan/peluang pasar. Demikian hal ini kami sampaikan, semoga dapat dipertimbangkan dengan baik. Atas perhatian & kerjasamanya kami ucapkan jazakumullah khairan katsiran. Wassalamualaikum Wr. Wb.

Asep Syihabuddin Ka.Cab KMI Bogor Tembusan Kepada Yth: - Ka. Div. KMI (by email) - Business Support Regional 1 (by email)

Office Jln Raya Alternatif Cibubur KK BVM No.03A Rt/Rw. 001/016 Cileungsi - Bogor 16820 Phone: 021-82491245 / Fax: 021-82491460

Anda mungkin juga menyukai