Anda di halaman 1dari 2

1.

Fase oral
Kontraksi m.levator veli palatini
Rongga pada lekukan dorsum lidah diperluas,
Palatum mole dan bagian atas dinding posterior faring terangkat
Bolus terdorong ke posterior,
Pentupan nasofaring
Kontraksi m.palatoglosus sehingga isthmus faucium tertutup,
Kontraksi m.palatofaring sehingga bolus tidak berbalik ke rongga mulut(6
2. Fase faringeal
Faring dan laring bergerak ke atas oleh kontraksi m.stilofaring, m.salfongofaring, m.tiroihioid,
dan m.palatofaring.
Aditus laring tertutup oleh epiglotis,
Kontraksi m.ariepiglotika dan m.aritenoid obliqus,
Plika ariepiglotika, plika ventrikularis, dan plika vokalis tertutup
Penghentian udara ke laring karena reflex yang menghambat pernapasan
Bolus makanan tidak masuk ke dalam saluran napas,
Bolus makanan ke arah esofagus karena valekula dan sinus piriformis dalam keadaan lurus(6)
3. Fase esofagel
Rangsangan bolus makanan pada akhir fase faringal, Gerak bolus makanan di esofagus bagian
atas yang dipengaruhi kontraksi m.konstriktor faring inferior pada akhir fase faringal.
Relaksasi m.krikofaring,
Introitus esofagus terbuka,
Bolus makanan masuk ke dalam esofagus
Bolus makanan didorong ke distal oleh gerakan peristaltik esofagus

Pada akhri kase esofagal, sfingter esofagus akan terbuka ketika dimulainya peristaltik esofagus
servikal untuk mendorong bolus makanan ke distal. Setelah makanan lewat, sfingter akan
menutup. (6)

Anda mungkin juga menyukai