Anda di halaman 1dari 5

RENCANA KEGIATAN MINGGUAN (RKM)

Disusun untuk Memenuhi Tugas Profesi Ners Departemen Manajemen


di Ruang IPD C RS. Wava Husada Malang

OLEH:

Yessie Rohan
NIM. 15070300011123

JURUSAN ILMU KEPERAWATAN


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS BRAWIJAYA
2017
RENCANA KEGIATAN MINGGUAN
Departemen : Manajemen Persepti : Yessie Rohan
Periode : 6 Februari - 20 Maret 2017 Preseptor :
Rumah Sakit : Wava Husada Minggu ke :1-6

A. Target yang Ingin Dicapai


Minggu 1
Mahasiswa dapat melakukan :
1. Mampu melakukan pengkajian 5M dan fungsi-fungsi manajemen dan analisa data
2. Mampu mempresentasikan hasil pengkajian, sintesa masalah, prioritas masalah,
strategi penyelesaian masalah, prioritas strategi penyelesaian masalah
3. Mampu membuat dan mempresentasikan Plan of Action (POA)

Minggu 2 5
Mahasiswa dapat melakukan :
1. Melaksanakan implementasi sesuai POA
2. Melakukan peran sebagai kepala ruangan, Perawat primer/Ketua tim, dan Perawat
pelaksana
3. Melakukan ronde keperawatan dan ronde ruangan

Minggu 6
1. Melakukan evaluasi selama 4 hari tentang implementasi yang dilakukan di ruangan
2. 1 hari melaporkan hasil kegiatan profesi manajemen di Rumah Sakit
3. 1 hari melakukan revisi laporan kelompok

B. Rencana Kegiatan
Minggu 1 :
No. Jenis Kegiatan Waktu Kriteria hasil
1 Melakukan pengkajian 5M : Hari 1-4 - Data hasil pengkajian 5M
- Man dan fungsi-fungsi
Kualitas sumber daya manusia manajemen keperawatan.
Kualifikasi sumber daya manusia - Prioritas masalah
Kebutuhan tenaga perawat sesuai - Strategi penyelesaian
tingkat ketergantungan pasien masalah
- Material and Machine - Plan of Action (POA)
Kuantitas sarana dan prasarana
Kualitas sarana dan prasarana
Kebutuhan sarana dan prasarana
disesuaikan dengan kebutuhan
minimal ruangan
- Method
Fungsi-fungsi manajemen
keperawatan
- Money
Sistem gaji dan remunerasi SDM
sumber pendapatan ruangan
- Market
Pasien ditinjau dari sistem
pembiayaan
Asal daerah pasien
Melakukan pengkajian fungsi-fungsi
manajemen keperawatan :
- Fungsi perencanaan
Visi dan misi organisasi
Filosofi organisasi
Tujuan organisasi
Kebijakan dan prosedur organisasi
Peraturan organisasi
Perencanaan strategis
- Fungsi pengorganisasian
Struktur organisasi
Uraian tugas
Pengorganisasian perawatan pasien
Klasifikasi pasien
Pendokumentasian prosedur
keperawatan
Sistem penghitungan tenaga
keperawtan
Jadwal atau shift dinas
Ketenagaan
- Fungsi pengarahan dan pengawasan
Komunikasi
Motivasi
Supervisi
Pendelegasian
Manajemen penyelesaian masalah :
manajemen konflik
- Fungsi Pengendalian
Penampilan kinerja
Pengendalian mutu
Pengembangan standar
2 Mempresentasikan hasil pengolahan Hari 5 Strategi penyelesaian
data masalah dan rencana
implementasi

3 Melakukan revisi terkait hasil Hari 6 Rencana implementasi fix


pengolahan data pengkajian

Minggu 2 5 :
No Jenis Kegiatan Waktu Kriteria Hasil
1. - Melakukan implementasi sesuai Hari ke-7 12 - Instrumen program
program yang sudah disetujui manajemen
- Melakukan ronde keperawatan - LP, SAP, ASKEP Ronde
Keperawatan
2. - Melakukan peran sebagai perawat Hari ke-13 - 18 - Catatan Perkembangan
pelaksana pasien kelolaan
3. - Melakukan peran sebagai Kepala Hari ke-19 -24 - Laporan Kegiatan Kepala
Ruangan Ruangan
4. - Melakukan peran sebagai Ketua tim Hari ke-25 - 36 - Laporan Kegiatan Ketua
Tim dan Asuhan
Keperawatan pasien
kelolaan

Minggu 6 :
No Jenis Kegiatan Waktu Kriteria Hasil
1. Melakukan evaluasi implemetasi Hari ke-37 40 - Angka keberhasilan
program manajemen implementasi program
2. Presentasi laporan akhir Hari ke-41 - Laporan akhir, booklet
3. Melakukan revisi laporan kelompok Hari ke-42 - Laporan akhir yang sudah
direvisi

C. Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan


1. Struktur

2. Proses

3. Hasil

D. Evaluasi Diri Praktikan

E. Rencana Tindak Lanjut


Malang, 7 Februari 2017
Mengetahui
Mahasiswa
Pembimbing Klinik

Yessie Rohan
NIM. 15070300011123

Anda mungkin juga menyukai