Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR TUGAS

Hari / Tgl : Senin, 1 Agustus 2016


Mata Pelajaran : Kimia
Materi : Geometri Molekul
Aspek Penilaian : Kognitif
Jenjang : SMA
Tahun Pelajaran : 2015 2016

Nama/ Kelas: .............................. Keterangan : dimasukkan ke rapor kurnas

I. Teori Hibridisasi
Hibridisasi adalah peleburan orbital-orbital dari tingkat energi yang berbeda menjadi orbital-
orbital yang setingkat. Jumlah orbital hibrida (hasil hibridisasi) sama dengan jumlah orbital yang
terlibat pada hibridisasi itu. Berikut adalah berbagai macam tipe hibridisasi :
Orbital asal Orbital hibrida Bentuk orbital hibrida Besar sudut ikatan
s, p
s, p, p
s, p, p, p
s, p, p, p, d Ekuatorial = Aksial =
s, p, p, p, d, d
Latihan : dari penjelasan tersebut, ramalkan bentuk molekul XeF2, ClF3 !

II. Teori Domain Elektron


Teori domain elektron merupakan penyempurnaan dari teori VSEPR. Domain elektron berarti
kedudukan elektron atau daerah keberadaan elektron, dengan jumlah domain ditentukan sebagai
berikut :
a. Setiap elektron ikatan (baik itu ikatan tunggal, rangkap, atau rangkap tiga) berarti 1 domain.
b. Setiap pasangan elektron bebas berarti 1 domain.

Susunan ruang domain elektron dengan tolakan antar elektron yang terkecil (stabil) :
Jumlah Susunan ruang
Besar sudut ikatan
domain elektron (geometri)
2
3
4
5 Ekuatorial= Aksial=
6

Cara Menulis Rumus Molekul


Jumlah domain (pasangan elektron) dalam suatu molekul, dapat dinyatakan sebagai berikut :
a. Atom pusat dinyatakan dengan lambang A
b. Domain elektron ikatan dinyatakan dengan X,
c. Domain elektron bebas dinyatakan dengan E
Cara Menentukan Jumlah PEB
a. Tentukan jumlah elektron valensi atom pusat (EV)

Page 1 of 2
b. Tentukan jumlah domain elektron ikatan (X)

c. Tentukan jumlah domain elektron bebas (E) E=

Jumlah PEI Jumlah PEB Rumus Bentuk molekul Contoh


2 0
3 0
2 1
4 0
3 1
2 2
5 0
4 1
3 2
2 3
6 0
5 1
4 2
Latihan : tentukan tipe molekul dan geometri molekul BF3, NCl3, SO3, POCl3, XeO3, SOCl2

Menentukan Kepolaran Senyawa berdasarkan Geometri Molekulnya


Perhatikan gambar geometri molekul berikut !
H2O CCl4 XeF2 ClF3

Dari gambar tersebut, termasuk dalam kelompok mana bentuk geometri molekulnya ?
Kelompokkan senyawa tersebut dalam tabel berikut!
Bentuk Bentuk Tidak Ingat :
Apabila suatu senyawa memiliki bentuk
Simetris Simetris
gometri molekul simetris maka senyawa
tersebut bersifat non polar dan sebaliknya
apabila senyawa tersebut memiliki bentuk
Maka yang termasuk senyawa :
gometri molekul tidak simetris maka
Polar :
senyawa tersebut bersifat polar.
Non Polar :

Page 2 of 2

Anda mungkin juga menyukai