Anda di halaman 1dari 1

Profil Indikator Mutu

Standar SPM (Standar Pelayanan Minimal)


Judul Indikator Komplikasi anastesi karena overdosis dan reaksi anastesi
Tipe indikator Hasil
Dimensi Mutu Kesalamatan pasien
Tujuan Tergambarnya kecermatan tindakan anastesi dan monitoring pasien
Definisi Komplikasi anastesi adalah kejadian yang tidak diharapkan sebagai
Operasional akibat komplikasi anastesi antara lain overdosis dan reaksi anastesi
Alasan/implikasi/ meningkatkan kecermatan dan ketelitin dalam pemberian obat anastesi
Rasionalisasi
Frekuensi 1 bulan
pengumpulan data
Periode Analisa data 3 bulan
Periode analisa data Rekapitulasi dan analisa dilakukan oleh kepala ruangan sebagai
dan pelaporan informasi awal diunitnya, kemudian setiap bulannya data akan
dilaporkan kepada direktur dan komite PMKP. Secara umum data akan
dievaluasi serta didesiminasikan kepada seluruh kompenen rumah
sakit setiap bulan yang akan dikoordinasikan oleh komite PMKP
Numerator Jumlah pasien yang mengalami komplikasi anastesi
Denumerator Jumlah pasien operasi 1 bulan
Formula Jumlah pasien yang mengalami komplikasi anastesi : jumlah pasien
operasi 1 bulan
Standar <6%
Sumber data Kamar operasi
Area Kamar operasi
Penanggung jawab Kepala ruangan kamar operasi
Pengumpulan
data/PJ

Anda mungkin juga menyukai