Anda di halaman 1dari 3

KUESIONER PENELITIAN

GAMBARAN PENGETAHUAN PRIMIGRAVIDA TRIMESTER 1


TENTANG ASAM FOLAT DI POSYANDU MAWAR DESA PERIAN
TAHUN 2013

A. KARAKTERISTIK RESPONDEN:
Nomor kuesioner :
Umur : < 20 tahun Pendidikan : SD
20-35 tahun SMP
> 35 tahun SMA/SMK
DIII/S1

Pekerjaan : IRT Informasi : Media Masa


PNS Penyuluhan
Swasta
Wiraswasta

B. PENGETAHUAN PRIMIGRAVIDA TRIMESTER 1


Berilah tanda centang () pada jawaban yang anda anggap benar
No PERNYATAAN BENAR SALAH
Pengertian Asam Folat
1. Asam folat adalah bagian dari vitamin B kompleks
yang dapat diperoleh dari daun hijau, buah segar,
hati, ginjal, dan jamur
2. Ibu hamil sangat disarankan untuk banyak
mengkonsumsi asam folat
3. Didalam tubuh banyak terdapat cadangan asam folat
Manfaat Asam Folat
4. Asam folat tidak berfungsi untuk mencegah
kecacatan otak dan kecacatan sumsum tulang
belakang
5. Tubuh membutuhkan asam folat untuk membantu
membuat sel-sel darah merah menjadi normal,
sehingga dapat mencegah terjadinya anemia
6. Asam folat tidak memiliki manfaat dalam
mengurangi terjadinya resiko pre-eklamsia
(gangguan yang dapat mempengaruhi kesehatan ibu
hamil dan bayinya)
Akibat Kekurangan Asam Folat
7. Kekurangan asam folat pada ibu hamil tidak dapat
menyebabkan terjadinya kecacatan pada bayi yang
dilahirkan
8. Lelah, letih, lesu dan pucat merupakan salah satu
akibat dari kekurangan asam folat
9. Kekurangan asam folat tidak berpengaruh dengan
terjadinya pelepasan ari-ari sebelum waktunya
Penyebab Kekurangan Asam Folat
10. Pola makan yang tidak sehat merupakan penyebab
dari kekurangan asam folat
11. Kekurangan vitamin C adalah penyebab dari
kekurangan asam folat
Gejala Kekurangan Asam Folat
12. Pucat bukan merupakan gejala dari kekurangan
asam folat
13. Lesu merupakan salah satu gejala dari kekurangan
asam folat
Komplikasi Kekurangan Asam Folat
14. Kematian bayi dalam kandungan merupakan akibat
dari tidak mengkonsumsi asam folat
15. Terjadinya perdarahan saat hamil tidak berhubungan
dengan konsumsi asam folat
16. Ibu hamil yang tidak mengkonsumsi asam folat
dapat menyebabkan kecacatan pada bayi
Efek Samping Asam Folat
17. Perubahan warna pada air seni (air kencing) tidak
disebabkan oleh asam folat
Makanan yang mengandung Asam Folat
18. Vitamin C pada jeruk merupakan sumber asam folat
19. Mengkonsumsi hati sapi tidak dapat digantikan
dengan susu karena kandungan asam folat yang
tidak sebanding
20. Asam folat terdapat pada putih telur
KUNCI KUESIONER

No BENAR SALAH No. BENAR SALAH

1. 11.
2. 12.
3. 13.
4. 14.
5. 15.
6. 16.
7. 17.
8. 18.
9. 19.
10. 20.

Anda mungkin juga menyukai