Anda di halaman 1dari 1

Apa yang kamu ketahui tentang fk uii ?

Fk uii yang saya ketahui adalah salah satu fakultas terbaik yang berada di universitas islam indonesia
yang didirikan tepatnya tanggal 9 Desember 1964 yang diprakarsai oleh Prof. Dr. Sardjito, Prof KHA
Kahar Muzakir, Dr Soekiman Wijosandjojo dan KH Imam Ghazali. Pada tahun 1964-1970 di bawah
kepemimpinan Prof.Dr.Sardjito sebagai rektor, UII melakukan pengembangan dan meluaskan sayapnya
untuk tingkat pusat dan membuka cabang-cabangnya di daerah, serta membuka fakultas-fakultas
eksakta di UII. Salah satu diantaranya adalah dibukanya Fakultas Kedokteran di UII Surakarta itulah
sekilas sejarah tentang fk uii.

Fakultas yang dipimpin oleh dekan dr. linda rosita M.Kes, Sp.PK tersebut mempunyai 4 pola seleksi yaitu
computer based test (CBT), paper based test (PBT), penelusuran siswa berprestasi (PSB), dan
penelusuran hafiz al quran (PHA) serta mempunyai 2 tahap seleksi yaitu seleksi tahap pertama meliputi
tes tertulis dan jika di nyatakan lolos akan mengikuti tes tahap 2 yaitu Komprehensif (ujian tulis
kemampuan penalaran, tes psikometri, wawancara, dan pemeriksaan dokumen). Fk uii terletak di
kampus terpadu jl. Kaliurang km 14,5, mempunyai 1 prodi yaitu pendidikan dokter.

akademik

Jangka pendek : semoga fk uii bisa menambah prodi dan bisa mempertahankan gelar ataupun juara
yang telah di menangkan oleh mahasiswa/mahasiswi fk uii

Jangka panjang : semoga tetap menjadi salah satu fakultas terbaik dan terfavorit di indonesia khususnya
di bidang akademik.

Non akademik

Jangka pendek : semoga fk uii lebih giat untuk menerjunkan atau bersosialisasi ke masyarakat terkait
dengan masalah yang di alami masyarakat.

Jangka panjang : semoga bisa mempertahankan juara atau gelar non akademik khususnya ukm di fk uii.

3 kejuaraan fk uii

Anda mungkin juga menyukai