Anda di halaman 1dari 13

66

Lampiran 7

KISI-KISI SOAL

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 02 Tualang


Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : VII/ II
Standar Kompetensi : 7. Memahami saling ketergantungan dalam ekosistem.

Kompetensi Dasar Indikator Tingkat No Soal Kunci


Kognitif Soal Soal
7.1 Menentukan 1. mengidentifikasi C1 C
ekosistem dan satuan-satuan 1) Yang dimaksud dengan ekosistem adalah
saling hubungan dalam ekosistem a) Hubungan timbal balik antara
antara komponen dan menyatakan mahkluk hidup
ekosistem. matahari sumber b) Hubungan timbal balik antara mahkluk
energy matahari. tak hidup
c) Hubungan timbal balik antara mahkluk
hidup dengan lingkungannya.
d) Hubungan timbal balik antara mahkluk
hidup dengan cahaya, air,dan udara.
67

C2 2) Sepetak sawah berukuran 10 m x 10 m. B


ditanam 1.000 batang tanaman padi.
kepadatan populasi tanaman padi disawah
tersebut adalah
a) 1 batang / m2
b) 10 batang / m2
c) 100 batang / m2
d) 1000 batang/ m2
C3 3) Ilmu yang mempelajari tentang ekosistem D
adalah
a) Ekosistem
b) Habitat
c) Populasi
d) Ekologi
C1 4) Tempat hidup organisme dan tempat B
berkembang biak disebut
a) Ekosistem
b) Habitat
68

c) Populasi
d) Ekologi
C3 C
5) Seekor semut ,batang pohon pohon pisang
adalah termasuk.
a) Populasi
b) Ekologi
c) Individu
d) Komunitas
C3 6) Pernyataan yang benar tentang A
komunitas
a) Berbagai kumpulan hewan dan
tumbuhan dipadang rumput
b) Sekelompok domba yang terdapat
dipadang rumput
c) Seluruh tanaman yang terdapat dikebun
d) Sekumpulan belalang yang terdapat
dilapangan rumput.
69

C3 7) Dibawah ini adalah jenis komponen D


abiotik, kecuali
a) Matahari
b) Temperature
c) Kelembapan
d) Tumbuhan
C1 8) Satuan mahkluk hidup dalam suatu A
ekosistem terdiri atas
a) Produsen,konsumen, dan pengurai
b) Herbivora,karnivora, dan
omnivora
c) Bioma, biosfer dan atmosfer
d) individu, komunitas dan populasi.
C4 9) Perhatikan komponen biotik berikut ini. C
yang berperan sebagai konsumen sekunder
adalah
1. padi 5. bakteri
2. kucing 6. Elang
3. srigala 7. Ayam
70

4. tikus 8. ular
a) 1-4-5-7
b) 3-4-5-6
c) 2-3-6-8
d) 1-2-7-8
C2 10) Diantara komponen biotik berikut ini B
yang berperan sebagai pengurai adalah
a) Zooplankton
b) Jamur saprofit
c) Fitoplanton
d) Tumbuhan hijau
C2 11) Faktor Abiotik yang tidak dapat D
dipengaruhi oleh mahkluk hidup adalah
a) Kesuburan tanah, air, dan curah
hujan
b) Arus air sungai, arah angin, dan
kelembapan
c) Gaya grativasi, cahaya matahari
dan tekanan udara
71

d) Kadar oksigen, cahaya matahari


dan kelembapan.
C4 12) Kesuburan tanah dapat dilihat dari ada B
atau tidaknya cacing tanah. hal ini
menunjukan bahwa
a) Tidak ada hubungan antara cacing da
tanah.
b) Cacing berpengaruh terhadap
lingkungan abiotiknya
c) Cacing berpengaruh terhadap
lingkungan lingkungan biotiknya
d) Cacing meyukai tanah yang subur.
C1 13) Hutan, padang rumput dan gurun pasir C
termasuk jenis biosfer
a) Hidrosfer
b) Ekosistem
c) Litosfer
d) Kromosfer
72

C2 14) Hal yang mungkin terjadi jika semua C


produsen mati adalah.
a) Konsumen akan subur
b) Pengurai akan subur
c) Konsumen akan mati
d) Herbivora meningkat
C4 15) Ekosistem tersusun atas empat komponen C
yaitu
a) Tumbuhan ,hewan , manusia, dan
bakteri
b) Produsen, konsumen, pengurai, dan
abiotik
c) Tumbuhan, konsumen,biotik dan
pengurai.
d) Tanah, air, biotik dan antibiotik
C3 16) Perhatikan data dibawah ini : A
1. rumput 3. ketela 5. ayam
2. ikan 4. padi 6. Kambing
Dari data diatas , yang termasuk penghasil
73

makanan adalah
a) 1,3,4
b) 1,2,4
c) 3,4,5
d) 1,3,6
C3 17) Hewan pemakan segalanya /omnivora A
biasanya mendominasi ekosistem sebab
omnivora memperoleh energi dari
a) Berbagai sumber makanan
b) Produsen
c) Konsumen 1
d) Predator
C3 18) Sapi, harimau, singa dan elang. dari C
penjelasan diatas maka hewan yang tergolong
omnivora adalah
a) Harimau
b) Singa
c) Elang
d) Sapi
74

C2 19) 1. jamur 5. kucing D


2. tumbuhan 6. pisang
3. ikan 7. paus
4. bebek 8. jagung
Organisme yang termasuk autotrof adalah
a) 1 , 2, dan 6.
b) 3 , 5, dan 8
c) 1 , 5, dan 7
d) 2 , 6, dan 8
C1 20) Dari data soal no 19, yang merupahkan A
organisme heterotrof adalah
a) 3.4 dan 5
b) 2,7 dan 8
c) 1,2 dan 3
d) 6,7 dan 8
C3 21) Dalam suatu ekosistem terjadi hubungan B
saling ketergantungan antara
a) Komponen abiotik dan biotik
b) Komponen biotik dan biotik
75

c) Komponen abiotik dan abiotik


d) Komponen abiotik dengan
lingkungannya.
Menggambarkan C2 22) Rantai makanan dan jarring-jaring A
dalam bentuk makanan memiliki perbedaan dalam
diagram rantai a) Jenis mahkluk hidup dan penyususnnya
makanan dan b) Jumblah mahkluk hidup dan
jarring-jaring penyusunnya
makanan c) Cara hidupnya
berdasarkan hasil d) Tempat hidupnya
pengamatan suatu
ekosistem.
C2 23) Piramida makanan bermamfaat untuk B
a) Menentukan jumblah populasi dalam
suatu ekosistem
b) Memprediksi terjadinya keseimbangan
populasi dalam suatu ekosistem
c) Memperjelas pemahaman tentang
keseimbangan ekosistem
76

d) Menghitung kepadatan populasi dalam


suatu ekosistem.
C1 24) D
burung pipit
Elang
tanaman padi ular

tikus

Jumblah rantai makanan pada jarring-jaring


makanan adalah
a) 3
b) 4
c) 2
d) 5
C2 25) Yang berperan sebagai konsumen tingkat C
I adalah
a) Tikus
b) Elang
c) Tikus dan burung pipit
d) Ular
77

C1 26) Didalam ekosistem terjadi peristiwa A


makan dan dimakan yang membentuk rantai
makanan . pada rantai makanan sebenarnya
terjadi perpindahan
a) Energi
b) Matahari
c) Bahan organik
d) Materi dan bahan organik
C1 27) Komponen abiotik yang dibutuhkan oleh D
komponen biotik untuk respirasi adalah
a) Air
b) Cahaya matahari
c) Garam mineral
d) Oksigen
28) Pada proses fotosintetis tumbuhan hijau C
komponen abiotik memegang peranan besar.
komponen abiotik tersebut adalah
a) Suhu
b) Garam mineral
78

c) Cahaya matahari
d) Oksigen
29) Berikut ini merupahkan sumber pencemar A
air, kecuali
a) Pemakaian alat elektronik yang
mengandung CFC
b) Limbah domestik
c) Logam berat
d) Limbah pabrik
30) Gas rumah kaca yang menyebabkan A
pemanasan global adalah
a) Karbon dioksida
b) Karbon monoksida
c) Hidrogen
d) Oksigen

Anda mungkin juga menyukai