Anda di halaman 1dari 5

PEMERIKSAAN GULA DARAH

No. Dokumen : C/VIII/SOP/5/17/001.g


SO No. Revisi : 00
P Tanggal Terbit : 02 Mei 2017
Halaman : 1/3
UPTD
Puskesmas Muh. Hamid Asiat S,Kep,Ns
NIP.19750124 200701 1 011
Ponrang Selatan
1. Pengertian Pemeriksaan gula darah adalah Suatu pemeriksan yang dilakukan untuk
mengetahui kadar glukosa darah dalam darah dan merupakan
pemeriksaan penyaring untuk mengidentifikasi penyakit diabetes
mellitus/ kencing manis
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam melakukan
pemeriksaan tentang kadar gula darah dalam darah seseorang di unit
penunjang laboratorium
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Ponrang Selatan No.063/KAPUS/PKM-
PS/I/2017 tentang jenis- jenis pemeriksaan Laboratorium
4. Referensi a. Penuntun pemeriksaan laboratorium Puskesmas Ponrang selatan,
2016
b. Brosur Kit glukosa Nesco
5. Prosedur/ 1. Pesiapan Alat dan bahan:
Langkah-
a. Nesco set Glukosa
langkah
b. Lancet/ Autoclick
c. Strip Glukosa Nesco
d. Strip kode glukosa
e. Alcohol Swab
f. Tissue/ Kapas kering
2. Petugas yang melaksanakan
Petugas laboratorium
3. Langkah- langkah :
a. Petugas mempersilahkan pasien masuk ruang laboratorium
b. Petugas menerima blanko lembar permintaan pemeriksaan
laboratorium
c. Petugas mencocokkan identitas yang tertera pada blanko
permintaan dengan menanyakan pada pelanggan.
d. Petugas memberitahu maksud dan tujuan yang akan kita
dilakukan
e. Petugas mempersiapkan alat dan bahan ( Alat Nesco, strip gluco
Nesco, lancet, autoclik, kapas alkohol, tissu/ kapas kering )

1/3
f. Petugas memasukan stip pada tempatnya hingga bunyi bip dan
pada layar muncul kode untuk memasukan darah.
g. Petugas melakukan pengambilan darah kapiler (lihat SOP
pengambilan darah kapiler)
h. Petugas mengusap dengan tisue kering/ tetesan darah pertama,
tetes selanjutnya dapat digunakan untuk test
i. Petugas memasukan tetesan darah berikut kedalam stik yang
terpasang pada alat Nesco hingga terdengar bunyi bip tunggu 10
detik
j. Petugas membaca hasil yang muncul pada layar alat Nesco.
k. Petugas menulis hasil pada buku register lab dan pada lembar
hasil pemeriksaan.
l. Petugas menyerahkan hasil pada pasien atau keluarga pasien.
m. Petugas mempersilahkan pasien untuk kembali ke poli atau dr.
Pemohon.
6. Bagan Alir
Petugas mempersilahkan pasien Petugas menerima blanko Petugas mencocokkan
masuk ruang laboratorium lembar permintaan identitas yang tertera pada
pemeriksaan laboratorium blanko permintaan dengan
menanyakan pada
pelanggan

Petugas melakukan Petugas mempersiapkan alat


pengambialan darah kapiler dan bahan ( Nesco, stik Nesco, Petugas memberitahu
lancet, autoclik, kapas alkohol, maksud dan tujuan yang
kapas kering/tissu ) akan kita dilakukan

Petugas menusuk ujung jari Petugas mengusap dengan Petugas memasukan tetesan
tengah dengan autoklik yang tisu kering tetesan darah darah berikut kedalam stik
didalamnya sudah terpasang pertama yang terpasang pada alat
lancet steril Nesco hingga terdengar
bunyi bip tunggu 10 detik

Petugas menyerahkan hasil Petugas menulis hasil pada


Petugas membaca hasil
pada pasien atau keluarga buku register lab dan pada
yang muncul pada layar
pasien lembar hasil pemeriksaan.
alat Nesco

Petugas mempersilakan pasien


untuk kembali ke poli atau dr.
Pemohon

7. Hal hal yang a. Pastikan jumlah darah yang diambil cukup untuk pemeriksaaan
perlu
glukosa
diperhatikan
b. Pastikan nomor yang muncul di alat Nesco sama dengan nomor chip
yang ada pada botol stik
8. Unit terkait Unit Laboratorium Puskesmas Ponrang selatan
9. Dokumen a. Register laboratorium
terkait
b. Blangko permintaan pemeriksaan lab
c. Blanko hasil pemeriksaan lab

2/3
10. Rekaman
historis No Tanggal mulai
Yang diubah Isi perubahan
perubahan diberlakukan

3/3
PEMERIKSAAN ASAM URAT
No. Kode :
Terbitan :
No. Revisi :
UPTD DAFTAR
PUSKESMAS TILIK Tgl. Mulai :
PONRANG Berlaku : 1/1
SELATAN Halaman

NO URAIAN KEGIATAN YA TIDAK TB

1 Apakah Petugas mempersilahkan pasien masuk ruang


laboratorium?

2 Apakah Petugas menerima blanko lembar permintaan


pemeriksaan laboratorium?

3 Apakah Petugas menerima blanko lembar permintaan


pemeriksaan laboratorium?

4 Apakah Petugas mencocokkan identitas yang tertera pada


blanko permintaan dengan menanyakan pada pelanggan?

5 Apakah Petugas memberitahu maksud dan tujuan yang akan


kita dilakukan?

6 Apakah Petugas mempersiapkan alat dan bahan?

7 Apakah Petugas memasukan chip (kode) urat dan stik pada


tempatnya hingga bunyi bip dan pada layar muncul kode
untuk memasukan darah?

8 Apakah Petugas melakukan pengambilan darah kapiler?

9 Apakah Petugas mengusap dengan kapas kering/tissu tetesan


darah pertama?

10 Apakah Petugas memasukan tetesan darah berikut kedalam


stik yang terpasang pada alat Nesco hingga terdengar bunyi
bip tunggu 10 detik

11 Apakah Petugas membaca hasil yang muncul pada layar alat


Nesco?

12 Apakah Petugas menulis hasil pada buku register lab dan pada
lembar hasil pemeriksaan?

4/3
13 Apakah Petugas menyerahkan hasil pada pasien atau keluarga
pasien?

14 Apakah Petugas mempersilakan pasien untuk kembali ke poli


atau dr. Pemohon?

CR : %.

Ponrang Selatan,..

Pelaksana / Auditor

()

5/3

Anda mungkin juga menyukai