Anda di halaman 1dari 4

@ Copyright 2009 By Dr.-Ing.Ir. Rudi Rubiandini R.S.

, ITB

BAB I
Rig Sizing and Selection

TUJUAN

mengetahui parameter yang diperlukan untuk menghitung kapasitas rig

Rig Sizing and Selection 1


@ Copyright 2009 By Dr.-Ing.Ir. Rudi Rubiandini R.S., ITB

1. Pendahuluan
Dalam proses pemilihan rig, ada dua parameter yang digunakan yaitu:
Hook Load
Draw Work

1.1. Hookload
Hookload adalah beban yang harus dapat ditopang oleh rig. Beban tersebut merupakan
akumulasi dari berat tubular (drill pipe atau casing) dan drag yang dialami rangkaian pipa.
Hookload terbesar dialami pada saat pipa ditarik dan terjepit (stuck pipe). Adapun rumus
yang digunakan untuk menghitung beban hookload yang dialami oleh rangkaian pipa adalah:
Pipe Weight W p x L p Drag

Besarnya hookload maksimum yang harus dialami selama pemboran sangat


mempengaruhi spesifikasi rig yang dibutuhkan. Adapun kapasitas hookload yang dimiliki
oleh rig dihitung dengan menggunakan formula sebagai berikut:
Max. Weight W p x L p Block Weight Drag MOP

Hook load
max .weight
x
line
2
crown block weight
block eff line

Dimana:
(LpxWp) = Gaya berat dari pipa yang harus ditanggung oleh rig, lbs
Drag = Gaya gesek dari pipa, lbs
MOP = Margin Over Pull, lbs (Berat tambahan untuk antisipasi kemungkinan
pipa terjepit).
Block eff. = Efisiensi dari block
Line = Jumlah lilitan tali dari katrol di rig.

1.2. Drawwork
Drawwork merupakan peralatan yang dipasang pada lantai rig, berfungsi sebagai
sumber daya untuk memutar, mengangkat, dan menurunkan rangkaian pipa. Drawwork
merupakan peralatan yang diperhitungkan dalam pemilihan spesifikasi rig. Besarnya beban
maksimum yang harus ditanggung selama pemboran sangat mempengaruhi kapasitas
drawwork yang dibutuhkan. Adapun perhitungan daya drawwork yang dibutuhkan dihitung
dengan menggunakan rumus sebagai berikut:

2 Rig Sizing and Selection


@ Copyright 2009 By Dr.-Ing.Ir. Rudi Rubiandini R.S., ITB

max weight x hoisting speed


Drawwork HP
33000 x transmissi on eff x mechanic eff x eff x block eff

Dimana:
Max weight = Beban maksimum yang mungkin diangkat oleh rig, lbs
Hoisting speed = Laju pengangkatan maksimum, ft/min
Transmission eff. = Efisiensi dari transmisi daya drawwork
Mechanic eff. = Efisiensi mekanik
Block eff. = Efisiensi dari block

Rig Sizing and Selection 3


@ Copyright 2009 By Dr.-Ing.Ir. Rudi Rubiandini R.S., ITB

4 Rig Sizing and Selection

Anda mungkin juga menyukai