Anda di halaman 1dari 11

Pengujian Hipotesis

Assosiatif
(Korelasi)

week 13

I Ketut Resika Arthana, S.T., M.Kom


Universitas Pendidikan Ganesha resika.arthana@gmail.com
http://www.rey1024.com

1
Teknik Korelasi

Korelasi Pearson Product Moment (r)


Korelasi Rasio
Korelasi Spearman Rank Penggunaan Jenis Korelasi
tergantung jenis data serta
Korelasi Biserial jumlah variabel
Korelasi Point Biserial
Koreasi Tetrachoric
Korelasi Kontinency
Korelasi Kenal Tau
Korelasi Ganda
Korelasi Parsial 2
Rumus & Penjelasan

Data berbentuk interval dari sumber sama =


Pearson Product Moment (r)

Rumus ini sekaligus digunakan untuk menghitung persamaan regresi

3
Contoh Sederhana
Diduga ada hubungan antara penghasilan dan pengeluaran. Untuk
membuktikannya maka diambil sampel sebanyak 10 dari populasi 100
orang untuk ditanyai tentang penghasilan dan pengeluaran dalam satu
bulan. Berikut data Penghasilan (X) dan Pengeluaran (Y)

4
Solusi

Terdapat hubungan positif sebesar 0.9129 antara


penghasilan dengan pengeluaran. Seberapa kuat?

5
Intepretasi Koefisien Korelasi
Interval Koefisien Tingkat Hubungan
0.00 - 0.199 Sangat Rendah
0.20 0.399 Rendah
0.40 - 0.599 Sedang
0.60 0.799 Kuat
0.80 - 1.000 Sangat Kuat

Berdasarkan nilai perhitungan koefisien korelasi sebesar 0.9129, maka di


intepretasikan bahwa terdapat hubungan SANGAT KUAT antara penghasilan
dengan pengeluaran.

Selanjutnya,
Apakah hubungan tersebut berlaku untuk seluruh populasi yang berjumlah 100
orang?

6
Signifikansi terhadap
populasi?
Konsultasikan dengan tabel r produk moment
H0 : = 0 (tidak ada hubungan)
H1 : 0 (ada hubungan)
Jika r hitung lebih kecil dari r tabel maka h0 diterima dan h1
ditolak.
Dengan n = 10 dan taraf signifikansi = 5% rtabel = 0.632
Karena r hitung(0.9129) > r tabel(0.632) maka H1 diterima
Artinya koefisien tersebut dapat digeneralisasi atau berlaku
pada populasi

7
Selanjutnya

Analasis korelasi bisa dilanjutkan dengan


menghitung koefisien determinasi
Caranya : kuadratkan koefisien korelasi
0.91292 = 0.83
Hal ini berarti bahwa varian yang terjadi pada
variabel pengeluaran 83.33% ditentukan oleh
varian yang terjadi pada variabel penghasilan.
Pengaruh penghasilan terhadap pengeluaran =
83.33%. Sisanya 16.67% ditentukan faktor lain.

8
SOAL

9
Uji Hipotesis :
1. Terdapat hubungan positif yang signifikan antara gaya
kepemimpinan dengan iklim kerja organisasi
2. Terdapat hubungan positif yang signifikan antara situasi
kepemimpinan dengan iklim kerja organisasi
3. Terdapat hubungan positif yang signifikan antara gaya
kepemimpinan dengan situasi kepemimpinan
4. Terdapat hubungan positif yang signifikan antara gaya
kepemimpinan dan situasi kepemimpinan secara bersama-
sama dengan iklim kerja organisasi

10
Data dan Rangkuman
Variabel yang r hitung r tabel Keterangan r2
dikorelasikan
Gaya Kepemimpinan dngn 0.39 0.297 SIGNIFIKAN 0.152
iklim kerja (ryx1)
SituasiKepemimpinan 0.38 0.297 SIGNIFIKAN 0.143
dngn iklim kerja (ryx2)
Gaya Kepemimpinan dngn 0.3 0.297 SIGNIFIKAN 0.092
SituasiKepemimpinan
(rx1x2)

X1
0.39
0.3 Y

X2 0.38
11

Anda mungkin juga menyukai