Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA

PERCOBAAN MEDAN MAGNET

Nama :
Lita Safitri Suaib
Maulida Mesyilia
Noor Fitriayani
Siti Rahmah

SMAN 7 BANJARMASIN
TAHUN PELAJARAN 2016/2017
I. Landasan Teori
Medan magnet adalah ruangan disekitar magnet yang masih terdapat pengaruh gaya tarik
magnet.Medan magnet ditunjukkan dengan garis-garis yang menggambarkan pola medan
magnet yang dinamakan garis-garis gaya magnet.makin banyak jumlah garis-garis gaya
magnet makin besar kuat medan magnet yang dihasilkan.arah medan magnet,yaitu keluar dari
kutub utara masuk ke kutub selatan.Walaupun gaya-gaya magnet yang terkuat terletak pada
kutub-kutub magnet,gaya-gaya magnet tidak hnya berada pada kutub-kutubnya saja.gaya
magnet juga timbul disekitar magnet.Garis gaya magnet dapat digambarkan dengan cara
menaburkan serbuk besi pada kertas yang diletakkan diatas magnet.
Seperti halnya garis gaya listrik yang menggambarkan medan listrik,garis gaya magnet dapat
menggambarkan medan magnet.Namun tidak seperti garis gaya listrik yang dapat berawal dan
berakhir pada suatu muatan listrik,garis gaya magnet tidak ada awal dan akhirnya.Garis gaya
magnet membentuk lintasan tertutup dari kutub utara ke kutub selatan.

II. Alat dan Bahan :


- 1 buah magnet batang
- 1 set serbuk besi
- Beberapa kertas HVS

III. Cara Kerja :


1. Letakkan magnet batang di bawah kertas,tandai pada kertas letak kutub
magnet batang itu.
2. Taburkan serbuk besi diatas kertas dengna merata.
3. Ketukkan kertas dengan pelahan.Apakah yang terjadi pada kertas dengna
serbuk besi?
4. Pada bagian manakah serbuk besi tersebar lebih rapat?
5. Gambarkan pola penyebaran serbuk besi itu dengan garis-garis utuh.

IV. Pertanyaan :
1. Mengapa serbuk pasir menempel pada kertas?
2. Bagaimanakah bentuk pola serbuk pasir di atas kertas?
V. Hasil Pengamatan :

1. Karena serbuk besi yang diketukkan perlahan-lahan akan semakin menggeser


kea rah magnet itu karena adanya gaya tarik magnet.
Karena dibagian kutub magnet mempunyai arus yang lebih besar
dibandingkan di samping magnet itu sendiri. Sudah jelas arah garis pada
magnet pasti dari utara ke selatan. Karena disekitar ruang magnet pasti masih
ada gaya tarik magnetnya,jika keluar dari ruang magnet maka gaya tarik
magnet itu hilang. Sudah jelas arah garis pada magnet pasti dari utara ke
selatan.
2. Pola yang dibentuk :
`

Anda mungkin juga menyukai