Anda di halaman 1dari 2

Soal Rangkaian Seri, Paralel, dan Campuran

1. Ada 4 buah hambatan dengan masing-masing nilainya hambatan R1= 5 Ohm, R2= 2 Ohm,
R3= 8 Ohm, dan R4= 15 Ohm disusun secara seri dan dihubungkan dengan sumber
tegangan, maka gambar dan tentukan hambatan total yang dihasilkan dari ke empat resistor
tersebut…

2. Ada tiga resistor dengan nilai R1= 7 Ohm, R2= 20 Ohm, dan R3= 15 Ohm disusun secara
parallel dan dihubungkan dengan sumber tegangan, maka gambar dan tentukan resistor
pengganti dari tiga resistor tersebut…

3. Tiga buah resistor dengan nilai R1= 30 Ohm, R2= 15 Ohm, dan R3= 25 tersusun secara seri,
kemudian disusun paralel dengan 2 reisitor yang tersusun seri dg nilai R1= 40 Ohm, R2= 15
Ohm. Gambar dan tentukanlah resistor penggantinya…

4. Jika R1= 15 Ohm, R2= 5 Ohm, R3= 20 Ohm, dan R4= 15 Ohm, Hitunglah nilai dari resistor
pengganti dari rangkaian di bawah ini…

5. Hitunglah hambatan pengganti dari rangkaian di bawah ini…

6. Perhatikan rangkaian hambatan (resistor) campuran di bawah ini (R1= 20 Ohm, R2= 10,
R3= 25 Ohm, dan Vtol= 30 V…

Tentukan :

a. Hambatan total rangkaian


b. Arus total
c. Arus di R1
d. Tegangan di R1
e. Arus di titik B-C
f. Tegangan di titik B-C
g. Tegangan di R2
h. Arus di R2
i. Tegangan di R3
j. Arus di R3

Anda mungkin juga menyukai