Anda di halaman 1dari 3

LAMPIRAN DOKUMENTASI

1. Standarisasi Larutan FAS

Larutan K2Cr2O7 0,25 M sebanyak 10 ml dipipet kedalam erlenmeyer

Akuades ditambahkan hingga volume 100 ml

AgSO4 sebanyak 10 ml ditambahkan

Larutan didalam erlemeyer dititrasi dengan menggunakan larutan FAS


hingga terjadi perubahan warna dari hijau menjadi merah.
2. Preparasi Sampel

Sampel sebanyak 4 ml dipipet dan dimasukan ke dalam tabung reaksi


tertutup.

Larutan K2Cr2O7 0,25 M sebanyak 2 ml ditambahkan

Larutan AgSO4 sebanyak 6 ml ditambahkan dan diaduk hingga homogen.

Tabung reaksi ditutup dan dipanaskan pada suhu 150°C selama 2 jam.
Setelah 2 jam, pemanasan dihentikan dan sampel didinginkan.

Larutan sampel ditetesi 2 tetes indikator ferroin, setelah itu sampel dititrasi
dengan larutan FAS hingga terjadi perubahan warna dari biru tua
kehijauan menjadi merah kecoklatan.

Anda mungkin juga menyukai