Anda di halaman 1dari 1

Dextral®

KOMPOSISI :
Tiap kaplet salut film mengandung :
Dextromethorpan HBr ......................................................................... 10 mg
Glyceryl Guaicolate ......................................................................... 50 mg
Phenylpropanolamine HCL .......................................................................... 12,5 mg
Chlorpheniramine maleat ......................................................................... 1 mg
GOLONGAN OBAT :
Obat Bebas Terbatas
CARA KERJA OBAT :
Bekerja sebagai antitusif, antihistamin, ekspektoran dan dekongestan hidung
CARA PEMAKAIAN :
Peroral
INDIKASI :
Untuk meringankan batuk dan pilek
KONTRAINDIKASI :
- Lihat pada box warning
- Penderita dengan gangguan jantung dan diabetes melitus
- Penderita hipersensitif terhadap komponen obat ini
DOSIS / POSOLOG :
- Dewasa : 1 kaplet 3 kali sehari
- Anak – anak 6 – 12 tahun : ½ kaplet 3 kali sehari
EFEK SAMPING :
- Obat ini dapat menyebabkan kantuk, gangguan pencernaan, gangguan psikomotor, takikardia,
aritmia, mulut kering, palpitasi, retensi urine.
INTERAKSI OBAT :
Penggunaan bersama anti depresan penghambat MAO dapat mengakibatkan krisis hipertensi
PERINGATAN DAN PERHATIAN :
- Lihat box warning
- Hati – hati penggunaan pada penderita dengan gangguan fungsi hati dan ginjal, glaukoma, hipertrofi
prostat, hipertiroid dan retensi urin
- Tidak dianjurkan penggunaan pada anak pada usia dibawah 6 tahun, wanita hamil dan menyusui
kecuali atas petunjuk dokter
- Selama menggunakan obat ini tidak boleh mengendarai kendaraan bermotor atau menjalankan mesin
- Hati – hati untuk penderita debil dan hipoksa ( kekurangan oksigen )
- Dapat menyebabkan depresi pernapasan dan susunan saraf pusat pada penggunaan dengan dosis
besar atau dengan gangguan fungsi pernapasan ( misal : asma, emfisema )
- Hati – hati penggunaan bersamaan dengan obat lain yang menekan susunan saraf pusat

 Tidak boleh di berikan pada penderita yang peka terhadap obat simpatomimetik lain ( mial :
efedrin, pseudoefedrin, fenilefrin ). Penderita tekanan darah tinggi berat, dan yang mendapat
terapi obat anti depresan tipe penghambat Monoamin ( MAO )
 Tidak boleh melebihi dosis yang di anjurkan
 Hati – hati pada penderita tekanan darah tinggi atau yang mempunyai potensi tekanan darah
tinggi atau stroke , seperti pada penderita dengan berat badan berlebih ( over weight ) atau
penderita usia lanjut.
 Bila dalam 3 hari gejala tidak berkurang segera hubungi dokter atau unit pelayanan
kesehatan
 Hentikan penggunaan obat ini jika terjadi susah tidur, jantung berdebar dan pusing.

SIMPAN PADA SUHU DIBAWAH No. 1


30O C DAN KERING DALAM Awas Obat Keras
WADAH TERTUTUP RAPAT Baca aturan memakainya

DAPAT MENYEBABKAN KANTUK

Anda mungkin juga menyukai