Anda di halaman 1dari 5

PRE PLANNING

JUS TOMAT DAN WORTEL UNTUK DARAH RENDAH

Disusun oleh :
RIJAL MULYADINATA
P1337420214070
III B

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA


POLITEKNIK KESEHATAN SEMARANG
PRODI DIII KEPERAWATAN PURWOKERTO
2017
A. Latar Belakang
Tekanan darah merupakan faktor yang sangat penting pada sistem
sirkulasi.Terdapat dua macam kelainan tekanan darah antara lain yang
dikenal sebagai hipertensiatau tekanan darah tinggi dan hipotensi atau
tekanan darah rendah.Tekanan darah rendah (hipotensi) adalah suatu
keadaan dimana tekanan darah lebih rendah dari 90/60 mmHgatau tekanan
darah cukup rendah sehingga menyebabkan gejalagejala seperti pusing dan
pingsan.Hipotensi dibagi menjadi 3 yaitu hipotensi ortostatik, hipotensi
dimediasi neural dan hipotensi akut. Hipotensi yang sering terjadi yaitu
hipotensi ortostatik dimana hipotensi jenis ini yaitu perubahan tiba-tiba
posisi tubuh (Elseiver, 2010).
Tekanan darah merupakan faktor yang sangat penting pada sistem
sirkulasi.Terdapat dua macam kelainan tekanan darah antara lain yang
dikenal sebagai hipertensiatau tekanan darah tinggi dan hipotensi atau
tekanan darah rendah.Tekanan darah rendah (hipotensi) adalah suatu
keadaan dimana tekanan darah lebih rendah dari 90/60 mmHgatau tekanan
darah cukup rendah sehingga menyebabkan gejalagejala seperti pusing dan
pingsan.Hipotensi dibagi menjadi 3 yaitu hipotensi ortostatik, hipotensi
dimediasi neural dan hipotensi akut. Hipotensi yang sering terjadi yaitu
hipotensi ortostatik dimana hipotensi jenis ini yaitu perubahan tiba-tiba
posisi tubuh (Elseiver, 2010).
Buah tomat atau sering dibuat sebagai jus tomat mengandung 50
kalori/250 ml.Jus tersebut juga mengandung bioflavonoid yang membantu
memperkuat pembuluh darah kapiler sehingga dapat menahan terjadinya
kebocoran pada pembuluh darah dan pembentukan kantong yang
mengandung air pada kulit yang menyebabkan selulit.Kandungan likopen
dalam tomat yang menjadi zat antioksidan tertinggi mampu mencegah
oksidasi lipid sehingga mencegah terjadinya penyakit
kardiovaskuler.Penggunaan jus tomat sebaiknya dihindari pada individu
dengan tekanan darah tinggi, karena jus tomat mengandung kadar garam
yang tinggi yang bisa meningkatkan tekanan darah. Berdasarkan ketiga
kandungan gizi yang terdapat di dalam tomat yaitu likopen, bioflavanoid
dan kadar garam yang tinggi, jus tomat ini diharapkan dapat menjadi suatu
terobosan yang baru bagi penderita hipotensi untuk meningkatkan tekanan
darah rendah. Jus tomat ini belum banyak dipakai dan diteliti oleh orang
lain untuk meningkatkan tekanan darah rendah (Anne, 2012).

B. Tujuan
1. Tujuan Umum
Setelah dilakukannya demonstrasi tentang pembuatan jus tomat dan
wortel diharapkan keluarga Tn. S mampu menerapkannya dalam
kehidupan sehari-hari demi terciptanya kehidupan yang sehat.
2. Tujuan Khusus
a. Keluarga Tn. S mampu mempraktekkan pembuatan jus tomat
dan wortel
b. Keluarga Tn. S mampu memahami konsep pembuatan jus
tomat dan wortel
c. Keluarga Tn. S mampu meningkatkan kesehatannya

C. Jenis Kegiatan
Demonstrasi pembuatan jus tomat dan wortel

D. Tempat dan Waktu Kegiatan


hari, tanggal : Kamis, 09 Maret 2017
waktu : 20 menit
tempat : Rumah Ny.W
E. Alat yang digunakan
1. Blender
2. Buah Tomat dan Wortel
3. Gelas
F. Pengorganisasian
1. Leader : Rijal Mulyadinata
Tugas :
a. Membacakan tujuan, waktu dan peraturan kegiatan terapi sebelum
kegiatan dimulai
b. Mampu memimpin demonstrasi dengan baik dan tertib
c. Memberi respon yang sesuai dengan perilaku pasien
d. Meminta tanggapan dari pasien atas demonstrasi yang telah
dilakukan
e. Menyimpulkan kegiatan

G. Langkah Kegiatan Demonstrasi


1. Persiapan
a. Membuat kontrak dengan keluarga Ny. W
b. Mempersiapkan alat dan tempat pertemuan
2. Orientasi
a. Salam terapeutik
b. Salam dari terapis kepada keluarga Ny. W
c. Menjelaskan tujuan demonstrasi
d. Menanyakan perasaan keluarga Ny. W saat ini
e. Menanyakan masalah yang dirasakan
3. Kontrak
a. Waktu : 20 menit
b. Tempat : Rumah Ny. W
c. Jumlah anggota keluarga : 4 orang
d. Jumlah perawat :1
4. Mekanisme Kegiatan
No Langkah- Waktu Kegiatan Penyuluh Kegiatan Sasaran
langkah

1 Pembukaan 3 Menit Pembukaan : - Menjawab salam


- Mendengarkan
- Mengucapkan salam - Mendengarkan
- Menjelaskan nama dan - Menjawab

akademik
- Menjelaskan topik dan
tujuan terapi senam
hipertensi
- Menanyakan kesiapan
keluarga
2 Pelaksanaan 15 Menit Pelaksanaan : - Peserta ikut
mendemonstrasik
- Mendemonstrasikan
an pembuatan jus
pembuatan jus tomat dan
tomat dan wortel
wortel
3 Evaluasi 3 Menit Evaluasi : - Menjawab
- Menanyakan kembali - Mampu
hal-hal yang sudah mempraktekan
diajarkan kepada peserta kembali
- Redemonstrasi - Menjawab
- Mengucapkan terima
kasih atas partisipasi
peserta
4 Penutup 4 Menit Penutup : - Mendengarkan
- Menjawab Salam
- Menutup pertemuan
dengan menyimpulkan
kegiatan pembuatan jus
tomat dan wortel yang
telah dilakukan
- Memberikan salam
penutup

5. Evaluasi
a. Evaluasi Proses
1) Subyektif
Menanyakan perasaan Ny. S dan anggota keluarganya setelah
mengikuti demonstrasi

2) Objektif
a) Ny. Wdan anggota keluarga terlihat senang
b) Ny. W dan anggota kelarga tampak rileks
c) Ny. W dan anggota keluarga mengikuti demonstrasi sampai
selesai
b. Evaluasi Hasil
Kemampuan yang diharapkan adalah Ny. S dan anggota keluarga
mampu memahami demonstrasi pembuatan jus tomat dan wortel,
dan mempraktekkan pembuatan jus tomat dan wortel untuk
meningkatkan kesehatan

Anda mungkin juga menyukai