Anda di halaman 1dari 6

INFORMED CONSENT

(PERSETUJUAN TINDAK PENELITIAN)


Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : ……………………………………………......................
Tempat/ Tanggal lahir : ………………………………………………..................
Alamat : ……………………………………………......................
……………………………………………......................
...........................................................................................
No Telp : ...........................................................................................
Bersama ini menyatakan kesediaannya untuk menjadi responden penelititan

“Pengetahuan masyarakat terhadap prosedur Bantuan Hidup Dasar (BHD) setelah

dilakukan penyuluhan di Wilayah Kerja UPT Puskesmas Babakan Sari Kota Bandung

Tahun 2017” dengan ketentuan bahwa ini dilakukan semata-mata untuk penelitian, serta peneliti

menjamin kerahasiaan identitas responden.


Keikutsertaan saya dalam penelitian ini adalah sukarela dan saya dapat menghentikan

keikutsertaan ini tanpa kerugian apapun.


Demikian surat ini saya buat tanpa paksaan dari pihak manapun dan agar dapat

dipergunakan sebagaimana mestinya.

Peneliti Bandung,................................2018
(Srirahayu Robiatul .A) Yang memberi persetujuan

(..................................) (..................................)
PENGETAHUAN MASYARAKAT TERHADAP PROSEDUR BANTUAN HIDUP
DASAR (BHD) SETELAH DILAKUKAN PENYULUHAN DI WILAYAH
KERJA UPT PUSKESMAS BABAKAN SARI
KOTA BANDUNG TAHUN 2018
A. Karakteristik responden
Nama :……………………………………
Umur :……..Tahun
Pendidikan :……………………………………
Pekerjaan :…………………............................

B. Pengalaman responden tentang Bantuan Hidup Dasar (BHD)


1. Bantuan Hidup Dasar (BHD) atau dalam bahasa Inggris disebut Basic Life Support (BLS)
merupakan pengertian dari:
a. Pertolongan pertama yang dilakukan pada seseorang yang mengalami henti jantung
b. Tindakan yang dilakukan pada seseorang yang mengalami patah tulang
c. Tindakan yang dilakukan pada seseorang yang mengalami nyeri
d. Kondisi yang terdesak

2. Bantuan Hidup Dasar (BHD) dapat dilakukan oleh:


a. Kalangan medis seperti dokter dan perawat saja
b. Siapa saja baik dari bidang medis maupun masyarakat yang mampu melakukannya
c. Masyarakat saja
d. anak sekolah

3. Seseorang diberikan Bantuan Hidup Dasar (BHD) apabila


a. Henti jantung dan atau henti nafas
b. Luka
c. Patah tulan
d. Demam

4. Tindakan Bantuan Hidup Dasar (BHD) terdiri dari:


a. Pembebasan jalan nafas dan memberi bantuan nafas
b. Pembebasan jalan nafas dan sirkulasi
c. Pembebasan jalan nafas, memberikan bantuan nafas, dan pijat jantung
d. a dan b salah

5. Dalam Bantuan Hidup Dasar (BHD) dikenal istilah CAB yang merupakan singkatan dari:
a. Calm, Airway, and Breathing
b. Circulation, Airway, and Breathing
c. Circulation, Airway, and Blood
d. Airway, and Blood

6. Jika menemukan seseorang yang tidak sadar (pingsan), kita selaku orang yang berada di
dekat orang yang pingsan tersebut , hal yang paling utama kita lakukan adalah ...............
a. Mengecek respon orang yang pingsan tersebut
b. Membiarkannya saja
c. Memanggil saudara/ orang tua yang pingsan tersebut
d. Mencari kayu putih lalu di dekatkan pada hidung
7. Berhentinya jantung secara tiba-tiba karena adanya.................
a. Bakteri pada jantung
b. Virus pada jantung
c. Sumbatan pada pembuluh darah jantung
d. Sumbatan pada pernafasannya

8. Salah satu faktor terjadinya jantung berhenti secara tiba-tiba adalah karena ................
a. Kaget
b. Sesak nafas
c. Penyalahgunaan obat-obatan
d. Beban pikiran yang berlebihan

9. Cara yang paling akurat untuk mengecek jantung seseorang yang tidak sadarkan diri
adalah dengan cara mengecek nadi yang ada di area .................
a. Pergelangan tangan
b. Leher
c. Selangkangan paha
d. Betis

10. Pijat jantung atau yang dalam bahasa medis disebut resusitasi jantung atau kompresi
adalah usaha agar jantung .................
a. Berdebar-debar
b. Jantung mengembang sehingga korban dapat hidup kembali
c. Kembali berdetak dan aliran darah dari jantung bisa mengalir ke otak dan organ-
organ lainnya
d. Berdenyut sangat cepat dan kuat

11. Pengecekan nadi seseorang yang mengalami ketidaksadaran atau pingsan dilakukan
dalam waktu berapa detik ..................
a. < 19 detik
b. < 13 detik
c. < 10 detik
d. > 17 detik
12. Pihak yang dapat di hubungi saat menemukan orang yang tidak sadarkan diri karena
kecelakaan lalu lintas adalah ................
a. 212
b. 118
c. 218
d. 119

13. Pijat jantung dilakukan pada orang yang jantungnya berhenti secara tiba-tiba
dengan .............
a. 30x pijat jantung & 2x pemberian nafas buatan
b. 15x pijat jantung & 5x pemberian nafas buatan
c. 20x pijat jantung & 2x pemberian nafas buatan
d. 30x pijat jantung & 1x pemberian nafas buatan
14. Langkah-langkah dalam melakukan pertolongan pertama pada seseorang yang
mengalami berhentinya jantung secara tiba-tiba adalah sebagai berikut................
a. Lakukan pijat jantung – membuka aliran pernafasan – memberikan bantuan nafas
b. Membuka aliran pernafasan – memberikan bantuan nafas - lakukan pijat jantung
c. Memberikan bantuan nafas - lakukan pijat jantung - membuka aliran pernafasan
d. Lakukan pijat jantung – memberikan bantuan nafas - membuka aliran pernafasan

15. Setelah diberikannya bantuan pernafasan untuk mengetahui apakah bantuan tersebut
berhasil atau tidak dengan melakukan pengecekan dengan cara ................
a. Melihat pergerakan naik turunya dada – mendengar suara nafas korban – merasakan
hembusan nafas
b. Mengecek kesadaran korban - mendengar suara nafas korban – mengecek nadi
korban
c. Nadi kembali berdenyut – korban meringis menandakan sudah sadar – korban tidak
sesak kembali
d. Melihat pergerakan naik turunya dada – merasakan hembusan nafas – mendengar
suara nafas korban

16. Cara sederhana untuk membebaskan jalannya pernafasan karena sumbatan benda cair
seperti darah atau muntahan yang terdapat didalam tenggorokan adalah dengan
cara ...........
a. Memukul punggung korban
b. Membekukan air bersih agar darah/muntahannya kembali kedalam tubuh
c. Memiringkan korban tersebut
d. Memposisikan korban dalam posisi berdiri

17. Sebelum melakukan pertolongan pertama pada seseorang yang jantungnya berhenti
secara tiba-tiba, penolong terlebih dahulu harus memperhatikan keamanan, keamanan
tersebut meliputi ...............
a. Aman penolong, aman korban, aman lingkungan
b. Aman penolong, aman korban, aman saksi mata
c. Aman saksi mata, aman lingkungan, aman korban
d. Aman korban, aman saksi mata, aman lingkungan

18. Selain faktor penyalahgunaan obat-obatan berhentinya jantung secara tiba-tiba


karena ..............
a. Hambatan pada sel-sel jantung
b. Penebalan pada otot jantung
c. Penurunan kekuatan pompa jantung
d. Beban pikiran yang sangat berat

19. Dalam melakukan pijat jantung kedalaman yang paling tepat berapa cm .........
a. 10 cm
b. 5 cm
c. 8 cm
d. 20 cm

20. Kecepatan dalam melakukan pijat jantung yang benar adalah ..................
a. 200x/menit
b. 90x/menit
c. 100x/menit
d. 150x/menit

21. Tanda- tanda berhentinya jantung secara tiba-tiba adalah tidak terabanya denyut nadi di
pembuluh darah arteri besar yang berada di ..............
a. Nadi leher, nadi selangkangan paha, nadi pergelangan tangan
b. Nadi kepala, nadi betis, nadi leher
c. Nadi pergelangan tangan, nadi kepala, nadi betis
d. Nadi betis, nadi kepala, nadi leher

22. Bantuan hidup dasar (pertolongan pertama) adalah segera melakukan ....................
a. Tindakan memiringkan korban
b. Pengecekan nadi di kepala
c. Pijat jantung (resusitasi jantung)
d. Pengecekan pada luka yang lebam

23. Dalam melakukan Bantuan Hidup Dasar (pertolongan pertama) kepada seseorang yang
mengalami berhentinya jantung secara tiba-tiba, hal yang perlu diperhatikan dalam
melakukan pemberian nafas buatan adalah .............
a. Beri 3 nafas tiap 7-8 detik
b. Beri 1 nafas tiap 5-6 detik
c. Beri 5 nafas tiap 10-12 detik
d. Beri 2 nafas tiap 6-8 detik

24. Pijat jantung di hentikan apabila ................


a. Penolong kelelahan
b. Penolong mempunyai keperluan pribadi
c. Penolong ingin menolong korban lainnya
d. Penolong sudah merasa malas
KISI – KISI INSTRUMEN

PENGETAHUAN MASYARAKAT TERHADAP PROSEDUR BANTUAN HIDUP DASAR


(BHD) SETELAH DILAKUKAN PENYULUHAN DI WILAYAH
KERJA UPT PUSKESMAS BABAKAN SARI
KOTA BANDUNG TAHUN 2018
No Sub Variabel No soal Jawaban Jumlah
Kuesioner
1 Pengertian BHD 1, 2, 3, 4, 5 A, B, A, C, B 11
pada Henti 6, 8, 9, 19, 22, B, C, C, B, A, C
Jantung 23
2 Alogaritma 7, 12, 13, 18,24 A, C, B, A, B 5
BHD
3 Teknik BHD 10, 11, 14,15, B, C, A, A, A, C, 9
16, 17, 20, 21, B, C, A
22
Jumlah 24

Anda mungkin juga menyukai