Anda di halaman 1dari 20

Analisis Rhodamin B dalam Lipstik

Kelompok 5 Syamira Ayuningtyas 260110090022 Raissa Githa A. 260110090023 M. Hilmi


F. 260110090024 Okky Sri P. 260110090025
Latar Belakang (1/2)

Rhodamin B
Latar Belakang (2/2)
Iritasi pada kulit dan mata

Rhodamin B

Peradangan mulut

Kerusakan hati
Perumusan Masalah
• Apakah sampel lipstik yang diujikan mengandung zat pewarna Rhodamin B? •
Berapakah kadar zat pewarna Rhodamin B jika terdapat di dalam sampel lipstik
tersebut?
Tujuan Penelitian
• Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis zat perwarna Rhodamin dalam sediaan
lipstik.
Tinjauan Pustaka (1/2)

N-[9-(carboxyphenyl)-6-(diethylamino)-3H-xanten-3ylidene]-N-ethylethanaminium
clorida C12H31C1N2O3 BM: 479 (Depkes RI, 1995).
Tinjauan Pustaka (2/2)
• Pemerian : Hablur hijau atau serbuk ungu kemerahan • Kelarutan : Sangat mudah
larut dalam air menghasilkan larutan merah kebiruan dan berfluoresensi kuat jika
diencerkan. Sangat mudah larut dalam alkohol; sukar larut dalam asam encer dan
dalam larutan alkali. Larutan dalam asam kuat membentuk senyawa dengan kompleks
antimon berwarna merah muda yang larut dalam isopropil eter (Depkes RI, 1995)
Metode Penelitian
• ANALISIS KUALITATIF • Kromatografi Lapis Tipis • Dilakukan untuk memisahkan
senyawa Rhodamin B dari zat-zat lain yang ada di dalam sediaan. Kelebihan KLT
adalah pemakaian pelarutan cuplikan yang sedikit, praktis dan tersedia berbagai
metode (Gritter, 1991)
Prosedur KLT
Pembuatan Larutan Uji (Larutan A)
Timbang 500 g sampel, masukkan dalam erlenmeyer Tambahkan 4 tetes HCl 4 M dan 5 mL
metanol Panaskan di atas penangas air ±5 menit

Ambil filtrat dan masukkan ke botol vial 5 mL

Saring dengan kertas saring berisi natrium sulfat anhidrat

Tambah metanol sampai 10 ml


Pembuatan Larutan Baku (Larutan B)
Larutkan dalam 10 mL metanol, kocok terus hingga larut

Timbang sejumlah ±5 mg pewarna Rhodamin B baku pembanding


Pembuatan Larutan C

Pipet sejumlah volume yang sama larutan A dan larutan B

Campur dan homogenkan


Uji Identifikasi Sampel
Aktifkan plat KLT ukuran 20x20 dengan pemanasan dalam oven 100oC ±30 menit Tutulkan
larutan A, B dan C secara terpisah pada jarak 2cm dari bagian bawah plat KLT

Volume penotolan larutan B 5 µL, larutan A dan larutan C 20 µL


Uji Identifikasi Sampel
Masukkan plat ke chamber yang telah dijenuhkan dengan Etil Asetat : Metanol :
Amonia (75:30:15)

Diamkan hingga plat mengering

Biarkan fasa gerak naik hingga batas plat, keringkan plat

Amati noda di bawah UV 254 nm, noda merah berfluoresensi kuning menunjukkan adanya
Rhodamin B
Analisis Kuantitatif
• Spektrofotometri UV-Visibel • Prinsip spektrofotometri adalah pada rentang
gelombang 200-700 nm dilewatkan melalui suatu larutan senyawa. Elektron-elektron
pada ikatan dalam molekul menjadi tereksitasi sehingga menempati keadaan kuantum
yang lebih tinggi dan dalam proses menyerap sejumlah energi yang melewati larutan
tersebut (Watson, 2009).
Prosedur Spektrofotometri UV-Visibel
Preparasi Sampel
Timbang 2 g lipstik Letakan diatas cawan penguap + 16 tetes HCl 4M + 30 mL metanol

+ metanol sampai garis batas

Tampung dalam labu tentukur 25 mL

Saring dengan kertas saring

Lelehkan diatas penangas air

Pipet 2 mL

Masukan dalam labu tentukur 25 mL

+ metanol sampai garus tanda, homogenkan

Ukur serapan pada  516 atau 549 nm


Pembuatan Larutan Baku
Ambil larutan baku 50 ppm (jumlah sesuai perhitungan)

Encerkan pada labu ukur dengan berbagai konsentrasi (10 ppm, 12 ppm, 14 ppm, 16
ppm, 18 ppm)
Standar Adisi
Pipet 5 mL sampel

Masukan dalam labu tentukur 10 mL

+ 1 mL larutan baku 10 ppm

Ukur serapannya

Tambahkan metanol sampai tanda batas


Perhitungan Konsentrasi dan Kadar

Buat kurva kalibrasi

Tentukan persamaan garis

Masukkan nilai A sampel ke dalam persamaan garis

Hitung konsentrasi dan kadar sampel


Daftar Pustaka
• Departemen Kesehatan RI. 1995. Farmakope Indonesia Edisi IV. Jakarta: Depkes RI •
Gritter, R.J. 1991. Pengantar Kimia. Bandung: Penerbit ITB • Watson, J. 2009.
Assessing and Measuring Caring in Nursing and Healthsciences. Springer Publishing.

Anda mungkin juga menyukai