Anda di halaman 1dari 3

B.

PENYEBAB ASAM
A. PENGERTIAN
URAT

Asam urat adalah penyakit yang Kadar asam urat didalam darah

disebabkan oleh penumpukan asam yang meningkat menyebabkan

urat yang menyebabkan sakit penumpukan kristal asam urat

(nyeri) pada sendi. didalam sendi

(Moreau, David.2005:407) Faktor Pendukung:


 Keturunan
 Makanan
 Obat obatan
 Penyakit Lain

C. TANDA DAN GEJALA


 Nyeri sendi yang biasanya
mendadak pada malam hari
 Kemerahan, bengkak dari sendi
yang terkena
 Demam, kedinginan dan lemah
mungkin menyertai serangan
DINAS KESEHETAN KOTA SUNGAI
PENUH
PUSKESMAS PONDOK TINGGI
TAHUN 2018
* Buah-buahan  Bersihkan daun asam dan kunyit
D. AKIBAT LANJUT DARI dengan air
ASAM URAT  Buah asam, daun asam dan kunyit
b. Makanan yang tidak boleh
digiling halus
dimakan  Tambahkan 1 sendok air panas, sambil
1.Pengeroposan *Daging (terutama jeroan) diaduk rata
2. Demam terus menerus *Alkohol  Tempelkan pada bagian tubug yang
3. Daya tahan tubuh menurun *Kacang-kacangan dan babat sakit
4. Peradangan  Balut ramuan yang sudah ditempel
usus Setelah ramuan kering balutan dibuka
 Bersihkan bekas tempelan ramuan
E. CARA PERAWATAN ASAM  Lakukan 2 -3 x / hari
URAT G. OBAT TRADISIONAL
UNTUK PENDERITA ASAM H. MODIFIKASI LINGKUNGAN
* Pembatasan garam dan lemak URAT 1. ciptakan lingkungan yang tenang
dalam diet dan nyaman
1. Es batu dan minyak tanah
* Pengaturan berat badan 2. lantai tidak licin
Manfaat : Untuk mengurangi nyeri
* Perubahan gaya hidup dengan atau ngilu-ngilu 3. siapkan pegangan pada kamar
Program latihan Cara : es batu dan minyak tanah di mandi
*Berhenti merokok dan campurkan , lalu area yang sakit di 4. usahankan ventilasi lebih dari 5%
mengurangi asupan lemak rendam pada air rendaman es batu dari luas rumah
dan minyak tanah.
jenuh dan kolesterol dalam
2. Bunga Kumis Kucing
makanan Cara : ambil 10 bunga kumis kucing di cuci G. FASILITAS KESEHATAN YANG
F.DIET ( POLA MAKAN ) bersih lalu di rebus dengan 2 gelas air d DAPAT DI GUNAKAN
PENDERITA ASAM URAT jadikan 1 gelas air lalu di minum.
3. Daun Asam muda 1 genggam + 3 buah asam + 1. Rumah sakit / puskesmas
kunyit seukuran ibu jari
a.Makanan yang boleh dimakan 2. Perawat keluarga
* Nasi , * kentang Manfaat : Untuk mengurangi nyeri 3. Praktek dokter / bidan
* Tahu, * tempe Cara :
*Timun *Wortel  Buang biji buah asam

Anda mungkin juga menyukai