Anda di halaman 1dari 4

CONTOH RENCANA ASUHAN KEPERAWATAN PADA KELUARGA LANSIA DENGAN ASAM URAT

Diagnosa Tujuan Evaluasi


No Intervensi
Keperawatan Umum Tujuan khusus Kriteria Standar
1 Nyeri kronis pada Setelah Setelah dilakukan pertemuan
keluarga Kakek dilakukan selama 3 bulan diharapkan : Pengertian asam urat adalah 1. Diskusikan pengertian asam urat
M dengan tindakan 1. Keluarga dapat mengenal penyakit yang mengenai 2. Anjurkan keluarga mengungkapkan
Respon
masalah asam keperawatan masalah asam urat : jaringan ikat sendi kembali
verbal
urat selama 3 bulan a. Menjelaskan pengertian 3. Beri pujian atas kemampuan keluarga
nyeri pada asam urat dengan bahasa
keluarga Kakek sederhana
M khususnya b. Menyebutkan penyebab Respon Menyebutkan minimal 2 dari 3 1. Identifikasi kemampuan keluarga
Kakek M dan asam urat verbal penyebab asam urat : 2. Diskusikan penyebab asam urat
Nenek S 1. Gangguan ginjal 3. Beri kesempatan keluarga bertanya
berkurang 2. Makan makanan tinggi 4. Dorong keluarga untuk menyebutkan
purin penyebab asam urat
3. Dehidrasi 5. Beri pujian atas kemampuan keluarga
2. Keluarga mampu Menyebutkan akibat lanjut
mengambil keputusan Respon dari asam urat : 1. Jelaskan akibat lanjut bila asam urat
untuk mengatasi asam urat Verbal 1. Aktivitas terganggu akibat tidak segera diatasi
pada Kakek M : nyeri 2. Beri kesempatan keluarga bertanya
a. Menjelaskan minimal 2 2. Perubahan bentuk sendi 3. Dorong keluarga untuk
dari 3 akibat yang dan tulang mengungkapkan kembali akibat lanjut
terjadi bila asam urat 3. Berpengaruh terhadap bila asam urat tidak segera diatasi
tidak diatasi segera jantung dan ginjal 4. Beri pujian atas kemampuan keluarga
b. Mengambil keputusan Respon Keluarga dapat mengambil 1. Gali pendapat keluarga bagaimana cara
yang tepat untuk segera Verbal dan keputusan agar asam urat pada mengatasi asam urat
mengatasi asam urat afektif Kakek M segera diatasi agar 2. Bimbing dan bantu keluarga untuk
asam urat tidak bertambah mengambil keputusan yang tepat
berat 3. Beri kesempatan keluarga memikirkan
kembali keputusan yang diambil
4. Beri pujian atas keputusan yang
diambil keluarga

3. Keluarga dapat Menyebutkan cara merawat Coaching keluarga tentang perawatan


menyebutkan cara Respon keluarga dengan asam urat asam urat
merawat keluarga asam verbal dirumah 1. Gali pengalaman keluarga dalam
urat di rumah 1. Diet makanan kurangi mengatasi asam urat.
a. Menjelaskan cara makanan yang dapat 2. Diskusikan dengan keluarga tentang
merawat keluarga meningkatkan asam urat cara perawatan anggota keluarga
dengan asam urat di atau rendah purin seperti dengan asam urat.
rumah jeroan, kacang- kacangan, 3. Anjurkan keluarga untuk
dll. menyebutkan kembali apa yang telah
2. Banyak minum air putih. disampaikan.
3. Banyak makan buah- 4. Jelaskan kembali kepada keluarga
buahan. jika keluarga belum mampu
4. Latihan pergerakan sendi mengungkapkan sesuai dengan
secara teratur : ROM standar.
5. Kompres jahe merah 5. Beri pujian atas jawaban yang
hangat pada daerah yang diberikan keluarga.
nyeri tapi tidak bengkak 6. Lakukan perawatan langsung ada
dan merah dan kompres anggota keluarga dengan asam urat :
dingin pada daerah yang ROM bagi asam urat
bengkak dan merah.
6. Terapi herbal
7. Posisi yang tepat pada saat
mengangkat beban atau
memindahkan barang
b. Mendemonstrasikan Respon Cara merawat keluarga dengan 1. Demonstrasikan kompres jahe merah
cara merawat keluarga psikomotor asam urat di rumah : hangat pada daerah yang nyeri tapi
dengan asam urat di 1. Melatih gerakan sendi tidak bengkak dan merah.
rumah (Range of Motion) dimulai 2. Demonstasikan cara mengkompres
dari kepala, leher, bahu, dingin pada sendi yang bengkak dan
punggung, tangan dan kaki kemerahan
selama 15 menit secara 3. Ajar dan latih keluarga dalam
teratur pagi dan sore hari melakukan gerakan sendi
2. Mendemonstrasikan cara 4. Beri kesempatan keluarga bertanya
melakukan kompres jahe 5. Motivasi keluarga untuk melakukan
hangat pada daerah yang redemonstrasi
nyeri dengan jahe merah 6. Beri pujian atas kemampuan keluarga
dengan cara: bakar 2 ruas 7. Anjurkan keluarga untuk terus
rimpang jahe merah melakukan cara perawatan yang telah
kemudian tumbuk halus diajarkan dan dicoba
dan tempelkan pada 8. Lakukan kunjungan tidak terjadwal
daerah yang nyeri selama untuk melihat kemampuan keluarga
15-30 mnt 2 kali sehhari merawat keluarga yang asam urat
pagi dan sore hari
4. Keluarga mampu Cara memelihara lingkungan
memodifikasi lingkungan yang aman : 1. Diskusikan lingkungan yang aman bagi
yang aman untuk 1. Lantai tidak licin keluarga dengan asam urat
mencegah injury pada Respon 2. Penerangan memadai 2. Identifikasi dengan keluarga
keluarga yang asam urat verbal 3. Kamar mandi dan WC lingkungan yang ada dalam keluarga
a. Menyebutkan mudah dijangkau dan tidak 3. Dorong keluarga
lingkungan yang aman tinggi untuk menyebutkan kembali
untuk mencegah injury 4. Pakai tongkat bila berjalan penjelasan yang diberikan
5. Pakai alas kaki yang baik
6. Tidak menyediakan
makanan mengandung
purin di rumah.
b. Melakukan modifikasi Respon Pada kunjungan yang tidak 1. Bantu keluarga memodifikasi
lingkungan yang aman psikomotor direncanakan kondisi rumah lingkungan yang aman bagi kelurga
bagi keluarga dengan bersih, lantai tidak licin, dengan asam urat
asam urat perabotan rapi 2. Beri kesempatan keluarga
menunjukkan kemampuannya dalam
memodifikasi lingkungan rumah
3. Lakukan kunjungan rumah yang tidak
direncanakan
4. Beri pujian bila keluarga dapat
mempertahankan lingkungan yang
aman
5. Keluarga mampu Fasilitas kesehatan yang dapat 1. Diskusikan jenis fasilitas kesehatan
memanfaatkan fasilitas Respon digunakan oleh keluarga untuk yang tersedia dilingkungan keluarga
pelayanan kesehatan yang verbal mengatasi asam urat : 2. Bantu keluarga memilih fasilitas
ada untuk mengatasi asam 1. Posbindu kesehatan yang sesuai dengan kondisi
urat 2. RS keluarga
a. Menyebutkan fasilitas 3. Puskesmas 3. Anjurkan keluarga memanfaatkan
kesehatan yang tersedia 4. Dokter praktek fasilitas kesehatan sesuai pilihan
di lingkungan 5. Klinik

b. Menyebutkan manfaat Respon Manfaat fasilitas kesehatan : 1. Klarifikasi pengetahuan keluarga


fasilitas kesehatan verbal 1. Memberikan informasi tentang manfaat fasilitas kesehatan
kesehatan 2. Diskusikan manfaat fasilitas kesehatan
2. Memberikan pengobatan 3. Dorong keluarga mengungkapkan
3. Memberikan pelayanan kembali manfaat fasilitas kesehatan
rawat inap yang ada.
4. Membantu meningkatkan
kesehatan
c. Memanfaatkan fasilitas Pada Kunjungan keluarga ke 1. Motivasi keluarga untuk
kesehatan kunjungan fasilitas kesehatan untuk memanfaatkan fasilitas kes.
tidak membawa anggota keluarga 2. Evaluasi penggunaan fasilitas
terencana periksa atau berobat kesehatan oleh keluarga.
3. Beri reinforcement positif jika
keluarga telah memanfaatkan
fasilitas kesehatan

Anda mungkin juga menyukai